SuaraBogor.id - Polisi Beberkan Motif suami bakar istri di Depok, Jawa Barat. Peristiwa itu diketahu terjadi tepatnya di wilayah Duren Seribu, Kecamatan Bojongsari, Depok.
Saat ini pihak kepolisian dari Polres Depok Kota tengah memburu pelaku keji yang tega membakar istri sendiri.
Mengutip dari DepokToday -jaringan Suara.com, Kepala Satuan Reskrim Polres Metro Depok, AKBP Yogen Heroes Baruno mengungkapkan, bahwa kasus suami bakar istri itu terjadi pada Minggu, 25 Agustus 2022.
“Iya jadi kejadian (suami bakar istri) terjadi pada hari Minggu,” katanya pada awak media Kamis, 1 September 2022.
Baca Juga: Potensi Zakat Capai Rp 300 Miliar, Wali Kota Depok: Perlu Terus Digali
AKBP Yogen menjelaskan, kejadian bermula ketika sekira pukul 18:00 WIB, terjadi cekcok antara pelaku dengan korban, yang diketahui bernama Eva Liana (27 tahun).
“Saat itu pelaku mendapati korban asik menonton YouTube dan dua anaknya tidak diperhatikan, sehingga pelaku menegur korban dan terjadi cekcok disitu,” jelasnya.
Kemudian, sekira pukul 20:00 WIB, pelaku keluar bersama sejumlah temannya dan menggelar pesta minuman keras, di sebuah bengkel. Nah saat pulang, sekira pukul 21:00 WIB, pelaku mendapati rumahnya berantakan.
“Pelaku yang dalam kondisi mabuk ini memarahi anaknya yang masih berusia 10 tahun, dan diancam untuk dibakar. Pelaku sudah mengambil tiner,” katanya.
“Saat itu korban mendengar dan langsung keluar untuk menolong anaknya tersebut,” sambungnya.
Baca Juga: 3 Pesan Berharga yang Tersembunyi dalam Good Old Days: Road to Regret
Namun nahas, pelaku yang gelap mata langsung menyiramkan cairan tiner ke tubuh korban dan membakarnya di depan anak-anak.
Berita Terkait
-
Penangkapan Berujung Ricuh, Ini Kronologi 3 Mobil Polisi Dibakar Massa di Pondok Ranggon
-
Andre Onana Hobi Blunder: Gegara Sarung Tangan dari Mal Depok?
-
Pendaftaran YouTube Works Awards Southeast Asia 2025 Telah Dibuka
-
Menaksir Penghasilan YouTube Jessica Jane yang Baru Menikah, per Bulan Fantastis?
-
Dedi Mulyadi Minta Wali Kota Depok Minta Maaf, Buntut Bolehkan Mobil Dinas untuk Mudik
Terpopuler
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
- Sama-sama Bermesin 250 cc, XMAX Kalah Murah: Intip Pesona Motor Sporty Yamaha Terbaru
- Emil Audero Menyesal: Lebih Baik Ketimbang Tidak Sama Sekali
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- 5 Rekomendasi Moisturizer Indomaret, Anti Repot Cari Skincare buat Wajah Glowing
Pilihan
-
Pemain Keturunan Jawa Bertemu Patrick Kluivert, Akhirnya Gabung Timnas Indonesia?
-
Jadwal Dan Rute Lengkap Bus Trans Metro Dewata di Bali Mulai Besok 20 April 2025
-
Polemik Tolak Rencana Kremasi Murdaya Poo di Borobudur
-
8 Rekomendasi HP Murah Rp 2 Jutaan Memori 256 GB Terbaik April 2025
-
5 Rekomendasi HP Murah Rp 1 Jutaan Memori 256 GB Terbaik April 2025
Terkini
-
Sinergi BRI dan Usaha Lokal Dorong Ekspor Perhiasan Batu Alam Indonesia
-
Berkah Malam Jumat, 9 Amalan Dahsyat Raih Pahala Berlipat
-
Kronologi Tabrakan Beruntun di Cianjur: Elf Oleng Hantam 5 Kendaraan
-
Jangan Sampai Ketinggalan! Alfamart Tebar Promo Gila-gilaan di Weekdays
-
PKK Bogor Era Eva Marthiana: Fokus Ketahanan Pangan, Kesehatan dan Pendidikan Keluarga