SuaraBogor.id - Salah satu sosok ikonik di Citayam Fashion Week, Kurma tengah jadi sorotan karena aksi jogetnya yang dianggap tak senonoh viral di jagat maya.
Publik pun memberikan cibiran soal joget tak senonoh Kurma Citayam.
Terkait cibiran dan viralnya joget tersebut, Kurma mengaku saat itu dirinya tengah pusing karena ada banyak kerjaan.
"Saya lagi pusing ya banyak kerjaan, ya udah saya joget-joget," kata Kurma mengutip dari matamata.com--jaringan Suara.com
Baca Juga: Joget Erotis Viral di Medsos, Kurma Citayam Ungkap Permohonan Maaf
Meski begitu, Kurma meminta maaf atas viralnya joget tak senonoh tersebut.
"Saya minta maaf, nggak bakal mengulangi lagi perbuatan seperti itu," ungkapnya.
Selanjutnya, Kurma tak mengetahui siapa yang mengunggah video dirinya dan menjadi viral. Dia berharap agar rekaman dirinya tak lagi muncul di jagat maya.
"Nggak tahu, ada yang sirik kali ya sama saya. Tolong ya jangan kayak gitu, kan Kurma nggak punya salah sama kalian,"
Video Kurma joget seksi sempat viral di media sosial. Akun lambe turah membagikannya pada 23 Agustus 2022.
Baca Juga: Ibu Atta Halilintar Bawa Kurma untuk Bantu Pengobatan, Adakah Manfaatnya?
Berita Terkait
-
Viral Pasangan Bantu Kakek yang Kehabisan Bensin Gegara Tak Punya Uang
-
Pengadilan Bobrok, Mahfud MD Ungkap Hakim Layak Disebut 'Yang Memalukan'
-
Detik-Detik Menegangkan! Mobil Bobby Nasution Dilempari Batu Usai Debat Pilgub Sumut
-
Link Send The Song Aman? Ini Cara Bikin Pesan Lagu yang Viral di TikTok
-
Santer Kabar ke Jakarta Dikaitkan Mau Jadi Kader Golkar, Jokowi: Mau Nengok Cucu
Tag
Terpopuler
- Respons Sule Lihat Penampilan Baru Nathalie Tuai Pujian, Baim Wong Diminta Belajar
- Berkaca dari Shahnaz Haque, Berapa Biaya Kuliah S1 Kedokteran Universitas Indonesia?
- Pandji Pragiwaksono Ngakak Denny Sumargo Sebut 'Siri na Pace': Bayangin...
- Beda Penampilan Aurel Hermansyah dan Aaliyah Massaid di Ultah Ashanty, Mama Nur Bak Gadis Turki
- Jadi Anggota DPRD, Segini Harta Kekayaan Nisya Ahmad yang Tak Ada Seperempatnya dari Raffi Ahmad
Pilihan
-
Bakal Dicopot dari Dirut Garuda, Irfan Setiaputra: Siapa yang Dirubah Engga Tahu!
-
Pegawai Komdigi Manfaatkan Alat AIS Rp250 M untuk Lindungi Judol, Roy Suryo Duga Ada Menteri Ikut 'Bermain'
-
Trump Effect! Wall Street & Bursa Asia Menguat, IHSG Berpotensi Rebound
-
Baru Sebulan Jadi Bos NETV, Manoj Punjabi Mengundurkan Diri
-
Harga Emas Antam Meroket! Naik Rp14.000 per Gram Hari Ini
Terkini
-
Pj Bupati Bachril Bakri Gaspol Wujudkan Asta Cita di Bogor
-
Pemkab Bogor Luncurkan Sistem "Si Aktif Bogor" untuk Tingkatkan Pemberdayaan Perempuan
-
Diduga Ketahuan Selingkuh, Candra Kusuma Langsung Datang ke Istri Pertama di Surabaya
-
Mau Ikut BRI Fellowship Journalism 2025 yang Didukung Penuh Dewan Pers? Cek Syaratnya!
-
BRI Fokus pada Keamanan Data Nasabah, Salah Satunya dengan Operasikan Security Operation Center