SuaraBogor.id - Sampai saat ini momen lamaran Kevin Sanjaya dan Valencia Tanoesoedibjo masih hangat untuk dibahas. Bukan hanya karena Valencia yang merupakan anak konglomerat, tapi juga lokasi lamaran yang terbilang unik.
Kevin melamar Valencia di JIS pada (2/8/2022), tempat lamaran seolah merepresentasikan sosok Kevin yang merupakan atlet kebanggaan tanah air. Menyandang gelar sebagai pemain bulutangkis nomor 1 dunia, Kevin Sanjaya memiliki kekayaan yang tak kalah dengan Valencia.
Bisa menjadi pemain dengan rangking tertinggi menjadi bukti banyaknya turnamen yang dimenangi oleh Kevin Sanjaya dan rekannya Marcus Gideon. Keluar sebagai juara, hadiah yang masuk ke kantong Kevin Sanjaya pastinya tidak sedikit.
Hadiah dari perlombaan yang dimenangi Kevin menjadi sumber penghasilan utama Kevin hingga mampu membangun beberapa bisnis lainnya. Hal ini membuat Kevin dan Valencia menjadi pasangan tajir melintir. Sama-sama menjadi miliarder muda, sebenarnya apa saja sumber pundi-pundi kekayaan Kevin Sanjaya dan Valencia Tanoesoedibjo? Kepoin yuk apa saja yang jadi sumber kekayaan mereka.
1. Investasi
Uang hadiah yang Kevin Sanjaya peroleh ia gunakan untuk berinvestasi. Kevin memilih menggunakan uang hadiah turnamen untuk membeli properti. Keputusan Kevin menginvestasikan penghasilannya cukup bijak karena hasil keringatnya tidak akan langsung habis. Kevin juga sedang membangun rumah di kawasan BSD seperti terungkap lewat kanal YouTube Vidi Aldiano.
2. Hadiah Juara Turnamen
Kevin Sanjaya bersama dengan Marcus Gideon yang berjuluk The Minions telah memenangi setidaknya sekitar 15 turnamen internasional. Dari belasan turnamen yang berhasil dimenangi Kevin, ia mendapat hadiah ratusan juta sampai miliaran rupiah. Jika ditotal penghasilan Kevin dan Marcus dari perlombaan yang diikutinya mencapai $502,870.
Apabila dibagi rata maka Kevin bisa mengantongi pendapatan hingga 3 miliar lebih. Penghasilannya ini belum termasuk dengan perlombaan lainnya seperti All England Open 2017 dan 2018.
Baca Juga: 6 Potret Kantor Valencia Tanoesoedibjo, Mewah dan Berkelas
3. Bonus dari Pemerintah
Berita Terkait
-
Jadi Gundik Elon Musk, Influencer Ini Dapat Uang Bulanan Senilai Rp 1,6 Miliar
-
Ray Dalio dan Danantara: Miliarder Wall Street yang Kini Mengawal Aset Indonesia
-
9 Naga Jadi 'Kucing Jinak' di Tangan Prabowo? Analis Ungkap Gestur Tak Terduga Para Konglomerat di Istana
-
Siapa Haji Alim? Konglomerat Palembang Bergelar Kemas, Punya Banyak Istri, Kini Jadi Tersangka Korupsi
-
Kekayaan Hary Tanoesoedibjo, Bos MNC Group yang Digugat Jusuf Hamka!
Terpopuler
- Sama-sama Bermesin 250 cc, XMAX Kalah Murah: Intip Pesona Motor Sporty Yamaha Terbaru
- Robby Abbas Pernah Jual Artis Terkenal Senilai Rp400 Juta, Inisial TB dan Tinggal di Bali
- Profil Ditho Sitompul Anak Hotma Sitompul: Pendidikan, Karier, dan Keluarga
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- Ini Alasan Hotma Sitompul Dimakamkan dengan Upacara Militer
Pilihan
-
Liga Inggris: Kalahkan Ipswich Town, Arsenal Selamatkan MU dari Degradasi
-
Djenahro Nunumete Pemain Keturunan Indonesia Mirip Lionel Messi: Lincah Berkaki Kidal
-
7 Rekomendasi HP Murah Rp 2 Jutaan Layar AMOLED Terbaik April 2025
-
Perbandingan Spesifikasi vivo V50 Lite 4G vs vivo V50 Lite 5G, Serupa Tapi Tak Sama!
-
PT LIB Wajib Tahu! Tangan Dingin Eks Barcelona Bangkitkan Liga Kamboja
Terkini
-
Diduga Tercemar Limbah, Ribuan Ikan di Setu Rawa Jejed Mati Secara Misterius
-
Pengguna DANA Merapat! Klaim Saldo Gratis Ratusan Ribu Rupiah Malam Ini
-
Domba Raksasa Bogor Bobot 130 Kg Jadi Jawara Nasional, Rudy Susmanto: Bukti Potensi Peternakan Kita
-
Gebrakan HUT TNI AU, Domba Garut 'Duel' di Pakansari, Bupati Rudy Terpukau
-
Detik-Detik Mobil Tertabrak KRL di Bogor