SuaraBogor.id - Pada hari ini, Sabtu (23/3/2024) umat Muslim di Bogor, Jawa Barat tengah menjalani ibadah puasa Ramadan pekan kedua. Seperti diketahui, pada bulan Ramadhan umat muslim disarankan untuk menjalani berbagai jenis amalan wajib hingga sunah.
Selain berpuasa, pada sore hari umat muslim juga nampaknya perlu mengetahui Jadwal Buka Puasa Bogor, Jawa Barat, Sabtu (23/3/2024). Dalam tulisan SuaraBogor.id sore ini, bakal disuguhkan jadwal buka puasa Bogor, Jawa Barat hari ini.
Melalui tulisan ini SuaraBogor.id menyuguhkan jadwal buka puasa Bogor, Jawa Barat hari ini, Selasa (23/3/2024).
Jadwal buka puasa Bogor Jawa Barat itu di dapat dari laman resmi Direktorat Jendral Bimbingan Masyarakat Islam (Dirjen Bimas Islam). Dalam artikel ini juga disertakan jadwal salat Bogor Jawa Barat.
Jadwal Buka Puasa Bogor Jawa Barat 12 Ramadhan 2024 / 23 Maret 2024:
- SUBUH 04:42
- ZUHUR 12:03
- ASAR 15:14
- MAGRIB 18:09
- ISYA' 19:14
Seperti diketahui jadwal buka puasa bertepatan dengan waktu salat Magrib. Karenanya, jadwal buka puasa Bogor Jawa Barat hari ini pukul 18.09 WIB
Ketika buka puasa, umat muslim dianjurkan untuk membaca doa berbuka puasa. Ini merupakan salah satu amalan yang disunahkan saat bulan Ramadhan. Umat Islam pun disunnahkan untuk menyegerakan berbuka puasa.
Bacaan Latin Doa Buka Puasa
Allahumma laka shumtu wa bika amantu wa'ala rizqika afthartu. Birrahmatika yaa arhamar roohimin.
Artinya: "Ya Allah, untukMu aku berpuasa, dan kepadamu aku beriman, dan dengan rezekiMu aku berbuka. Dengan rahmatMu wahai yang Maha Pengasih dan Penyayang." (HR Bukhari dan Muslim).
Berita Terkait
-
Kapan Batas Akhir Puasa Syawal 2025? Jangan Sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya
-
Tukang Parkir SMP Beri Pesan Menohok ke Dedi Mulyadi: Jangan Cuma Ingin Terpilih
-
Ibis Styles Bogor Raya Suguhkan Liburan Keluarga Stylish dan Seru: Akses Mudah, Desain Menawan
-
Bolehkah Puasa Syawal Dulu Baru Qadha Ramadhan? Ini Ketentuannya
-
Didatangi Nenek Berhijab Pink dari Jauh, Dedi Mulyadi Syok : Cari Duda Sampai Sini?
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
- 10 HP Midrange Terkencang Versi AnTuTu Maret 2025: Xiaomi Nomor 1, Dimensity Unggul
- 6 Rekomendasi Parfum Indomaret Wangi Mewah Harga Murah
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
Pilihan
-
Hasil BRI Liga 1: Comeback Sempurna, Persib Bandung Diambang Juara
-
RESMI! Stadion Bertuah Timnas Indonesia Ini Jadi Venue Piala AFF U-23 2025
-
Jenazah Anak Kami Tak Bisa Pulang: Jerit Keluarga Ikhwan Warga Bekasi yang Tewas di Kamboja
-
6 Rekomendasi HP Murah dengan NFC Terbaik April 2025, Praktis dan Multifungsi
-
LAGA SERU! Link Live Streaming Manchester United vs Lyon dan Prediksi Susunan Pemain
Terkini
-
Sinergi BRI dan Usaha Lokal Dorong Ekspor Perhiasan Batu Alam Indonesia
-
Berkah Malam Jumat, 9 Amalan Dahsyat Raih Pahala Berlipat
-
Kronologi Tabrakan Beruntun di Cianjur: Elf Oleng Hantam 5 Kendaraan
-
Jangan Sampai Ketinggalan! Alfamart Tebar Promo Gila-gilaan di Weekdays
-
PKK Bogor Era Eva Marthiana: Fokus Ketahanan Pangan, Kesehatan dan Pendidikan Keluarga