SuaraBogor.id - Baru-baru ini Melaney Ricardo mengundang Ustaz Yusuf Mansur sebagai bintang tamu acara YouTube miliknya.
Tidak seperti tamu yang lainnya, terlihat Melaney Ricardo kaku dan dibuat panik lewat celotehan Ustaz Yusuf Mansur.
Mengutip dari MataMata -jaringan Suara.com, Melaney Ricardo lebih dulu dibuat bingung ketika menyebut nama programnya yang biasa disebut "Kamar Comel".
Tapi karena Ustaz Yusuf Mansur jadi bintang tamu, Melaney merasa segan menyebut nama tersebut.
"Di kamarku ini aku sudah membawa, duh enggak enak kalau 'di kamar' ya," ujar Melaney Ricardo.
Mendengar gurauan istri Tyson James tersebut, ustaz Yusuf Mansur spontan tertawa terbahak-bahak.
"Hahaha," tawa ustaz Yusuf Mansur.
Oleh karena itu, Melaney Ricardo mencoba meluruskan gurauannya agar tidak terkesan ambigu.
"Aku ganti deh siang hari ini ya. Biasanya bilangnya Kamar Comel, tapi kalau sama beliau jangan deh. Bahaya ini, (jadi) Ruangan Comel," sambungnya.
Baca Juga: Undang Ustaz Yusuf Mansur, Melaney Ricardo Sempat Panik gegara Nama Acara
Di sisi lain, ayahanda Wirda Mansur tersebut rupanya menyambut hangat dengan membalas balik guyonan Melaney Ricardo.
"Akhirnya bisa ngamar bareng ya," tutur ustaz Yusuf Mansur dikutip dari YouTube Melaney Ricardo.
Sementara itu, Melaney Ricardo terlihat mengutarakan ekspresi terkejut guyonannya dibalas balik oleh ustaz Yusuf Mansur.
"Dia yang ngomong, ngeri gue," timpal Melaney Ricardo tak enak.
Berita Terkait
-
Undang Ustaz Yusuf Mansur, Melaney Ricardo Sempat Panik gegara Nama Acara
-
Mengaku Terinspirasi, Ustaz Yusuf Mansur Ingin Bikin Pesantren Fashion Week
-
8 Potret Rumah Ricky Cuaca, Mewah Mengikuti Gaya Orang Eropa
-
Ustaz Yusuf Mansur Bercita-cita Jadi Presiden
-
Ustaz Yusuf Mansur Punya Cita-cita Jadi Presiden, Melaney Ricardo Spontan Pengen Pindah Negara
Terpopuler
- Siapa Pencipta Sound Horeg? Ini Sosok Edi Sound yang Dijuluki Thomas Alva Edisound dari Jawa Timur
- Jelang Ronde Keempat, Kluivert Justru Dikabarkan Gabung Olympique Lyon
- Akal Bulus Dibongkar KPK, Ridwan Kamil Catut Nama Pegawai Demi Samarkan Kepemilikan Kendaraan
- Bupati Sleman Akui Pahit, Sakit, Malu Usai Diskominfo Digeledah Kejati DIY Terkait Korupsi Internet
- Pemain Keturunan Purwokerto Tiba di Indonesia, Diproses Naturalisasi?
Pilihan
-
Masih Layak Beli Honda Jazz GK5 Bekas di 2025? Ini Review Lengkapnya
-
Daftar 5 Mobil Bekas yang Harganya Nggak Anjlok, Tetap Cuan Jika Dijual Lagi
-
Layak Jadi Striker Utama Persija Jakarta, Begini Respon Eksel Runtukahu
-
8 Rekomendasi HP Murah Anti Air dan Debu, Pilihan Terbaik Juli 2025
-
Fenomena Rojali dan Rohana Justru Sinyal Positif untuk Ekonomi Indonesia
Terkini
-
Bekingan PTPN Tak Berguna, Menteri LHK Ultimatum 13 Perusahaan di Puncak: Bongkar atau Penjara
-
Monumen Helikopter Puma SA 330: Ikon Sejarah dan Kebanggaan Baru di Jantung Bogor
-
Harga HP Samsung Spesifikasi Terbaik
-
Modal HP Doang! 3 Aplikasi Edit Video Terbaik Bikin Konten Kamu Naik Kelas
-
Jalan yang Ditinggalkan 79 Tahun Akhirnya Tersentuh! Bupati Bogor Rela Pangkas Anggaran