SuaraBogor.id - Hubungan rumah tangga Mayangsari dan Bambang Trihatmodjo nampaknya sangat jauh dari kata perceraian, meski mendapatkan sorotan dari berbagai pihak.
Kini, mereka tengah diambang kebahagiaan yang sangat besar karena baru merayakan ulang tahun pernikahan yang ke-22.
Mayangsari mengunggah foto kebersamaannya dengan sang suami di laman Instagramnya.
Disana terlihat kemesraan pasangan tersebut sambil berpelukan dan senyum dengan bahagia.
Baca Juga: Viral Pria Ditanya Kriteria Istri Idaman, Jawabannya Bikin Warganet Nyinyir
Rupanya, ia juga menggelar acara kecil-kecilan untuk memperingati hari spesial tersebut di kediamannya.
"Today, Tomorrow and Always. 7 Juli 2000 sampai 7 Juli 2022,” kata Mayansari, mengutip dari Herstory -jaringan Suara.com, Senin (11/7/2022).
Di usia pernikahan yang sudah menginjak 20 tahun, Mayangsari ternyata memiliki rahasia untuk menjaga Bambang dan hubungannya semakin harmonis sehingga jauh dari pelakor.
Rahasia tersebut pun diketahui saat dirinya berbincang dengan Ashanty.
Ia mengaku tak memiliki kelebihan apapun dibandingkan wanita di luar sana dan belum pandai menjadi seorang istri yang baik.
“Mungkin diluar sana lebih banyak perempuan yang lebih pintar dari aku,” ucap Mayangsari dikutip dari kanal YouTube NGOBROL ASIX.
Berita Terkait
-
Tak Ingin Pusing Pikirkan Pelakor, Nia Ramadhani: Kalau Terjadi, Berarti Suaminya Mau
-
8 Pemeran Sihir Pelakor, Neona Ayu Pertama Kali Bintangi Film Horor
-
Adu Prestasi Ayu Aulia vs Lisa Mariana: Sama-sama Model Majalah Dewasa dan Simpanan Ridwan Kamil?
-
Skandal Ayu Aulia: Cium Bibir Zikri Daulay hingga Dianiaya, Kini Heboh Jadi Selingkuhan Ridwan Kamil
-
Bantah Jadi Gundik, Dewi Perssik Pastikan Keluarganya Dari TNI dan Polri
Terpopuler
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
- Sama-sama Bermesin 250 cc, XMAX Kalah Murah: Intip Pesona Motor Sporty Yamaha Terbaru
- Emil Audero Menyesal: Lebih Baik Ketimbang Tidak Sama Sekali
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- 5 Rekomendasi Moisturizer Indomaret, Anti Repot Cari Skincare buat Wajah Glowing
Pilihan
-
Laga Sulit di Goodison Park: Ini Link Live Streaming Everton vs Manchester City
-
Pemain Keturunan Jawa Bertemu Patrick Kluivert, Akhirnya Gabung Timnas Indonesia?
-
Jadwal Dan Rute Lengkap Bus Trans Metro Dewata di Bali Mulai Besok 20 April 2025
-
Polemik Tolak Rencana Kremasi Murdaya Poo di Borobudur
-
8 Rekomendasi HP Murah Rp 2 Jutaan Memori 256 GB Terbaik April 2025
Terkini
-
Sinergi BRI dan Usaha Lokal Dorong Ekspor Perhiasan Batu Alam Indonesia
-
Berkah Malam Jumat, 9 Amalan Dahsyat Raih Pahala Berlipat
-
Kronologi Tabrakan Beruntun di Cianjur: Elf Oleng Hantam 5 Kendaraan
-
Jangan Sampai Ketinggalan! Alfamart Tebar Promo Gila-gilaan di Weekdays
-
PKK Bogor Era Eva Marthiana: Fokus Ketahanan Pangan, Kesehatan dan Pendidikan Keluarga