ILUSTRASI pohon tumbang di Kota Bogor.[dok.bpbd]
SuaraBogor.id - Kota Bogor, Jawa Barat kini sedang berduka lantaran di sejumlah wilayah terjadi bencana akibat diguyur hujan deras disertai kilat dan angin kencang, Sabtu (27/8/2022) sore hingga malam kemarin.
Akibat hujan deras yang menerjang beberapa wilayah di Kota Bogor, sebanyak 25 titik terdampak bencana mulai dari banjir, pohon tumbang hingga longsor terjadi di beberapa wilayah.
Dilansir dari Bogordaily.net (Jaringan SuaraBogor.id), berikut 25 titik bencana di Kota Bogor diantaranya :
- Banjir lintasan Kampung Cincau dibawah kampus kesatuan
- Banjir Lintasan Jalan babadak RT. 1/4 kelurahan sindangrasa, kecamatan Bogor Timur
- Banjir di RT 02 dan RT 03 RW 16, 2 rumah terendam di Desa Cipaku, Bogor Selatan
- Asbes terbang posyandu dukuh RW 14, Desa Cipaku, Bogor Selatan
- Asbes atap rumah terbang yang menyebabkan banjir di RT 03 RW 15 Cipaku
- Pohon tumbang di taman perumda rt 01 RW 02, Desa Cipaku, Bogor Selatan
- Banjir di RT 02 RW 15, 1 rumah terendam banjir di Desa Cipaku, Bogor Selatan
- Banjir dan Longsor di 2 titik yang berlokasi di RT 02 RW 17, Desa Cipaku, Bogor Selatan
- Tanah Longsor Di Wilayah Perum Ciluar Asri Blok D3 No.15 RT.07/RW.09 , Kelurahan Ciluar, Kecamatan Bogor Utara.
- Banjir Lintasan Di wilayah Kampung Ceger, Gang Naga RT.01/RW.11 dan RT.05/ RW.11, Kelurahan Tegal Gundil, Kecamatan Bogor Utara.
- Banjir Lintasan Di Wilayah RT.04/RW.05 , Kelurahan Cimahpar, Kecamatan Bogor Utara.
- Banjir Lintasan Di Wilayah Kampung Sindangsari Gang Bale RT.02/RW.11 , Kelurahan Tanah Baru , Kecamatan Bogor Utara.
- Tanah Longsor Di Wilayah Kampung Balivet RT.03/RW.01, Kelurahan Tajur , Kecamatan Bogor Timur
- Banjir Lintasan Di Wilayah RT.02/RW.07 , Kelurahan Cipaku, Kecamatan Bogor Selatan.
- Pohon Tumbang Di Wilayah RT.01/RW.01 , Kelurahan Cipaku, Kecamatan Bogor Selatan.
- Banjir Lintasan Di Wilayah RT.01/RW.09 , Kelurahan Cipaku, Kecamatan Bogor Selatan.
- Pohon Tumbang Di Dalam Asrama Pusdikzi Lawanggintung.
- Pohon Tumbang Di Depan SDN Sempur Kaler
- Tanah Longsor RW.01 dan RW.02 , Kelurahan Tanah Baru, Kecamatan Bogor Utara.
- Tanah Longsor RT.04/RW.03, Kelurahan Pasir Jaya, Kecamatan Bogor Barat.
- Pohon Tumbang Di Wilayah Jalan Villa Intan 6 No.15 RT.01/RW.07, Kelurahan Pakuan.
- Longsor Tebingan Di Wilayah Kampung Belentuk RT.04/RW.01 , Kelurahan Cimahpar.
- Tanah Longsor Di Wilayah Kampung Gandok RT.04/RW.05, Kelurahan Pakuan, Kecamatan Bogor Selatan.
- Banjir Lintasan Di Wilayah Kampung Babakan Poncol RT.01/RW.02, Kelurahan Ciluar, Kecamatan Bogor Utara.
- Tebingan Longsor dan Jembatan Putus penghubung Kelurahan Tanah Baru dan Kelurahan Cimahpar yang bertempatan di RT.02 RW.01 Kampung Belentuk Kelurahan Cimahpar.
Itulah tadi sejumlah wilayah yang terdampak bencana di Kota Bogor akibat hujan deras yang melanda, Sabtu (27/8/2022). Semoga kita semua selalu dalam lindunganNya dan mereka yang terkena musibah diberi ketabahan.
Berita Terkait
-
Aceh Masih 'Lumpuh', Status Tanggap Darurat Bencana Diperpanjang Hingga 22 Januari
-
Momen Gibran Kasih Perintah Gubernur Kalsel di Depan Warga: Tolong Aspirasi Mahasiswa Diselesaikan
-
Pascabanjir di Halmahera Barat, Puluhan Rumah Rusak dan Ribuan Warga Terdampak
-
Dari Duka Sumatra, Tumbuh Solidaritas Indonesia
-
Dari Escudo hingga Terrano, 5 Mobil Bekas di 50 Jutaan Tahan Banjir Selutut
Terpopuler
- 5 Rekomendasi Sepatu Jalan Kaki dengan Sol Karet Anti Slip Terbaik, Cocok untuk Lansia
- 5 Mobil Kecil Bekas di Bawah 60 Juta, Pilihan Terbaik per Januari 2026
- 5 Sampo Penghitam Rambut di Indomaret, Hempas Uban Cocok untuk Lansia
- 5 Mobil Bekas Rekomendasi di Bawah 100 Juta: Multiguna dan Irit Bensin, Cocok Buat Anak Muda
- 5 Mobil Suzuki dengan Pajak Paling Ringan, Aman buat Kantong Pekerja
Pilihan
-
Sita Si Buruh Belia: Upah Minim dan Harapan yang Dijahit Perlahan
-
Investor Besar Tak Ada Jaminan, Pinjol Milik Grup Astra Resmi Gulung Tikar
-
5 HP Infinix Memori 256 GB Paling Murah untuk Gaming Lancar dan Simpan Foto Lega
-
John Herdman Teratas Soal Pelatih ASEAN dengan Bayaran Tertinggi
-
Coca-Cola Umumkan PHK Karyawan
Terkini
-
3 Rekomendasi Sadel Syte dan Gel Terbaik, Solusi Murah Agar Tulang Duduk Gak Tersiksa
-
Bukan Cuma Jinakkan Api, Damkar Bogor Jadi Pahlawan Penyelamatan Ribuan Kali di 2025
-
Sambut Tahun Baru Bernuansa Neon Jungle, Ibis Styles Bogor Pajajaran Diserbu Tamu
-
'Sakti Banget', 3 Fakta Menarik Kenapa Tambang Emas Ilegal Cigudeg Susah Diberantas Kata Polisi
-
Benarkah Isi Bensin Siang Hari Lebih Rugi? Dosen IPB Bongkar Faktanya Secara Ilmiah