Bayar Pertaite Pakai Aplikasi My Pertamina Dinilai Bakal Repotkan Konsumen

Semestinya kata dia, PT Pertamina memberikan opsi atau hak memilih bagi konsumen dalam sistem pembayaran.

Ari Syahril Ramadhan
Selasa, 28 Juni 2022 | 13:24 WIB
Bayar Pertaite Pakai Aplikasi My Pertamina Dinilai Bakal Repotkan Konsumen
ILUSTRASI - Petugas mengisi bahan bakar minyak (BBM) jenis Pertalite ke sepeda motor konsumen di SPBU Imam Bonjol, Palangka Raya, Kalimantan Tengah, Jumat (24/6/2022). [ANTARA FOTO/Makna Zaezar]

Salah seroang warga asal Kabupaten Bandung, Riyanti Hayuning (25) menuturkan, kebijakan pembayaran pertalite menggunakan aplikasi LinkAja dirasa menambah ribet bagi konsumen.

Menurutnya, penggunaan LinkAja ini hanya akan menambah waktu konsumen dan dirasa kurang efisien sebab perlu isi saldo di aplikasi tersebut.

"Tidak semua orang menggunakan smartphone, repot," katanya.

Baca Juga:Aturan Beli BBM Pakai Aplikasi My Pertamina Mulai 1 Juli 2022, Ini Keluhan Warganet di Media Sosial

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini