SuaraBogor.id - Badan Narkotika Nasional (BNN) Provinsi DKI Jakarta dikabarkan melakukan penangkapan salah satu oknum anggota DPRD Kabupaten Padang Pariaman, Sumatera Barat, di Hotel Salak, Kota Bogor, Jawa Barat.
"Tersangka Beli barang di Jakarta, lalu dibuntuti anggota BNNP DKI. Makainya di Hotel Salak Bogor," kata Kepala BNNK Bogor, AKBP Moh. Syabli Noer saat dikonfirmasi Suara.com, Jumat (9/9/2022) malam.
Ia menyebut, kejadian tersebut terjadi pada Rabu (7/9/2022) lalu. Namun, dirinya tidak memberitahukan narkotika jenis apa yang dipakai oknum anggota DPRD Kabupaten Padang Pariaman tersebut.
"Infonya 2 (dua) hari yang lalu. Yang berhak Jawab, BNNP DKI," ungkapnya.
Baca Juga: BNN Beri Tanggapan Soal Oknum Anggota DPRD Padang Pariaman Yang Dikabarkan Ditangkap di Bogor
Seperti diketahui, warga Kabupaten Padang Pariaman dihebohokan kabar beredar dugaan oknum anggota DPRD Padang Pariaman ditangkap BNN, terkait kasus dugaan penyalahgunaan narkoba.
Kabar yang beredar tersebut menyebutkan bahwa oknum diduga anggota DPRD Padang Pariaman tersebut ditangkap di kawasan Bogor, Jawa Barat.
Mengutip dari SuaraSumbar.id, Ketua DPRD Padang Pariaman, Arwinsyah mengaku mendengar kabar bahwa ada oknum anggota DPRD setempat ditangkap di Bogor karena diduga terlibat kasus narkoba. Namun, dia belum bisa memberikan komentar karena belum mendapat informasi pasti dari pihak berwajib.
Saya belum bisa memberikan komentar (kebenaran di tangkap). Saya belum mendapat rilis yang pasti dari BNN," katanya kepada SuaraSumbar.id, Jumat (9/9/2022) sore.
Kontributor : Egi Abdul Mugni
Baca Juga: Geng Sambo Kalah Cepat, Pasukan Misterius Bergerak Amankan Orangtua Bharada E
Berita Terkait
-
Janji Bikin Pulau Sampah di Kepulauan Seribu, Pramono: Sampah di Jakarta Tak Bisa Lagi Ditaruh di Bantar Gebang
-
Polemik Beda Hasil Lembaga Survei di Pilkada Jakarta: Masihkah Bisa Dipercaya?
-
Profil Syakir Sulaiman, dari Bintang Timnas, Pemain Liga Tarkam Hingga Ditangkap Polisi
-
RK Mau Ubah Sampah di TPST Bantargebang Jadi Bongkahan, Bisa Jadi Pengganti Batako
-
Sepak Terjang Syakir Sulaiman, Pemain Bali United di Tahun 2017 Kini Jadi Pengedar Narkoba
Tag
Terpopuler
- Mahfud MD Sebut Eks Menteri Wajib Diperiksa Kasus Judol Pegawai Komdigi, Budi Arie Bilang 'Jangan Kasih Kendor'
- Rocky Gerung Spill Dalang yang Bongkar Kasus Judi Online Pegawai Komdigi
- Kejanggalan Harta Kekayaan Uya Kuya di LHKPN KPK, Dulu Pernah Pamer Saldo Rekening
- Berani Sentil Menteri Pendidikan Dasar dan Menengah, Segini Harta Kekayaan Melly Goeslaw
- Bak Gajah dan Semut, Beda Citra Tom Lembong vs Budi Arie Dikuliti Rocky Gerung
Pilihan
-
Petinggi Lion Air Masuk, Bos Garuda Irfan Setiaputra Ungkap Nasibnya Pada 15 November 2024
-
Profil Sean Fetterlein Junior Kevin Diks Berdarah Indonesia-Malaysia, Ayah Petenis, Ibu Artis
-
Kritik Dinasti Politik Jadi Sorotan, Bawaslu Samarinda Periksa Akbar Terkait Tuduhan Kampanye Hitam
-
Bakal Dicopot dari Dirut Garuda, Irfan Setiaputra: Siapa yang Dirubah Engga Tahu!
-
Pegawai Komdigi Manfaatkan Alat AIS Rp250 M untuk Lindungi Judol, Roy Suryo Duga Ada Menteri Ikut 'Bermain'
Terkini
-
Pj Bupati Bachril Bakri Gaspol Wujudkan Asta Cita di Bogor
-
Pemkab Bogor Luncurkan Sistem "Si Aktif Bogor" untuk Tingkatkan Pemberdayaan Perempuan
-
Diduga Ketahuan Selingkuh, Candra Kusuma Langsung Datang ke Istri Pertama di Surabaya
-
Mau Ikut BRI Fellowship Journalism 2025 yang Didukung Penuh Dewan Pers? Cek Syaratnya!
-
BRI Fokus pada Keamanan Data Nasabah, Salah Satunya dengan Operasikan Security Operation Center