SuaraBogor.id - Kecelakaan maut kembali lagi terjadi di wilayah Kabupaten Cianjur, kali ini tepatnya di Jalan Raya Puncak, Ciloto Kampung Bondol, Kecamatan Cipanas, Cianjur, Jawa Barat
Akibat kecelakaan tersebut, empat orang meninggal dunia, dua luka berat dan ringan. Kamis (18/8/2022).
Kecelakaan lalu lintas tersebut berawal ketika ltruk bok bernomer polisi B 8580 TXS melajur dari arah Bogor menuju Cianjur.
Namun saat melintasi jalan menurun dan menikung truk itu oleng dan menabrak empat motor dan satu mobil.
Berikut data korban kecelakaan di Jalan Raya Puncak, Ciloto yang diperoleh dari Satlantas Polres Cianjur.
Korban meninggal dunia.
1. Alfiyan Jaka Lumayang (26) warga asal Kebon Manggis RT 001/005 Kel. Pondok Kacang Timur Kecamatan Pondok Aren Kota Tangerang Selatan. (Pengendara motor Yamaha Nouvo)
2. Sulthan Fiqri Novrial Al Rasyid (23) Pelajar asal Jalan Joglo Raya, RT 012/06, Kelurahan Joglo, Kecamatan Kembang, Jakarta Barat. (Pengendara motor)
3. Resa Dwifitria (23) warga asal Jalan Beringin RT 02/09, Kelurahan Sudirmara Selatan, Kecamatan Ciledug, Kota Tanggerang, (Pengendara motor)
Baca Juga: Kreatif! Warga Subang Buat Bonsai Kelapa Ukiran Kura-kura
4. Dina (penumpang sepedah motor jenis honda beat bernomer polisi B 3852 WAT).
Korban luka berat
1. Salsa asal Jalan Jombang, Kampung Rawalele, Tanggerang (penumpang motor).
2. Salsabisa asal Jalan Musyawarah, Tanggerang Selatan.
Korban luka ringan
1. S (51) warga Kampung Kertajaya, RT 01/02 Gangdrungmangu, Cilacap (supir truk bok jenis mitsubhisi bernomer polisi B 9588 TXS)
Tag
Berita Terkait
-
Kreatif! Warga Subang Buat Bonsai Kelapa Ukiran Kura-kura
-
Terlibat Kecelakaan karena Kondisi Mabuk, Juara Olimpiade Selancar Es asal Korsel Diskors 18 Bulan
-
Braakkk! Kecelakaan Truk di Ruas Tol Sragen, Dua Orang Tewas di Tempat
-
Pria Cianjur yang Menembak Seorang Pengendara di Bali Jadi Tersangka
-
Wakil Wali Kota Cilegon Siap Jadi Bapak Asuh Anak Pasutri yang Tewas Terlindas Truk di Tanjakan Lebak Denok Cilegon
Terpopuler
- 4 Mobil Sedan Bekas di Bawah 30 Juta Mudah Dirawat, Performa Juara!
- 5 Rekomendasi Sepatu Jalan Kaki dengan Sol Karet Anti Slip Terbaik, Cocok untuk Lansia
- Bupati Mempawah Lantik 25 Pejabat, Berikut Nama-namanya
- 4 Rekomendasi HP Murah Layar AMOLED dengan Baterai Jumbo Terbaik Januari 2025
- Stargazer vs Xpander: 10 Fakta Penentu MPV 7 Seater Paling Layak Dibeli
Pilihan
Terkini
-
'Sakti Banget', 3 Fakta Menarik Kenapa Tambang Emas Ilegal Cigudeg Susah Diberantas Kata Polisi
-
Benarkah Isi Bensin Siang Hari Lebih Rugi? Dosen IPB Bongkar Faktanya Secara Ilmiah
-
Rencana GOR Dibatalkan, Lahan di Samping STIN Dialihkan untuk Hunian Pasukan Pengamanan Presiden
-
Cek Jadwal KRL Bogor-Jakarta 8 Januari 2026: Jam Keberangkatan Awal hingga Kereta Terakhir
-
5 Rekomendasi Stang MTB Paling Nyaman buat Bapak-Bapak, Harga Mulai Rp100 Ribuan