SuaraBogor.id - Perseteruan antara Roro Fitri dengan Andre Irawan terus bergulir dan menyita perhatian publik. Terbaru, anak sulung Andre Irawan, Wildan ikut buka suara terkait masalah tersebut.
Anak sulung Andre itu menyebut uang sang ayah dipegang sepenuhnya oleh Roro Fitria. Hal ini membuat Andre kesulitan untuk memberikan nafkah pada anak-anaknya.
Menurut Wildan, kalaupun bisa memberi, itu diberikan secara diam-diam tanpa sepengetahuan Roro Fitria.
"Itu ayah mingguan selalu ngasih, nah tapi pas semenjak sam Nyai ayah ngasih tapi diam-diam dari Nyai," ujar Wildan mengutip dari matamata-jaringan Suara.com
Baca Juga: Andre Irawan Sering Maki dan Lempar Benda ke Roro Fitria di Depan Baby Sulthan
"Karena setahu saya ayah kalau ada duit, duitnya tuh dipegang Nyai semua jadi ayah mau ngasih ke anak-anaknya juga susah," tambahnya.
Sebelumnya, Andre Irawan mengaku bahwa ia mengalami kerugian dalam usaha hingga harus menutp bengkelnya. Roro Fitria lantas memberikan bantahan jika Andre Irawan rugi dan gulung tikar karena dirinya.
"Itu benar-benar fitnah ya, yang terjadi faktanya adalah tutup benar karena Nyai tidak mau support modal lagi," ucap Roro.
Roro Fitria pun tak habis pikir mengetahui suaminya menceritakan hal yang berbeda dari kenyataan yang ia ketahui.
Sebelumnya, Roro Fitria sempat menceritakan aksi tidak elok yang dilakukan oleh suaminya, Andre Irawan ketika berjoget telanjang di depan foto ibunya. Bahkan, Roro mengaku aksi suaminya itu membuatnya merasa tertekan dan lebih rendah dari pembantu.
Baca Juga: Roro Fitria Bongkar Tabiat Asli Andre Irawan, Ungkap Alasan Sang Suami Kawin Cerai
Andre Irawan mengatakan tudingan yang dilontarkan Roro Fitria tersebut justru terdengar lucu. Sebab, ia mengaku tidak joget telanjang di kamar pembantu.
Berita Terkait
-
Beda Jauh Biaya Anak Roro Fitria Vs Nominal Nafkah yang Dibebankan ke Eks Suami Andre Irawan
-
Roro Fitria Rogoh Rp100 Juta untuk Biaya Anak, Ekspresi Dewi Perssik Disorot
-
Roro Fitria Gelontorkan Rp 100 Juta per Bulan untuk Anak yang Masih 3 Tahun, Pekerjaannya Bikin Kepo
-
7 Sumber Penghasilan Roro Fitria, Gelontorkan Rp100 Juta per Bulan untuk Anak
-
Mengintip Kekayaan Roro Fitria, Sebut Kebutuhan Sang Anak Capai Rp100 Juta Per Bulan
Terpopuler
- 10 Transformasi Lisa Mariana, Kini Jadi Korban Body Shaming Usai Muncul ke Publik
- Daftar Pemain Timnas Belanda U-17 yang Gagal Lolos ke Piala Dunia U-17, Ada Keturunan Indonesia?
- Titiek Puspa Meninggal Dunia
- Gacor di Liga Belanda, Sudah Saatnya PSSI Naturalisasi Pemain Keturunan Bandung Ini
- Eks Muncikari Robby Abbas Benarkan Hubungan Gelap Lisa Mariana dan Ridwan Kamil: Bukan Rekayasa
Pilihan
-
Hasil BRI Liga 1: Diwarnai Parade Gol Indah, Borneo FC Tahan Persib Bandung
-
Persija Terlempar dari Empat Besar, Carlos Pena Sudah Ikhlas Dipecat?
-
Momen Timnas Indonesia U-17 Gendong ASEAN Jadi Pembicaraan Media Malaysia
-
Terbang ke Solo dan 'Sungkem' Jokowi, Menkes Budi Gunadi: Dia Bos Saya
-
6 Rekomendasi HP Murah dengan Kamera Beresolusi Tinggi, Terbaik April 2025
Terkini
-
Kabar Pahit Untuk Warga Bogor Barat: Jalan Alternatif Impian Masih Jauh Panggang dari Api!
-
Ketua DPRD Bogor Tunggu Hasil Pemeriksaan Tim Saber Pungli Soal THR dan Pemotongan Kompensasi Sopir
-
Pendopo Bupati Bogor Kini Jadi Rumah Rakyat, Bisa Dipakai Pesta Nikah Gratis
-
Wabah Chikungunya Merebak di Cianjur, Puluhan Warga Tumbang!
-
Dampak Gempa Bogor Semalam, Plafon Ambruk Hingga Dinding Retak di Belasan Rumah Warga