SuaraBogor.id - Netizen dibuat salah fokus (Salfok) oleh penampilan kekinan Syahrini, hal itu dikarenakan video viral baru-baru ini yang memperlihatkan istri Reino Barack tampil beda.
Pada video tersebut, alasan Syahrini karena tidak tampil di TV turut dibongkar.
Alasan Syahrini tidak ingin kembali ke dunia entertainment lantaran ingin berubah menjadi lebih baik.
"Aku tidak mau lagi lihat ke belakang apa yang pernah terjadi di dalam karier atau proses kehidupan. Semua orang bermetamorfosa ke arah pendewasaan diri," ujar Syahrini, mengutip dari MataMata -jaringan Suara.com, Senin (22/8/2022).
Baca Juga: Viral Video Wanita Tolak Bayar Paket COD, Nitizen Murka
Selain itu, pemilik nama asli Rini Fatimah Zaelani tersebut juga tidak ingin mengumbar privasi Reino Barack.
"Semenjak nikah memang aku tidak banyak terungkap kepada publik. Untuk menjaga privasi suami," sambungnya.
Oleh karena itu, Syahrini tidak lagi sering tampil di televisi dan jarang aktif di media sosial.
"Aku juga tidak terlalu aktif di media sosial. Paling yang aku share cuma kegiatan hari ini atau palingan aku mengunjungi anak-anak yatimku," tuturnya.
Cuplikan video pengakuan Syahrini ini viral di media sosial TikTok dengan atensi sebanyak lebih dari 4,1 juta jumlah tayangan.
Baca Juga: Suami Cuma Kasih Rp 500 Ribu ke Istri Meski Gajinya sampai Rp 7 Juta, Alasannya Bikin Emosi
"Ini alasan Syahrini tidak pernah muncul lagi di TV," tulis akun TikTok @joko_gunarso, ditilik pada Minggu (21/8/2022).
Perihal itu, beberapa netizen turut memberikan respons dan komentar yang beragam.
"Tapi kok kalau bikin Instastory sampe titik-titik panjang banget," tulis seorang netizen, "Wajar suaminya kan tajir," ujar netizen lain, "Kacamatanya aja bentuk Bu Lurah sekarang gak seperti sayap kupu-kupu," ucap netizen yang lainnya.
Berita Terkait
-
Beredar Video Mobil Rusak Usai Isi Pertamax, Apa Kata Pertamina?
-
Tolak PPN 12% Viral di X, Apakah Seruan Praktik Frugal Living Efektif?
-
Video Gibran Bareng 9 Naga Jadi Nyinyiran Emak-emak, Proyek Titipan Disinggung: Nah Ketahuan Kan..
-
Viral Lecehkan Pemotor Wanita, "Polisi Cepek" di Bekasi Melotot Tantang Korban: Suruh Polisi ke Mari, Gue Gak Takut!
-
Pendidikan-Karier Yonanda Frisna Damara, Vokalis NDX AKA Dikecam usai Dinilai Rendahkan Perempuan
Terpopuler
- Raffi Ahmad Ungkap Tragedi yang Dialami Ariel NOAH, Warganet: Masih dalam Lindungan Allah
- Eliano Reijnders Ungkap Rencana Masa Depannya, Berniat Susul Tijjani Reijnders
- Seharga Raize tapi Mesin Sekelas Innova: Yuk Simak Pesona Toyota Frontlander
- Crazy Rich Kalimantan, Begini Mewah dan Mahalnya Kado Istri Haji Isam untuk Ulang Tahun Azura
- Bayern Munchen Pampang Foto Nathan Tjoe-A-On, Pindah ke Bundesliga Jerman?
Pilihan
-
Harga Emas Antam Jatuh Terjungkal, Balik ke Level Rp1,4 Juta/Gram
-
Viral Pertamax Dituding Jadi Biang Rusaknya Fuel Pump Mobil, ITB Sampai Dipanggil
-
MR.DIY Mau Melantai Bursa di BEI, Ini Harga Saham dan Jadwal IPO
-
Diskusi OIKN dan BPK RI: Pembangunan IKN Harus Berlanjut dengan Tata Kelola yang Baik
-
1.266 Personel Diterjunkan, Polres Bontang Pastikan Keamanan di 277 TPS
Terkini
-
Tim Kesehatan Hingga Ambulans Disiagakan Pemkab Bogor Jelang Pilkada
-
Atang-Annida Kerahkan 3.978 saksi Untuk Kawal Pilkada
-
Presiden Prabowo Bakal Mencoblos di TPS 08 Desa Bojongkoneng Bogor
-
Pemkab Bogor dan Bawaslu Copot APK Selama Masa Tenang
-
Mortir Sisa Perang Dunia ke II Ditemukan di Kali Ciluar Sukaraja Bogor