SuaraBogor.id - Pegiat media sosial Eko Kunthadi baru-baru ini membuat netizen geram, lantaran dirinya telah menghina dengan kata kasar, keturunan Kyai Pondok Pesantren Lirboyo, Kediri, Jawa Timur.
Untuk diketahui, sebelumnya Eko Kunthadi mengunggah cuplikan video ceramah Ning Imaz yang tengah menjelaskan mengenai tafsir QS Al Imran pada cuitannya.
Eko Kunthadi menyebut penghafal 30 juz Al-Qur'an itu dengan sebutan 'Tolol seperti kadal.' Lantas saja pernyataannya memantik amarah sejumlah tokoh.
Salah satunya adalah Gus Nadir, ia menjelaskan kepada Eko Kunthadi siapa Ning Imaz yang dihinanya dengan kata-kata kasar.
Baca Juga: Reaksi Gus Rifqil Ponpes Lirboyo usai Eko Kuntadhi Dkk Sebut Ning Imaz Tolol
Usai, ditegur langsung oleh Gus Nadir melalui cuitan, Eko Kunthadi tampak menghapus hinaannya terhadap keturunan Pondok Pesantren Lirboyo tersebut.
Sayangnya, warganet keburu mengetahui hal tersebut dan balas menjadikan Eko Kunthadi sebagai bulan-bulanan.
Bahkan, suami dari Ning Imaz, Gus Rifqil Muslim langsung mengajak Eko Kunthadi untuk bertemu dan menyelesaikan permasalahan yang terlanjur jadi konsumsi publik itu.
Setelah mendapat perundungan atau hinaan dari Eko Kuntadhi dan beberapa akun anonim di twitter, Ustadzah Imaz Fatimatuz Zahra akhirnya buka suara.
Ia mengatakan, Eko Kuntadhi akan datang secara langsung ke Pondok Pesantren Lirboyo, Kediri, Jawa Timur untuk menyampaikan permohonan maaf.
Baca Juga: Ketum Ganjarist Eko Kuntadhi Banjir Hujatan, Diduga Hina Ustazah Imaz dari Pesantren Lirboyo
"Pihak Eko memang sudah ada iātikad baik untuk datang ke Lirboyo dan minta maaf secara langsung," ungkap Ning Imaz, dikutip dari NU Online Rabu 14 September 2022 pagi.
Berita Terkait
-
Ibu Tak Pernah Mengeluh dalam Buku Puisi Cinta Itu Alasan Sekaligus Tujuan
-
Publik Iseng Kirim GoPay ke Nomor HP Fufufafa, Gibran Disarankan Lakukan Hal Ini: Biar Gak Jadi Isu Baru
-
Ria Ricis Incar Jabatan Menteri Jika Prabowo-Gibran Menang, Eko Kuntadi: Cocok Gantikan Sri Mulyani
-
Tepis Seruan Gus Nadir dan Gus Ipul Menangkan Prabowo-Gibran, Gus Yahya: Bukan Resmi dari PBNU!
-
Gus Ipul Jawab Gus Nadir Soal Mobilisasi Nahdliyin: Jangan Salahkan PBNU Kini Banyak Yang Dukung Prabowo-Gibran
Terpopuler
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
- Sama-sama Bermesin 250 cc, XMAX Kalah Murah: Intip Pesona Motor Sporty Yamaha Terbaru
- Emil Audero Menyesal: Lebih Baik Ketimbang Tidak Sama Sekali
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- 5 Rekomendasi Moisturizer Indomaret, Anti Repot Cari Skincare buat Wajah Glowing
Pilihan
-
Laga Sulit di Goodison Park: Ini Link Live Streaming Everton vs Manchester City
-
Pemain Keturunan Jawa Bertemu Patrick Kluivert, Akhirnya Gabung Timnas Indonesia?
-
Jadwal Dan Rute Lengkap Bus Trans Metro Dewata di Bali Mulai Besok 20 April 2025
-
Polemik Tolak Rencana Kremasi Murdaya Poo di Borobudur
-
8 Rekomendasi HP Murah Rp 2 Jutaan Memori 256 GB Terbaik April 2025
Terkini
-
Sinergi BRI dan Usaha Lokal Dorong Ekspor Perhiasan Batu Alam Indonesia
-
Berkah Malam Jumat, 9 Amalan Dahsyat Raih Pahala Berlipat
-
Kronologi Tabrakan Beruntun di Cianjur: Elf Oleng Hantam 5 Kendaraan
-
Jangan Sampai Ketinggalan! Alfamart Tebar Promo Gila-gilaan di Weekdays
-
PKK Bogor Era Eva Marthiana: Fokus Ketahanan Pangan, Kesehatan dan Pendidikan Keluarga