SuaraBogor.id - Komedian ternama Indonesia Sule baru saja merayakan ulang tahunnya yang ke 46 tahun. Pada momen bahagia tersebut, pria yang memiliki nama lengkap Sutisna merayakannya dengan makan bersama keluarga besar.
Bukan hanya itu, Nathalie Holscher dan Adzam Adriansyah Sutisna juga hadir dalam malam perayaan ulang tahun Sule.
Bahkan Mahalini, kekasih dari Rizky Febian ikut hadir untuk merayakan momen bahagia sang ayah.
Namun, netizen banyak yang menyoroti sikap Putri Delina dan Mahalini saat bertemu dengan Nathalie Holscher.
Baca Juga: 'Curahan Hati Paling Dalem', Video Sule Nyanyi Lagu Ini Sukses Banjir Dukungan
Dalam video yang beredar di media sosial, terlihat sikap anak-anak Sule seperti Rizky Febian serta Putri Delina langsung berdiri dan salim tangan kepada Nathalie. Bahkan Putri Delina terlihat menyapa Adzam dengan ceria.
Namun, Mahalini nampak santai duduk bahkan enggan berdiri saat Nathalie Holscher hadir. Ia hanya bersalaman secara singkat dengan Nathalie sambil duduk, kemudian kembali membelakangi mantan istri Sule itu.
Sikap Mahalini dan Putri Delina itulah banyak mengundang kritik dari netizen. Netizen menganggap bahwa sikap Mahalini tidak sopan kepada orang tua. Sedangkan sikap Putri Delina terlihat kuat dan ramah.
“Anaknya kang Sule sopan-sopan ya.” ujar salah satu netizen.
“Sama orang tua itu lebih sopan, salim berdiri jangan dibelakangi melihat ke belakang hargai orang tua, gitu kali," kata netizen yang lain.
Baca Juga: Nathalie Holscher Dicibir Usai Ajak Pacar ke Ultah Sule, Warganet: Sengaja Banget Biar Diundang TV
“Putri baik banget masih bisa senyum” sahut netizen yang lain.
- 1
- 2
Berita Terkait
-
Rayakan 35 Tahun, The Papandayan Suguhkan Promo Exceptionally Unique
-
Rayakan 10 Tahun Debut, MONSTA X Rilis Album Spesial NOW PROJECT vol.1
-
Mahalini Disebut Tak Becus Urus Anak, Sule Beri Pembelaan: Saya yang Tahu
-
7 Momen Ultah Gigi Hadid ke-30 Dirayakan Bareng Bradley Cooper, Go Public?
-
Lagi Tren di Kalangan Artis, Mengenal Olahraga Padel yang Ditekuni Mahalini Dkk
Terpopuler
- Olok-olok Sepak Bola Indonesia, Erick Thohir 'Usir' Yuran Fernandes
- Ramadhan Sananta Umumkan Mau Pensiun dari Sepak Bola
- Selamat Datang 3 Pemain Keturunan Calon Naturalisasi Timnas Indonesia Jelang Lawan China dan Jepang
- Welcome Back Timnas Indonesia Elkan Baggott, Patrick Kluivert Lempar Kode
- Pupus Harapan Pascal Struijk untuk Bela Timnas Indonesia Lawan China
Pilihan
-
Mengenal Ritual Buddha Tantrayana pada Kremasi Murdaya Poo di Bukit Dagi Borobudur
-
Puspo Wardoyo Menangkan Gugatan Perdata di PN Solo, Objek Dinilai Hakim Tak Jelas
-
Tak Hadir di Sidang Mediasi Kasus Dugaan Ijazah Palsu, Jokowi Buka Suara
-
DPR Cecar Dirut Garuda Soal "Gelombang" Eks Karyawan Lion Air Bergaji Tinggi
-
6 Rekomendasi HP Murah RAM Besar Tahun 2025, Harga di Bawah Rp3 Juta
Terkini
-
Gawat! Diduga Keracunan MBG, Puluhan Siswa dan Guru Bina Insani Bogor Dilarikan ke Rumah Sakit
-
DANA Kaget Terbaru Sore Ini, Klik dan Cairkan
-
Rahasia dan Keajaiban di Balik Dahsyatnya Surat Yasin
-
Sosok Wika Salim, Pedangdut Bogor Sindir Manajer Tak Bermoral yang Tilep Hak Artis
-
Buntut Mobil Dinas Suzuki Jimny, Bupati Rudy Susmanto Singgung Etika Pejabat