Scroll untuk membaca artikel
Andi Ahmad S
Senin, 11 Juli 2022 | 23:06 WIB
Siti Khirani Trihatmodjo diapit Bambang Trihatmodjo dan Mayangsari. [Instagram]

Namun, Mayangsari mengaku sangat percaya diri dan mengakui dirinya sebagai istri idaman.

“Kalau dari aku sendiri sih, yang terpenting ya ibu-ibu kalau di rumah wangi aja, cantik aja dulu buat diri sendiri,” ujar Mayangsari.

Ia juga mengaku sangat miris ketika melihat ibu-ibu yang sangat cuek dengan penampilannya ketika bertemu dengan suami. Menurutnya, penampilan adalah nomor satu dan sangat penting untuk membuat suami nyaman meski hanya di rumah saja.

“Kalau aku prinsipnya gini, mau di rumah mau di luar aku harus tetep sama gitu, ya alis harus joget, wangi,” kata Mayangsari.

Baca Juga: Viral Pria Ditanya Kriteria Istri Idaman, Jawabannya Bikin Warganet Nyinyir

Load More