SuaraBogor.id - Warga Bogor, tepatnya di Kecamatan Ciampea, Kabupaten Bogor, Jawa Barat mengaku panik saat merasakan getaran gempa bumi yang terjadi di Cianjur.
Untuk diketahui, berdasarkan laporan BMKG, gempa tersebut terjadi di Cianjur dengan kekuatan 5,6 SR.
Salah satu warga Bogor, Ani mengatakan, dirinya kaget saat merasakan guncangan gempa Cianjur tersebut.
Baca Juga: Cianjur Diguncang Gempa M5,6 Terasa ke Beberapa Kota, BMKG Sebut Tidak Berpotensi Tsunami
Bahkan, dirinya langsung panik membawa anak bayinya ke luar rumah, dikhawatirkan terjadi hal yang tidak diinginkan.
"Saya langsung bawa anak saya bayi ke luar, soalnya gempanya gede banget kerasanya," katanya, kepada Suarabogor.id.
Hal senada diungkapkan Neni, dirinya langsung keluar rumah saat merasakan getaran gempa bumi.
Bahkan, ia saat itu dengan memasak.
"Tadi saya langsung keluar rumah, padahal saya sedang masak di dapur," tukasnya.
Baca Juga: Berpusat Di Cianjur, Gempa M 5,6 Terasa Kuat Mengguncang Jakarta
Gempa 5,6 SR Guncang Cianjur, BMKG: Tidak Berpotensi Tsunami
BMKG menyampaikan bahwa saat ini gempa Cianjur, Jawa Barat terjadi, Senin (21/11/2022).
Berdasarkan data yang dihimpun Suarabogor.id, gempa bumi terjadi di Barat Daya Cianjur-Jawa Barat.
Kekuatan gempa sendiri 5,6 SR. Terjadi pada pukul 21 November 2022 sekitar pukul 13:21:10 WIB.
"Telah Terjadi gempabumi dengan kekuatan: 5.6 SR, 9 km BaratDaya CIANJUR-JABAR, waktu gempa: 21-Nov-22 13:21:10 WIB, Gempa ini tidak berpotensi TSUNAMI (Event ini sudah direview oleh seismologist.)," tulis dalam halaman BMKG.
Berita Terkait
-
Dinas Sosial Bogor 'Biarin' Korban Bencana, Pegawai Jalan-jalan ke Bali Pakai Anggaran Rp900 Juta?
-
Waspada! Sesar Opak Aktif, Ini Daerah di Jogja yang Dilaluinya
-
Bikin Keren Maksimal, Ini 5 Rekomendasi Barbershop di Bogor dengan Layanan Lengkap!
-
Viral Dinsos Bogor 'Berlibur' ke Bali, Tinggalkan Warga Hadapi Bencana Alam?
-
Punya Investasi di Lido City Bogor, Keluarga Donald Trump Tertarik Kembangkan Indonesia
Terpopuler
- Pernampakan Mobil Mewah Milik Ahmad Luthfi yang Dikendarai Vanessa Nabila, Pajaknya Tak Dibayar?
- Jabatan Prestisius Rolly Ade Charles, Diduga Ikut Ivan Sugianto Paksa Anak SMA Menggonggong
- Pengalaman Mengejutkan Suporter Jepang Awayday ke SUGBK: Indonesia Negara yang...
- Ditemui Ahmad Sahroni, Begini Penampakan Lesu Ivan Sugianto di Polrestabes Surabaya
- Pesan Terakhir Nurina Mulkiwati Istri Ahmad Luthfi, Kini Suami Diisukan Punya Simpanan Selebgram
Pilihan
-
Garda Prabowo Dukung Andi Harun di Samarinda, Pilih Isran Noor di Pilgub Kaltim, Bukan Rudy Mas'ud
-
AMAN Kaltim: Copot Kapolres Paser, Tuntaskan Kasus Penyerangan di Muara Kate
-
Tragedi di Paser, BEM KM Unmul Tuntut Keadilan dan Perlindungan untuk Masyarakat Adat
-
Ini Alasan Pemerintahan Prabowo Belum Gaspol Bangun Infrastruktur
-
Miris! Ribuan Anggota TNI-Polri Terseret Judi Online, Sinyal Pembenahan?
Terkini
-
Pemkab Bogor dan KPU Distribusikan Logistik Pilkada ke 40 Kecamatan
-
Pemkab Bogor Jadi Panggung Kejurnas Kungfu Tradisional, Lahirkan Juara Masa Depan!
-
Pemkab Bogor Borong Penghargaan di Hari Pangan Sedunia
-
Program Samisade Dijadikan Alat Politik, Pemkab Bogor Tegas Lakukan Hal Ini
-
Profesor Luluk: Wisata Pekarangan Atang, Potensi Baru Ekonomi Indonesia