SuaraBogor.id - Hujan yang mengguyur wilayah Kabupaten Bogor, Jawa Barat menyebabkan wilayah Desa Sukamaju, Kecamatan Cigudeg terendam banjir.
Berdasarkan data yang diterima dari Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kabupaten Bogor, ada 12 rumah terendam banjir.
Kepala Bidang Kedaruratan dan Logistik BPBD Kabupaten Bogor M Adam Hamdani mengungkapkan timnya sudah melakukan tindakan sesuai standar operasional prosedur kebencanaan.
Petugas BPBD Kabupaten Bogor melakukan penyedotan genangan air menggunakan mesin pompa di rumah-rumah warga.
Baca Juga: Pohon Tumbang Kembali Makan Korban di Bogor, Waspada Saat Musim Hujan
Kemudian juga membantu warga membersihkan sisa-sisa lumpur yang terbawa dari sungai.
Ia mengungkapkan peristiwa banjir akibat luapan sungai itu terjadi sejak pukul 17.00 WIB saat hujan deras.
"Dikarenakan hujan deras dengan intensitas tinggi dan meluapnya aliran Kali Cilame, sehingga mengakibatkan banjir ke pemukiman warga dengan ketinggian sekitar 1 meter," ungkap Adam.
Sebanyak 12 unit rumah yang terendam tersebut dihuni oleh 16 KK terdiri atas 67 jiwa. Sebanyak lima KK atau 20 jiwa di antaranya terpaksa mengungsi ke rumah saudaranya masih di alamat yang sama.
"Air sudah surut pada pukul 18.30 WIB dan tim sedang membersihkan lumpur dengan metode penyemprotan serta penyedotan air yang menggenang di dalam rumah warga," ujarnya.
Baca Juga: Sampah Pasar Merdeka Menggunung, Ini Jawaban Pj Wali Kota Bogor
Adam menyebutkan, bencana banjir tersebut tidak menyebabkan korban jiwa dan tidak menyebabkan kerusakan pada bangunan milik warga maupun sarana dan infrastruktur lingkungan.
Berita Terkait
-
Akses Mudah dan Bernuansa Alam, Novotel Bogor Golf Resort & Convention Center Siapkan Liburan Elegan
-
Ibis Styles Bogor Raya Suguhkan Liburan Keluarga Stylish dan Seru: Akses Mudah, Desain Menawan
-
Oli Mesin Tercampur Air, Musuh Tersembunyi di Balik Banjir
-
Mobil Terendam Banjir? Jangan Langsung Nyalakan Mesin
-
Emas Antam Ludes Diserbu di Bogor! Panik Buying atau Investasi Cerdas?
Terpopuler
- Sama-sama Bermesin 250 cc, XMAX Kalah Murah: Intip Pesona Motor Sporty Yamaha Terbaru
- Robby Abbas Pernah Jual Artis Terkenal Senilai Rp400 Juta, Inisial TB dan Tinggal di Bali
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- Profil Ditho Sitompul Anak Hotma Sitompul: Pendidikan, Karier, dan Keluarga
- 7 Rekomendasi Sabun Pemutih Wajah, Harga Terjangkau Kulit Berkilau
Pilihan
-
Djenahro Nunumete Pemain Keturunan Indonesia Mirip Lionel Messi: Lincah Berkaki Kidal
-
7 Rekomendasi HP Murah Rp 2 Jutaan Layar AMOLED Terbaik April 2025
-
Perbandingan Spesifikasi vivo V50 Lite 4G vs vivo V50 Lite 5G, Serupa Tapi Tak Sama!
-
PT LIB Wajib Tahu! Tangan Dingin Eks Barcelona Bangkitkan Liga Kamboja
-
Pembayaran Listrik Rumah dan Kantor Melonjak? Ini Daftar Tarif Listrik Terbaru Tahun 2025
Terkini
-
Diduga Tercemar Limbah, Ribuan Ikan di Setu Rawa Jejed Mati Secara Misterius
-
Pengguna DANA Merapat! Klaim Saldo Gratis Ratusan Ribu Rupiah Malam Ini
-
Domba Raksasa Bogor Bobot 130 Kg Jadi Jawara Nasional, Rudy Susmanto: Bukti Potensi Peternakan Kita
-
Gebrakan HUT TNI AU, Domba Garut 'Duel' di Pakansari, Bupati Rudy Terpukau
-
Detik-Detik Mobil Tertabrak KRL di Bogor