SuaraBogor.id - Sebuah video viral memperlihatkan akses Jalan utama menuju Kavling Sirnaglih, Kecamatan Sukanagalih, Kecamatan Pacet, Kabupaten Cianjur ditutup permanen dengan pondasi bebatuan.
Berdasarkan informasi yang diperoleh, penutupan akses jalan menuju Kavling Sirnagalih itu diduga dilakukan karena pihak pengembembang belum melunasi pembayaran tanah kepada pemilik tanah.
Sejumlah warga yang sering menggunakan akses jalan untuk melalukan aktifitas sehari-hari pun merasa kesal karena ditutupnya akes jalan tersebut.
Asep Ojos (40) warga setempat mengaku kesal dengan adanya menutupan akses jalan ke permukimannya dan warga sekitar. Karena akses jalan tersebut merupakan jalan satu-satunya untuk keluar masuk.
Baca Juga: Warga Seram Bagian Barat Serahkan 15 Bom Rakitan ke Polisi
"Permasalahan ini diketahui sudah terjadi berpuluh tahun lalu. Padahal, kita warga telah melunasi pembayaran tanah ke pengembang. Namun, dari pengakuan pemilik tanah, pihak pengembang masih belum melunasinya. Sehingga mereka, menutup akses jalan menuju permukiman warga," katanya, Minggu (3/7/2022).
Adanya persoalan itu, kata dia, sejumlah warga sempat berdiskusi dan komunikasi denfan pengembang dan pemilik tanah. Namun tidak menemui hasil kesepakatan.
"Karena tidak ada titik temu, warga akhirnya melaporkan hal ini kepada pihak kepolisian setempat karena kita sangat dirugikan sekali. Saat ini warga yang memiliki kendaraan terpaksa menyimpan kendaraannya di luar gerbang karena jalan masuk utama menuju permukiman ditutup benteng," katanya.
Hal serupa diungkapkan, Nur Fatma Amalia (33) menjelaskan persoal antara pengembang dengan pihak pemilik tanah sudah terjadi sekitar 10 tahun lalu.
"Sejak awal kavling ini dijual dan dibangun warga sudah membayar lunas ke pihak pengembang. Tentunya, kita membayar bukan hanya tanah kavling tapi juga sekaligus fasilitas jalan umum menuju permukimannya," jelasnya
Fatma mengungkapkan, teekait persoalan pengembang yang belum melunasi pembayaran sisa tanah ke pemiliknya seharusnya tidak merugikan warga.
Berita Terkait
-
Kejutan Ulang Tahun Nyeleneh, Pria Ini Diberi Sesajen Oleh Temannya
-
Viral Bocah SMP Curi Uang Orang Tua Rp20 Juta Demi Belikan Iphone untuk Pacar
-
Pemprov DKI Jakarta Buka Pelatihan Kerja untuk Warga Pendatang, Buruan Daftar!
-
Tuai Polemik, DPR Siap Cecar Pemerintahan Prabowo soal Nasib Warga Gaza: Ini Evakuasi apa Relokasi?
-
Nakba Jilid 2? Pakar Peringatkan Prabowo Soal Evakuasi Warga Gaza ke Indonesia
Tag
Terpopuler
- Timnas Indonesia U-17 Siaga! Media Asing: Ada yang Janggal dari Pemain Korut
- Jerman Grup Neraka, Indonesia Gabung Kolombia, Ini Hasil Drawing Piala Dunia U-17 2025 Versi....
- Kode Redeem FF Belum Digunakan April 2025, Cek Daftar dan Langsung Klaim Item Gratis
- Kiper Belanda Soroti Ragnar Oratmangoen Cs Pilih Timnas Indonesia: Lucu Sekali Mereka
- 4 Produk Wardah untuk Usia 40 Tahun Ke Atas Mengandung Antiaging, Harga Mulai Rp 50 Ribuan
Pilihan
-
Profil dan Kekayaan Abdul Halim Iskandar, Saudara Cak Imin yang Diduga Terlibat Korupsi
-
Strategi Investasi BPKH Gagal Tercapai, Kurang Rp704 Miliar dari Target di 2024
-
IHSG Masih Tunjukkan Taring dengan Menguat di Perdagangan Selasa Pagi
-
Harga Emas Antam Hari Ini Masih Stagnan Sebesar Rp1.896.000/Gram
-
Adu Mental! Pemain Korut Teror Psikologis Skuat Timnas Indonesia U-17
Terkini
-
Kabur Usai Tabrakan, Mobil Ditinggal di Cianjur Ternyata Bawa 'Harta Karun' Pertalite
-
Gubernur Jawa Barat Tinjau Lokasi Longsor di Bogor, Jalan Akan Disulap Jadi Taman Leuweung Batutulis
-
Kepala Inspektorat Bantah Ucapan Bupati Bogor Soal Hasil Akhir Kasus Kades Minta THR
-
Ketua DPRD Bogor Hadiri Festival Pencak Silat, Ajak Lestarikan Warisan Leluhur
-
Seniman Harus Rogoh Kocek Rp2 Juta Cuma Buat Tampil di Gedung Kesenian Milik Pemkab Bogor