SuaraBogor.id - Setelah berkolaborasi menyanyikan sebuah lagu berjudul "Istilah Kata" kini Denise Chariesta sering terlihat bersama dan menjadi dekat dengan Habib Jindan. Bahkan Denise dengan lantang membela dan mendukung pria bernama asli Muhammad Salim Jindan Al Habsyi tersebut.
Terlihat pula belum sama ini, Denise Chariesta mengunggah sebuah video dalam akun TikTok pribadinya @denise.chariesta dan mengatakan bila Jindan adalah korban cuci otak dari sang guru, Haji Ridwan.
"Ada juga nih satu lagi nih si Ridwan nih, Ridwan, Ridwan, lu tau Ridwan kan tu ? Yang bekas gurunya si Jindan. Pernah tu dia dateng ke podcast gue tuh, gue masih baik, kenapa gue baik? Bukan pura-pura baik juga, gue kasian aja liat si Jindan karena menurut gue Jindan itu adalah salah satu korban," kata YouTuber tersebut
"Korban pencucian otak dari dia menurut gue, karna dia nurut-nurut aja, yaudah lah gue ho o tenan, ho o tenanan ajalah ye biar tenang ye," imbuhnya
Baca Juga: Lesti Kejora, Idola Baru Jeje Slebew
Bahkan Denise mengatakan bahwa Haji Ridwan adalah orang yang jahat lantaran sering meminta setoran uang kepada Habib Jindan.
"Terus udah ternyata gue lihat dia sepertinya dia jahat gaes sama si Jindan, lu tau ape kemaren si Jindan nyanyi, Jindan yang nyanyi, Jindan yang kerja, eh dia minta setoran ama si Jindan, dikasih pula. Itu yang kerja si Jindan ngapain lu minta setoran ama dia, si Jindan juga, awan lu sekali lagi ngasih duit ke dia lu ye, bikin gue esmosi aja," ucap Denise
"Eh kalau lu guru yang bener, eh si Jindan juga kalau mau nyumbang tu ke panti, panti jompo kek, panti janda kek, panti werdha, panti tuna rungu kek, asal bukan gituan. Dia mah udah kaya, udah punya mobil, lu belom punya apa-apa, nyumbang tu ke panti bukan ke dukun," sambungnya kembali
Unggahan tersebut kemudian mendapat beragam komentar warganet. Bahkan tak sedikit yang memberikan dukungan kepada Denise Clarista.
"sayang banget kayak nya sama jindan ente kadang kadang (emot tertawa)," kata akun @ka****63
Baca Juga: Pernah Cerita Kakeknya Menikah dengan Jin, Firdaus Oiwobo Ogah Disebut Keturunan Jin
"kakakĀ² b like : dari tadi bulu mata gak nempelĀ²," ungkap @re****na
"Denis juga orang baik sbrhrnya (emot tertawa)," timpal @I****
"denis sangat2 brn the best asal bener," IMBUH @US***81
"mantaaapp Deniss.. sllu bantu jindan insa Allah kebaikan mu akan di balas Allah SWT amiinn (emot wajah penuh love)," ucap @De****76
Berita Terkait
-
Viral Aksi Unik Pengantin Wanita Nyoblos ke TPS Usai Ijab Kabul, Masih Pakai Gaun Pernikahan
-
Gilga Sahid Pamer Momen Happy Asmara Cari Pahala, Netizen Soroti Botol di Meja: Salfok Aku!
-
Dharma Pongrekun Siap Jadi Tukang Kaos, Netizen Minta Bahas Elite Global
-
Viral Wanita Umrah Bareng Teman Pria hingga Dilamar di Depan Kabah: Netizen Langsung Meradang!
-
Jateng dan Rompi Jadi Perbincangan di X, Segini Harga Rompi Anti Peluru
Tag
Terpopuler
- Diminta Cetak Uang Kertas Bergambar Jokowi, Reaksi Bank Indonesia di Luar Prediksi: Kalau Gitu...
- Ragnar Oratmangoen Akui Lebih Nyaman di Belanda Ketimbang Indonesia: Saya Tidak Menonjol saat...
- Warga Jakarta Jangan Salah Nyoblos Besok, YLBHI Bongkar 'Dosa-dosa' Cagub Nomor Urut 2 Dharma Pongrekun
- Pelatih Jay Idzes: Saya Tidak Senang, Ini Memalukan!
- Pratiwi Noviyanthi Ditinggal Pengacara Usai Tak Mau Selesaikan Kisruh Donasi Pengobatan Agus Salim
Pilihan
-
Tak Ada Muka Jokowi, Ini Daftar Pahlawan di Uang Kertas Rupiah
-
Jelang Akhir Pekan, Harga Emas Antam Berbalik Merosot
-
Maskapai Rela Turunkan Harga Tiket Pesawat Selama Libur Nataru
-
Review Hidup Peternak Lele: Game Simulasi Bagaimana Rasanya Jadi Juragan Ikan
-
Jangan Lewatkan! Lowongan Kerja OJK 2024 Terbaru, Cek Syaratnya Di Sini
Terkini
-
Kereta Api Bawa Berkah, Pemkab Bogor dan KAI Jalin Kerja Sama Kembangkan Kawasan
-
Hasil Quick Count Pilkada Depok: Supian Suri-Chandra Rahmansyah Unggul 54,5 Persen
-
Akui Kekalahan, Mantan Ajudan Iriana Jokowi Ucapkan Selamat kepada Dedie A Rachim
-
Drama Kecelakaan di Bogor, Pajero Ugal-ugalan Tabrak Lari Lima Kendaraan, Satu Orang Luka Berat
-
KPU Kabupaten Bogor Salahkan Paslon 1 dan 2 Gara-gara Partisipasi Pemilih Turun?