SuaraBogor.id - Irjen Ferdy Sambo dan sang istri, Putri Candrawathi yang telah ditetapkan sebagai tersangka kasus pembunuhan Brigadir J hingga kini masih terus menjadi sorotan.
Sebuah video yang memperlihatkan transformasi riasan wajah seorang wanita yang tampak mirip Putri Candrawathi yang diunggah akun Tiktok @yudhistirabima99 belakangan viral di media sosial.
Dalam video viral tersebut, tampak seorang wanita dengan wajah belum dirias mengenakan masker. Wajah wanita dalam video tersebut tampak sendu dengan mata redup mirip Putri Candrawathi.
Wanita dalam video yang menggunakan masker itu mengingatkan netizen pada momen saat Putri Candrawathi menjenguk suaminya yang ditahan di Mako Brimob, Kelapa Dua depok awal Agustus lalu.
Sang MUA kemudian mulai merias wajah wanita tersebut hingga akhirnya tampak cantik dan jauh berbeda dari penampilan sebelumnya.
"Client request nutupin bekas kecipratan minyak goreng," tulis akun tersebut.
"Test Fondation tipis buat nutupin bekas luka/jerawat," lanjutnya.
Riasan sang MUA pun berhasil membuat warganet terkagum-kagum lantaran bekas luka di wajah wanita yang saat memakai masker mirip istri Ferdy Sambo itu bisa tersamarkan bahkan tak terlihat.
Beberapa netizen juga menyebut-nyebut sosok Putri Candrawathi dalam kolom komentar.
Baca Juga: Diduga Mau Antar Anak Sekolah, Seorang Wanita Tewas dalam Insiden Tabrakan Beruntun di Citayam
"kirain tutorial make up bu PC ke mako brimob," komentar salah satu netizen, "Gue kira bu PC," sahut netizen lain.
"Kirain Bu Sambo," tulis salah seorang netizen, "Make up nya keren banget. Smoky dan exotic gitu," lanjut lainnya.
Berita Terkait
-
Apa Hukum Nonton Film Porno dalam Islam? Link Video Syur Andini Permata Masih Diburu!
-
Apresiasi atas Viralnya Aura Farming, Rapper Melly Mike Siap Tampil di Festival Pacu Jalur di Riau
-
Lurah di Sumbar Temukan Tabungan Lusuh Pria Tuna Rungu yang Meninggal, Jumlahnya Bikin Ternganga!
-
Kisah Ibu Penjual Keripik di Balik Tarian Viral Dikha 'Aura Farming', Ternyata Nasabah PNM
-
Terbaru Andini Permata, Ini 5 Seleb TikTok Viral karena Isu Konten Sensual
Terpopuler
- Moto G96 5G Resmi Rilis, HP 5G Murah Motorola Ini Bawa Layar Curved
- 4 Link Video Syur Andini Permata Bareng Bocil Masih Diburu, Benarkah Adik Kandung?
- Misteri Panggilan Telepon Terakhir Diplomat Arya Daru Pangayunan yang Tewas Dilakban
- 7 HP Infinix Rp1 Jutaan Terbaik Juli 2025, Ada yang Kameranya 108 MP
- 10 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 9 Juli: Ada Pemain OVR Tinggi dan Gems
Pilihan
-
Ole Romeny Kena Tekel Paling Horor Sepanjang Kariernya, Pelatih Oxford United: Terlambat...
-
Amran Sebut Produsen Beras Oplosan Buat Daya Beli Masyarakat Lemah
-
Mentan Bongkar Borok Produsen Beras Oplosan! Wilmar, Food Station, Japfa Hingga Alfamidi Terseret?
-
Sri Mulyani Umumkan 26 Nama Lolos Seleksi DK LPS, Ada Mantan Bos BUMN, BI Hingga OJK
-
5 Rekomendasi HP RAM 12 GB Memori 512 GB di Bawah Rp 5 Juta, Terbaik Juli 2025
Terkini
-
7 Ikhtiar Menemukan Jodoh Menurut Buya Yahya
-
DPRD Kota Bogor Terima Draft RPJMD, Mulai Bahas 4 Raperda: Kawal Arah Kebijakan Kota Bogor
-
The Banker Nobatkan BRI sebagai Bank Terbaik di Indonesia 2025
-
Fokus Dana Murah, BRI Perkuat Struktur Pembiayaan Berkelanjutan
-
Bukan Sekadar Wacana, TP-PKK Kabupaten Bogor Fokus Gerakan Nyata Entaskan Stunting dan Sanitasi