Scroll untuk membaca artikel
Pebriansyah Ariefana
Kamis, 10 Desember 2020 | 12:54 WIB
Agustinus Woro panjat baliho di Terminal Baranangsiang Bogor, Kamis (10/12/2020). (ist)

"Aksinya itu membentangkan spanduk bertulisan 'Oknum DPR Narkoba Harus Dihukum Mati. Bubarkan DPR, Kapitalis Komunis' sambil tiduran dan mengibarkan bendera merah putih," bebernya.

"Tadi langsung dibawa tim Dinsos Kota Bogor untuk dilakukan penanganan lebih lanjut," tukasnya.

Sebelumnya juga, Agustinus Woro warga Malapedhoa, Kelurahan Inerie, Kecamatam Inerie, Kabupaten Ngada, Provinsi Nusa Tenggara Timur (NTT) itu, melakukan aksi memanjat tiang penunjuk arah di Jalan Otista, Kecamatan Bogor Tengah, Kota Bogor, Jawa Barat, Minggu (6/12/2020) kemarin.

Agustinus Woro pria yang dikenal kerap memanjat menara dan papan reklame. (Ist)

Saat itu, Agustinus membentangkan spanduk bertuliskan 'Presiden wajibkan Oknum DPR Biang Narkoba, Korupsi wajib tes urine'

Baca Juga: Kembali Bikin Heboh, Kali Ini Agustinus Bawa Bensin di Atas Papan Reklame

Dan juga spanduk bertuliskan 'Gema Gong Pancasila TNI POLRI Mahasiswa Imam Besar muslim bersama persatuan raja raja siap bubarkan partai korup'.

Pun juga mengibarkan bendera merah putih, yang diikat pada bambu berukuran kurang lebih satu meter.

Kontributor : Andi Ahmad Sulaendi

Load More