SuaraBogor.id - Putra bungsu Presiden Joko Widodo yakni Kaesang Pangarep mendapat dukungan maju pada Pemilihan kepala daerah (Pilkada) Kota Depok di 2024 mendatang.
Dukungan demi dukungan mulai bermunculan untuk memajukan Kaesang jadi Wali Kota Depok.
Seperti kali ini datang dari Aliansi Pemuda Peduli Perubahan Depok (AP3D) yang menggelorakannya.
"Kami saat ini sedang terus melakukan konsolidasi. Kami berhimpun dari berbagai latar belakang, lintas kelompok, lintas organisasi, termasuk lintas partai juga," kata Koordinator AP3D Muhammad Sholeh, dikutip, Selasa (11/4/2023).
Baca Juga: Singgung Utang Pilkada DKI Belum Lunas, Rommy PPP Pesimis Duet Anies-Sandiaga Bakal Terwujud di 2024
Dia menegaskan, berhimpun dan bergeraknya sejumlah elemen itu untuk satu tujuan. Yaitu, menjadikan Kaesang Pangareb sebagai Wali kota Depok periode 2024-2029.
Sejak pertama kali mencuat wacana suami Erina Gudono itu bakal dimajukan sebagai bakal cawali Depok, respon masyarakat Depok di bawah langsung menyambutnya dengan antusias.
"Kami sudah tidak sabar menyambut perubahan, perubahan menuju Depok yang lebih baik," tegasnya.
Berita Terkait
-
Pramono Anung -Rano Karno Klaim Menang Satu Putaran Pilgub DKI!
-
Hasil Quick Count Bikin 6 Artis Maju di Pilkada 2024 Harus Legawa, Ada Kris Dayanti
-
Kubu RK-Suswono Bilang 2 Putaran vs Pramono-Rano Klaim Menang, KPU Jakarta: Sabar!
-
KPU Jakarta: Data TPS yang Masuk Sirekap Sudah 100 Persen
-
Kekayaan Dharma Pongrekun, Cagub Independen yang Berhasil Memecah Suara RK dan Pramono di Pilkada Jakarta 2024
Terpopuler
- Diminta Cetak Uang Kertas Bergambar Jokowi, Reaksi Bank Indonesia di Luar Prediksi: Kalau Gitu...
- Ragnar Oratmangoen Akui Lebih Nyaman di Belanda Ketimbang Indonesia: Saya Tidak Menonjol saat...
- Warga Jakarta Jangan Salah Nyoblos Besok, YLBHI Bongkar 'Dosa-dosa' Cagub Nomor Urut 2 Dharma Pongrekun
- Pelatih Jay Idzes: Saya Tidak Senang, Ini Memalukan!
- Pratiwi Noviyanthi Ditinggal Pengacara Usai Tak Mau Selesaikan Kisruh Donasi Pengobatan Agus Salim
Pilihan
-
Jangan Lewatkan! Lowongan Kerja OJK 2024 Terbaru, Cek Syaratnya Di Sini
-
4 Rekomendasi HP Gaming Murah Rp 2 jutaan Memori Besar Performa Handal, Terbaik November 2024
-
Harga MinyaKita Mahal, Mendag "Lip Service" Bakal Turunkan
-
Mahasiswa Universitas Lampung Ajak Warga Gotong Royong Peduli Lingkungan
-
Jangan Lewatkan! Amalan Malam Jumat untuk Perlindungan dari Fitnah Dajjal
Terkini
-
Akui Kekalahan, Mantan Ajudan Iriana Jokowi Ucapkan Selamat kepada Dedie A Rachim
-
Drama Kecelakaan di Bogor, Pajero Ugal-ugalan Tabrak Lari Lima Kendaraan, Satu Orang Luka Berat
-
KPU Kabupaten Bogor Salahkan Paslon 1 dan 2 Gara-gara Partisipasi Pemilih Turun?
-
Saung Inflasi, Solusi Cerdas Pemkab Bogor Jaga Stabilitas Harga di Tengah Krisis
-
Petugas TPS di Kota Bogor Meninggal Dunia Saat Bertugas