SuaraBogor.id - Berita terpopuler pada Jumat (17/6/2022), ada Bunga Citra Lestari atau BCL dan Ariel NOAH tak pernah gagal mencuri perhatian penggemar. Keduanya tak sungkan pamer kedekatan, bahkan kemesraan.
BCL dan Ariel NOAH diketahui telah bersahabat sejak lama. Dengan profesi mereka yang sama-sama musisi, keduanya kerap berkolaborasi baik dalam lagu maupun tampil di panggung.
Bersahabat sejak lama, BCL dan Ariel NOAH pernah merilis lagu duet yang meledak di pasar musik Indonesia. Dua musisi yang telah diakui oleh pecinta musik Tanah Air itu juga kerap menyuguhkan aksi panggung bersama.
Terbaru, BCL dan Ariel NOAH sukses bikin heboh karena interaksi mereka di atas panggung. Bagaimana tidak, Ariel tiba-tiba menggendong BCL saat berdansa, memicu teriakan para penggemar.
Baca Juga: Elkan Baggott Perpanjang Masa Bakti di Ipswich Town, Media Inggris: Dia Pemain Muda Berbakat
Ada juga Marc Klok menjadi salah satu pemain Timnas Indonesia yang kiprahnya tak diragukan lagi. Pemain naturalisasi asal Belanda itu mendapat pujian seiring partisipasinya di Skuad Garuda.
Salah satu media belanda, Sportnieuws.nl menyoroti penampilan impresif Marc Klok di Timnas Indonesia, media asing tersebut menyebut Marc Klok sebagai petualang sejati.
"Pria Amsterdam, Marc Klok menjadi kapten timnas Indonesia," tulis headline pemberitaan media Belanda itu, seperti dikutip Kamis (16/6/2022).
"Marc Klok lahir di Amsterdam dan tidak memiliki darah Indonesia. Namun pada 1 Juni 2022, ia menjadi kapten Indonesia melawan Bangladesh di laga uji coba,"
1. Zara Ternyata Punya Peran Dalam Pemberian Nama Anak Ridwan Kamil, Arti Dibaliknya Menakjubkan
Gubernur Jawa Barat, Ridwan Kamil dan istri, Atalia Praratya tengah bahagia atas kelulusan Camillia Laetitia Azzahra alias Zara yang baru saja wisuda.
Saat kelulusan, Zara lulus SMA dengan berstatus salah satu murid berprestasi dan duta SMAN3 Bandung. Atas kelulusan Zara, Ridwan Kamil pun membahagiakan adik mendiang Eril dengan mengajaknya jalan-jalan naik vespa.
2. Marc Klok Disanjung Media Asing: Petualang Sepak Bola Sejati
Marc Klok menjadi salah satu pemain Timnas Indonesia yang kiprahnya tak diragukan lagi. Pemain naturalisasi asal Belanda itu mendapat pujian seiring partisipasinya di Skuad Garuda.
Salah satu media belanda, Sportnieuws.nl menyoroti penampilan impresif Marc Klok di Timnas Indonesia, media asing tersebut menyebut Marc Klok sebagai petualang sejati.
3. Bakal Diperkuat Jordi Amat Cs, Ini Prediksi Line Up Timnas Indonesia Racikan Shin Tae-yong di Piala Asia 2023
Kemenangan Timnas Indonesia atas Nepal di Kualifikasi Piala Asia 2023, Rabu (15/6/2022) dini hari WIB lalu membawa kabar gembira lantaran membuat Skuad Garuda berhasil melaju ke Piala Asia 2023.
Selain kabar tersebut, ada juga kabar gembira lainnya yakni soal 3 pemain naturalisasi diprediksi bisa ikut berlaga pada ajang Piala Asia.
4. Jelang Tujuh Bulan Hamil, Ria Ricis Dapat Surat Misterius dari Mantan Teuku Ryan
Di usia kehamilan yang mulai memasuki bulan ke-7, Ria Ricis dan Teuku Ryan mulai mendapatkan hadiah untuk sang jabang bayi.
Ria Ricis mendapatkan hadiah berupa buku resep makanan dan sepucuk surat yang diduga dari mantan Teuku Ryan.
5. Tak Sungkan Pamer Kedekatan, 5 Momen Manggung BCL dan Ariel NOAH
Saat manggung, Bunga Citra Lestari atau BCL dan Ariel NOAH tak pernah gagal mencuri perhatian penggemar. Keduanya tak sungkan pamer kedekatan, bahkan kemesraan.
BCL dan Ariel NOAH diketahui telah bersahabat sejak lama. Dengan profesi mereka yang sama-sama musisi, keduanya kerap berkolaborasi baik dalam lagu maupun tampil di panggung.
Berita Terkait
-
Segini Harga Langganan Konten Eksklusif Pemain Timnas Indonesia, Mees Hilgers Paling Laris?
-
Pelatih Oxford United Bocorkan Waktu Debut Marselino Ferdinan di Tim Utama
-
Liburan di Bali, Cara Maarten Paes dan Luna Bijl Makan Bubur Ayam Bikin Salfok Netizen
-
CK Song Pengusaha Apa? Bisnis Teman STY yang Borong 1500 Tiket Timnas Buat Orang-orang Bermimpi Jadi Karyawan
-
Jelang Piala AFF 2024, Erick Thohir Bicara soal Peluang Maarten Paes Tampil Berama Timnas Indonesia
Tag
Terpopuler
- Mees Hilgers Didesak Tinggalkan Timnas Indonesia, Pundit Belanda: Ini Soal...
- Elkan Baggott: Pesan Saya Bersabarlah Kalau Timnas Indonesia Mau....
- Miliano Jonathans Akui Tak Prioritaskan Timnas Indonesia: Saya Sudah Bilang...
- Denny Sumargo Akui Kasihani Paula Verhoeven: Saya Bersedia Mengundang..
- Elkan Baggott Kembali Tak Bisa Penuhi Panggilan Shin Tae-yong ke TC Timnas Indonesia
Pilihan
-
7 Rekomendasi HP 5G Rp 4 Jutaan Terbaik November 2024, Memori Lega Performa Handal
-
Disdikbud Samarinda Siap Beradaptasi dengan Kebijakan Zonasi PPDB 2025
-
Yusharto: Pemindahan IKN Jawab Ketimpangan dan Tingkatkan Keamanan Wilayah
-
5 Rekomendasi HP Murah Rp 3 Jutaan dengan Chipset Snapdragon, Terbaik November 2024
-
Kembali Bertugas, Basri-Najirah Diminta Profesional Jelang Pilkada Bontang
Terkini
-
Soal Opsi TPS Darurat, Ini Kata Pemkab Bogor
-
Disdukcapil Kabupaten Bogor Buka Lebih Banyak Slot Layanan, Masyarakat Diuntungkan
-
Dukung Penuh Paslon Rudy-Ade, Rachmat Yasin: Bogor Akan Semakin Berkembang
-
Atang-Annida Optimis Rebut Hati Warga Bogor
-
Pesta Bogor Hepi Sendi-Melli, Ribuan Relawan Siap Rebut Kemenangan di Pilkada