SuaraBogor.id - Sebuah video aksi pencurian tas jamaah salat di sebuah masjid di Bogor, Jawa Barat, viral di media sosial.
Aksi maling nekat itu terekam kamera CCTV yang berada di dalam masjid tersebut.
Video viral ini diunggah akun Instagram @bogor24update, Kamis (10/11/2020).
Berdasarkan keterangan dalam video tersebut, aksi pencurian tas ini terjadi di sebuah masjid di wilayah Mayor Oking, Kota Bogor.
Baca Juga: Penampakan Tiang Listrik Disulap Jadi Tiang Rumah, Disambut Komentar Kocak
Tidak disebutkan persisnya peristiwa ini terjadinya kapan.
Dalam video viral itu, maling tersebut melancarkan aksinya pada saat warga menjalankan salat magrib berjamaah.
Dengan santainya, maling mencuri tas korban saat semua jamaah sujud, lalu pergi meninggalkan lokasi.
Berdasarkan keterangan warga, peristiwa pencurian di masjid tersebut bukanlah yang pertama kali.
Salah seorang warganet dengan akun @rahmatri*** dalam kolom komentar video viral itu, menyebut dirinya pernah jadi korban pencurian di masjid tersebut.
Baca Juga: Buat Netizen Kagum, Viral Cara Ayah Habiskan Waktu di Rumah Aja Bareng Anak
"Helm aing ge leungit didinya... Di tuker jeung helm busuk (helm saya juga hilang di situ…ditukar dengan helm busuk—red)," tulisnya.
Berita Terkait
-
5 Kolam Renang di Bogor Referensi Wisata Air untuk Liburan
-
Rumah Hindati Warga Depok Dibobol Maling saat Ditinggal Salat Ied, Motor Scoopy hingga HP Lenyap
-
Riset Ungkap Orang Indonesia Suka Tonton Video Online Berupa Konten Musik hingga Komedi-Viral
-
Palembang Kembali Jadi Sorotan: Viral Motor WNA Dicuri, Netizen Serbu Kolom Komentar
-
5 Rekomendasi Tempat Wisata Hits untuk Liburan Bareng Keluarga di Bogor
Terpopuler
- Pamer Hampers Lebaran dari Letkol Teddy, Irfan Hakim Banjir Kritikan: Tolong Jaga Hati Rakyat
- Kekayaan Menakjubkan Lucky Hakim, Bupati Indramayu yang Kena Sentil Dedi Mulyadi
- Jairo Riedewald Belum Jelas, Pemain Keturunan Indonesia Ini Lebih Mudah Diproses Naturalisasi
- Jualan Sepi usai Mualaf, Ruben Onsu Disarankan Minta Tolong ke Sarwendah
- Bak Trio Ridho-Idzes-Hubner, Timnas Indonesia U-17 Punya 3 Bek Solid
Pilihan
-
Megawati dan Prabowo Subianto Akhirnya Bertemu, Begini Respon Jokowi
-
PM Malaysia Anwar Ibrahim Tegaskan ASEAN Solid dan Bersatu
-
Emas dan Bitcoin Banyak Diborong Imbas Ketegangan Perang Dagang AS vs China
-
Red Sparks Bangkit Dramatis, Paksa Set Penentuan di Final Liga Voli Korea 2024/2025
-
RESMI Lawan Manchester United di Malaysia, ASEAN All-Stars Bakal Dilatih Shin Tae-yong?
Terkini
-
Gebrakan Bupati Rudy! Rp 724 Miliar Disiapkan Agar Warga Bogor Berobat Gratis
-
Berkah Malam Rabu, Amalan Al-Qur'an yang Dianjurkan untuk Rezeki dan Perlindungan
-
Pemuda Bogor Bunuh Tante Kandung, Isi Chat ke Pacar Usai Pembunuhan Terungkap
-
Ini Empat Kades di Bogor Yang Diduga Pungli THR ke Perusahaan
-
Waspada Hoaks! KP2C Bantah Kabar Bohong Siaga 1 Sungai Cileungsi