SuaraBogor.id - Komandan Regu (Danru) Damkar Sektor Gunung Putri Eko mengatakan pihaknya sudah menurunkan dua unit mobil pemadam kebakaran untuk membantu pemadaman di gudang peluru.
Ia menyampaikan kejadian itu terjadi di jalan Narogog, perbatasan Bekasi-Bogor. Tepatnya, Yon Armed Pangkalan 5, Bekasi, Jawa Barat.
"65 (kebakaran) gudang amunisi Pangkalan 5. Udah berangkat 2 unit. Itu posisinya sebelahan Bogor dan Bekasi. Kalau Pangkalan 5 masuknya Bekasi," kata dia.
Sementara, pihak kepolisian masih menuju lokasi terbakarnya gudang amunisi di perbatasan Gunung Putri, Kabupaten Bogor dan Bekasi itu.
Baca Juga: Jadwal Buka Puasa 30 Maret 2024 Untuk Wilayah Bogor, Depok dan Cianjur
"Iya (gudang amunisi), saya lagi otw (on the way) cek TKP," kata Kapolsek Gunung Putri AKP Didin dikonfirmasi.
Danton Pleton B Damkar Kota Bekasi, Haryanto menyebut pihaknya telah menerjunkan armada ke lokasi, Kecamatan Gunung Putri, Kabupaten Bogor.
"Iya itu gudang armed cuma lokasi di perbatasan bogor bekasi cuma kita sudah luncurkan juga dari kota kita baru mendorong 3 di sana," kata dia kepada wartawan.
Pihaknya kata dia, belum bisa memadamkan api karena masih adanya ledakan di lokasi.
"Lagi koordinasi sama pihak armed jadi masih belum berani masuk karena masih banyak ledakan-ledakan peluru itu," katanya.
Baca Juga: Gempa Dangkal Guncang Bogor, Warga Diminta Waspada
Kontributor : Egi Abdul Mugni
Berita Terkait
-
Kronologi Kades Klapanunggal Minta Jatah Rp165 juta ke Perusahaan Berkedok THR
-
Escape to Bogor: 7 Tempat Wisata Sejuk untuk Refreshing Saat Libur Lebaran
-
Warganet Geram Lihat Warga di Jakbar Rela Antre untuk Tandatangani Petisi Dukung UU TNI Demi Sembako
-
Pemerintah Lakukan Pengamanan Kegiatan Salat Idul Fitri dan Lokasi Rawan Bencana
-
20 Persen Warga Tak Mudik, Kapolri Prediksi Bakal Ada Lonjakan Volume Kendaraan saat Hari H Lebaran
Terpopuler
- Mudik Lebaran Berujung Petaka, Honda BR-V Terbakar Gara-Gara Ulang Iseng Bocah
- Persija Jakarta: Kalau Transfer Fee Oke, Rizky Ridho Mau Ya Silahkan
- 3 Pemain Liga Inggris yang Bisa Dinaturalisasi Timnas Indonesia untuk Lawan China dan Jepang
- Pemain Kelahiran Jakarta Ini Musim Depan Jadi Lawan Kevin Diks di Bundesliga?
- Infinix Hot 50 vs Redmi 13: Sama-sama Sejutaan Tapi Beda Performa Begini
Pilihan
-
Mees Hilgers Dituduh Pura-pura Cedera, Pengamat Pasang Badan
-
Anthony Elanga, Sang Mantan Hancurkan Manchester United
-
BREAKING NEWS! Daftar 23 Pemain Timnas Indonesia U-17 di Piala Asia U-17 2025
-
Terungkap! MisteriHilangnya Oksigen di Stadion GBK Saat Timnas Indonesia vs Bahrain
-
Tolak Timnas Indonesia, Pemain Keturunan Ini Bakal Setim dengan Cristiano Ronaldo
Terkini
-
Sejarah Bogor dalam Lensa! Pameran Foto PFI Bogor Meriahkan Open House Bupati
-
Geram ke Kades Klapanuggal, Dedi Mulyadi: Kepala Desa Peminta THR Lebih Parah dari Preman
-
Wali Kota Bogor dan Ribuan Warga Gelar Shalat Idul Fitri di Kebun Raya Bogor
-
Merakyat! Bupati Bogor Gelar Salat Id dan Perjamuan Rakyat di Lapangan Tegar Beriman
-
Ketua DPRD Kabupaten Bogor Sastra Winara Sambut Idul Fitri 1446 H dengan Pesan Kebersamaan