SuaraBogor.id - Hana Hanifah gugat cerai suami yakni Randy lantaran sudah sakit hati karena pergoki suami selingkuh dengan wanita lain.
Padahal. Randy dan Hana Hanifah baru saja menikah kurang lebih satu bulan lamanya. Kini dia melakukan gugatan cerai ke Pengadilan Agama Bogor secara online.
Untuk diketahui, kasus perceraian Hana Hanifah dan Randy mendapatkan sorotan dari berbagai pihak. Pasalnya, baru saja menikah satu bulan, keduanya memilih untuk berpisah.
Pengajuan itu dilayangkan Hana Hanifah. Dia melakukan gugatan cerai kepada Randy lantaran adanya kasus perselingkuhan.
Baca Juga: 4 Tahun Jadi Misteri, Wajah Pembunuh Noven Teridentifikasi, Polisi Cek Identitas Ke Dukcapil
Akan tetapi, perselingkuhan bukan jadi alasan satu-satunya Hana Hanifah meminta cerai.
Randy beberapa kali mengeluarkan perilaku buru yang baru diketahui Hana setelah menikah.
"Ada ancaman juga, dan dia juga enggak taat sama mama," kata Hana Hanifah dikutip dari Matamata.com.
Randy punya kebiasaan suka mengancam saat cekcok dengan Hana Hanifah.
Tak hanya mengancam, pasangan yang baru sebulan menikah ini suka mengeluarkan kata-kata kasar.
Baca Juga: Sama-sama Bawa Sajam, Aksi Tawuran Antar Pelajar di Bogor Bikin Resah Warga
"Pernah ada kata-kata kasar dan kata-kata yang pada intinya ingin menyakiti saya," kata Hana.
Berita Terkait
-
Akses Mudah dan Bernuansa Alam, Novotel Bogor Golf Resort & Convention Center Siapkan Liburan Elegan
-
7 Fakta Ridwan Kamil Laporkan Lisa Mariana ke Mabes Polri Pakai Pasal Ini
-
Ibis Styles Bogor Raya Suguhkan Liburan Keluarga Stylish dan Seru: Akses Mudah, Desain Menawan
-
Kisah Norma Risma Versi Amerika, Suami Selingkuh dengan Mertua Hingga Punya 2 Anak
-
Tanggapi Kasus Perselingkuhan Lisa Mariana dan RK, Farhat Abbas Kali Ini Didukung Netizen
Tag
Terpopuler
- Sama-sama Bermesin 250 cc, XMAX Kalah Murah: Intip Pesona Motor Sporty Yamaha Terbaru
- Robby Abbas Pernah Jual Artis Terkenal Senilai Rp400 Juta, Inisial TB dan Tinggal di Bali
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- Profil Ditho Sitompul Anak Hotma Sitompul: Pendidikan, Karier, dan Keluarga
- 7 Rekomendasi Sabun Pemutih Wajah, Harga Terjangkau Kulit Berkilau
Pilihan
-
Pembayaran Listrik Rumah dan Kantor Melonjak? Ini Daftar Tarif Listrik Terbaru Tahun 2025
-
AS Soroti Mangga Dua Jadi Lokasi Sarang Barang Bajakan, Mendag: Nanti Kita Cek!
-
Kronologi Anggota Ormas Intimidasi dan Lakukan Pemerasan Pabrik di Langkat
-
Jantung Logistik RI Kacau Balau Gara-gara Pelindo
-
Emansipasi Tanpa Harus Menyerupai Laki-Laki
Terkini
-
Detik-Detik Mobil Tertabrak KRL di Bogor
-
Sinergi BRI dan Usaha Lokal Dorong Ekspor Perhiasan Batu Alam Indonesia
-
Berkah Malam Jumat, 9 Amalan Dahsyat Raih Pahala Berlipat
-
Kronologi Tabrakan Beruntun di Cianjur: Elf Oleng Hantam 5 Kendaraan
-
Jangan Sampai Ketinggalan! Alfamart Tebar Promo Gila-gilaan di Weekdays