SuaraBogor.id - Petani di Kampung Pangradin 2 Desa Pangradin, Kecamatan Jasinga, Kabupaten Bogor menemukan satu paket peluru dalam plastik di sebuah sawah miliknya.
Dalam plastik yang ditemukan petani berama Enjen Mulyadi (42), ada beberapa jenis peluru yakni peluru Laras pendek Caliber45 PPU62 sejumblah 30 biji, panjang 58 biji, total 88 peluru, satu peluwit 1 (satu) bermerek PM.
Kemudian, 1 batang pelumas seri bermerek Clinium Reasec Strugeron Jenssen Pharmaceutica dan 2 (dua) bet nama bertulisan WANRA.
"Iya, saya menemukan benda tersebut setelah Dzuhur di persawahan milik saya," ujar Enjen, kepada Suarabogor.id, Sabtu (28/10/2023).
Barang-barang berkarat itu ditemukan Enjen saat mencangkul sawah miliknya yang rencananya akan dibuat kolam ikan.
Namun, saat proses pencangkulan, barang mencurigakan mulai terlihat.
"Saat mencangkul sawah diperlihatkan sebuah bungkusan pelastik berwarna putih. Kurang lebih kira-kira satu setengah meter dalamnya itu benda," ujarnya.
"Tiba-tiba dibuka itu (bungkusan) berisi peluru kemudian saya amankan ke tempat saung terdekat sawah disini," lanjut dia.
Enjen kemudian melaporkan kepada RT atas penemuannya itu. RT Yanto kemudian melaporkan kembali ke pihak kepolisian dan TNI.
Baca Juga: Puslabpor Polri Ungkap Hasil Penyelidikan Kebakaran Pasar Leuwiliang, Sengaja Dibakar?
Babinkamtibmas di wilayah Desa Pangradin, Aiptu Cucu menyampaikan bahwa pihaknya akan menyerahkan penemuan itu ke Puslabpor Polri.
"Iya, saya sudah menerima laporan informasinya dari warga telah adanya penemuan benda tersebut. Nantinya itu akan diselidiki oleh pihak Polri bagian kewenangan Porensik," tutup dia.
Kontributor : Egi Abdul Mugni
Berita Terkait
-
Gara-gara Ikut Kampanye, ASN Pemkab Bogor Dilaporkan Bawaslu ke BKN RI
-
Hari Terakhir Kampanye, Rudy-Jaro Ade Gelar Sembako Murah di Sirkuit Sentul
-
Pas Band Guncang Sirkuit Sentul saat Kampanye Akbar Rudy Susmanto
-
6 Fakta Petani Milenial Dapat Gaji Rp10 Juta
-
Buntut 'Jalan-Jalan ke Bali', Pengamat Sarankan Pj Bupati Ganti Kadinsos Jika Tak Ingin Kepercayaan Masyarakat Hilang
Terpopuler
- Mees Hilgers Didesak Tinggalkan Timnas Indonesia, Pundit Belanda: Ini Soal...
- Elkan Baggott: Pesan Saya Bersabarlah Kalau Timnas Indonesia Mau....
- Miliano Jonathans Akui Tak Prioritaskan Timnas Indonesia: Saya Sudah Bilang...
- Denny Sumargo Akui Kasihani Paula Verhoeven: Saya Bersedia Mengundang..
- Elkan Baggott Kembali Tak Bisa Penuhi Panggilan Shin Tae-yong ke TC Timnas Indonesia
Pilihan
-
7 Rekomendasi HP 5G Rp 4 Jutaan Terbaik November 2024, Memori Lega Performa Handal
-
Disdikbud Samarinda Siap Beradaptasi dengan Kebijakan Zonasi PPDB 2025
-
Yusharto: Pemindahan IKN Jawab Ketimpangan dan Tingkatkan Keamanan Wilayah
-
5 Rekomendasi HP Murah Rp 3 Jutaan dengan Chipset Snapdragon, Terbaik November 2024
-
Kembali Bertugas, Basri-Najirah Diminta Profesional Jelang Pilkada Bontang
Terkini
-
Soal Opsi TPS Darurat, Ini Kata Pemkab Bogor
-
Disdukcapil Kabupaten Bogor Buka Lebih Banyak Slot Layanan, Masyarakat Diuntungkan
-
Dukung Penuh Paslon Rudy-Ade, Rachmat Yasin: Bogor Akan Semakin Berkembang
-
Atang-Annida Optimis Rebut Hati Warga Bogor
-
Pesta Bogor Hepi Sendi-Melli, Ribuan Relawan Siap Rebut Kemenangan di Pilkada