SuaraBogor.id - Surat Atalia Praratya untuk Emmeril Kahn Mumtadz atau Eril tengah menjadi sorotan belakangan ini. Bahkan banyak yang bilang, jika orang yang membaca surat tersebut pasti akan meneteskan air mata.
Hal itu terlihat, saat seorang pengisi naskah suara berita membacakan surat istri Ridwan Kamil tersebut untuk Eril.
Video itu viral diunggah kembali oleh akun @insta_julid di jejaring media sosial Instagram pada Jumat 03 Mei 2022.
Rekaman video viral itu memperlihatkan tempat yang diduga merupakan studio perekaman.
Baca Juga: Ridwan Kamil Minta Didoakan Kelancaran Pembangunan Masjid Al Mumtadz
Seorang wanita berhijab dan memakai kacamata itu dikabarkan hendak membaca tulisan Atalia untuk Eril yang viral dan membuat siapapun terharu.
Sebelum membaca surat itu, wanita yang diduga seorang pengisi naskah suara berita itu tampak menarik nafasnya lama.
Hingga akhirnya, wanita itu memfokuskan dirinya menatap ke layar membaca surat secara mantap.
"Ril, mama pulang dulu ke Indonesia ya," kata si wanita membaca ulang tulisan Atalia dikutip dari Beritahits.id -jaringan Suara.com, Selasa (14/6/2022).
Wanita itu berhenti sejenak dalam membaca surat itu.
Baca Juga: Viral Honda Scoopy Terperosok di Sawah, Warga Syok Temukan Pria Tertidur Pulas di Dekat Motor
"Mama titipkan kamu dalam penjagaan dan perlindungan terbaik dair pemilikmu yang sebenarnya. Allah Subhanau Wa Ta'ala" lanjutnya.
Saat membaca kalimat tersebut, suara si wanita mulai terdengar bergetar.
Mata wanita itu sempat menutup sebentar dan kini tangisnya mulai pecah ketika membaca sepenggal kalimat berikutnya.
"Dimanapun kamu berada. InsyaAllah," wanita itu terhenti tak bisa melanjutkan membaca surat Atalia saat itu.
Wanita itu berhenti dan mulai menangis terenyuh seraya berkata, "Ya Allah enggak kuat gue," ungkapnya dengan wajah pilu.
Pengisi suara naskah berita itu pun meneteskan mata menangis sambil menutup mulutnya dengan tangan.
Berita Terkait
-
Ridwan Kamil Minta Didoakan Kelancaran Pembangunan Masjid Al Mumtadz
-
Viral Honda Scoopy Terperosok di Sawah, Warga Syok Temukan Pria Tertidur Pulas di Dekat Motor
-
Berharap Kakak Baik Masuk Surga, Puluhan Anak Yatim di KBB Minta Izin Ridwan Kamil untuk Berziarah ke Makam Eril
-
Terungkap! Tiga Janji Nabila Ishma Untuk Almarhum Eril
-
Yang Lain Asyik Berjoget, Pria di Konser Ini Malah Rebahan Bak Nonton TV
Tag
Terpopuler
- 3 Kerugian AFF usai Menolak Partisipasi Persebaya dan Malut United di ASEAN Club Championship
- Mengenal Klub Sassuolo yang Ajukan Tawaran Resmi Rekrut Jay Idzes
- Moto G100 Pro Resmi Debut, HP Murah Motorola Ini Bawa Fitur Tangguh dan Baterai Jumbo
- 5 HP Harga Rp1 Jutaan RAM 8/256 GB Terbaik 2025: Spek Gahar, Ramah di Kantong
- 45 Kode Redeem FF Max Terbaru 4 Juli: Klaim Gloo Wall, Bundle Apik, dan Diamond
Pilihan
-
8 Pilihan Sepatu Gunung Hoka: Cengkeraman Lebih Kuat, Mendaki Aman dan Nyaman
-
Daftar 6 Sepatu Diadora Murah untuk Pria: Buat Lari Oke, Hang Out Juga Cocok
-
5 Rekomendasi HP Murah Rp 1 Jutaan Baterai Jumbo Terbaik Juli 2025, Lebih dari 5.000 mAh
-
7 Rekomendasi HP Murah Rp 1 Jutaan RAM 8 GB Terbaru Juli 2025, Multitasking Pasti Lancar!
-
Sekali klik! Link Live Streaming Piala Presiden 2025 Persib vs Port FC
Terkini
-
Saldo DANA Gratis Minggu 6 Juli 2025, Tersedia 3 Link DANA Kaget Siap Klaim
-
Puncak Berduka! Banjir dan Longsor Renggut 3 Nyawa, Santri hingga Pemancing Jadi Korban
-
Klaim 7 Saldo Dana Kaget Ratusan Ribu untuk Modal Kerja Hari Senin
-
Bogor Diguyur Hujan Deras, Bendungan Katulampa Siaga 3
-
Kejutan Akhir Pekan! DANA Kaget Spesial Bogor Siap Dibagikan Sore Ini, Jangan Sampai Ketinggalan