SuaraBogor.id - Mulai tahun depan fitur panggilan suara dan video call akan tersedia di WhatsApp desktop, demikian dikatakan seorang juru bicara perusahaan tersebut kepada Reuters akhir pekan kemarin.
Langkah WhatsApp untuk menyediakan fitur panggilan suara dan video di versi dekstop dinilai merupakan langkah untuk bertarung dengan Zoom dan Google Meet di segmen layanan pertemuan online.
Sebelumnya diwartakan bahwa fitur panggilan suara dan video call sudah tersedia di WhatsApp desktop, meski baru dalam versi beta. Artinya, demikian dilansir dari blog teknologi WABetaInfo, hanya segelintir orang yang saat bisa diizinkan untuk menguji fitur baru tersebut.
Dalam foto-foto yang disiarkan WABetaInfo terlihat bahwa tombol voice dan video call disematkan pada bagian atas laman WhatsApp desktop, di dekat ikon search atau pencarian yang berupa gambar kaca pembesar.
Sementara jika menerima panggilan, pengguna WhatsApp Desktop akan melihat window baru yang lebih kecil tempat ia bisa memilih untuk menerima atau menolak panggilan.
WhatsApp, menurut sejumlah analis, memiliki potensi untuk melawan dominasi Zoom dan Google Meet, karena memiliki lebih dari 2 miliar pengguna di seluruh dunia. Belum lagi mengigat sokongan dari perusahaan induknya, Facebook.
Berita Terkait
-
Heboh Penipuan Video Call Gunakan Deepfake Raffi Ahmad, Modus Baru Kuras Rekening
-
Lebih Ekstrem dari Jefri Nichol? Pria Ini Video Call Pacar Sambil Main Sepak Bola di Lapangan
-
Siapa Riyoso? Plt Sekda Pati yang Dulu Viral Video Call Wanita Bugil, Kini Debat Panas Para Pendemo!
-
Bisnis Telkomsel CS Tak Diuntungkan, Komdigi Mau Batasi Fitur Telepon-Video Call WhatsApp
-
Kematian Arya Daru Pangayunan: Video Call Terakhir Jadi Petunjuk? Istri Ungkap Hal Janggal Ini
Terpopuler
- 3 Mobil Bekas 60 Jutaan Kapasitas Penumpang di Atas Innova, Keluarga Pasti Suka!
- 5 Sepatu Lokal Senyaman Skechers, Tanpa Tali untuk Jalan Kaki Lansia
- 9 Sepatu Puma yang Diskon di Sports Station, Harga Mulai Rp300 Ribuan
- Cek Fakta: Viral Ferdy Sambo Ditemukan Meninggal di Penjara, Benarkah?
- 5 Sepatu New Balance yang Diskon 50% di Foot Locker Sambut Akhir Tahun
Pilihan
-
4 HP Memori Jumbo Paling Murah dengan RAM 12 GB untuk Gaming Lancar
-
In This Economy: Banyolan Gen Z Hadapi Anomali Biaya Hidup di Sepanjang 2025
-
Ramalan Menkeu Purbaya soal IHSG Tembus 9.000 di Akhir Tahun Gagal Total
-
Tor Monitor! Ini Daftar Saham IPO Paling Gacor di 2025
-
Daftar Saham IPO Paling Boncos di 2025
Terkini
-
Pesta Mabuk Batal! Polres Bogor Gilas 9.873 Botol Miras Ilegal Jelang Malam Tahun Baru
-
Kejari Bogor Tuntaskan Ribuan Kasus hingga Setor Denda Tilang Rp405 Juta
-
Menatap 130 Tahun, BRI Torehkan Capaian Impresif dan Perkuat Kontribusi bagi Perekonomian Nasional
-
3 Rekomendasi Sepeda Bekas Terbaik untuk Bapak-Bapak: Nyaman, Awet, Mulai Rp1 Jutaan
-
4 Wisata di Caringin Bogor, Dari Rafting Seru hingga Ngopi Hits di Hutan Pinus