SuaraBogor.id - Sebuah tempe berbungkus tulisan Arab bikin heboh. Bahkan yang menemukan menuding yang bungkus tempe itu nggak punya otak.
Karena asal jadikan kertas betulisan Arab dijadikan bungkus tempe. Cerita ini dimulai saat seorang warganet merasa kaget dengan bungkus tempe yang baru saja ia beli.
Ia menyoroti bungkus kertas yang memuat tulisan berbahasa Arab. Ia pun mengunggah potret bungkus tempe itu sambil menuliskan keluhannya di sosial media. Namun, keresahan itu justru menuai perdebatan.
Foto tempe dengan kemasan tak biasa ini dibagikan melalui akun Instagram @igtainmenttt.
Baca Juga: Jokowi Singgung Permasalahan Tahu dan Tempe
Meski bukan lembar Al-Quran, pengunggah foto ini merasa hal ini tak layak dilakukan. Ia tampak kecewa dengan hal ini.
"Pas mau goreng tempe, aku lihat 3 bungkus tempe ini di kertas bertuliskan huruf Arab. Kok nggak ngotak sih yang bungkus. Meskipun bekas LKS tapi nggak ngasal gitu juga caranya," ujar warganet ini pada WhatsApp Story yang ia unggah.
Ia tampak kecewa dengan hal ini. Namun sejumlah orang memiliki pendapat yang berbeda dengan warganet tersebut.
"Baris pertama 'dari waktu setengah jam'. Baris kedua ; 'di atas pintu'. Jadi itu bukan Al Qur'an neng cuma kertas biasa," ujar warganet lainnya tentang hal ini.
Akun Instagram @igtainmenttt pun menanyakan pendapat warganet tentang hal ini. "Hmmm siapa yang salah? Si penjual tempe yang pake kertas LKS Bahasa Arab, atau si pembuat status?" tanya akun ini pada para pengikutnya.
Baca Juga: Sejumlah Pabrik Tahu Tempe Kembali Produksi
Warganet lainnya pun ikut mengomentar tentang bungkus tempe tersebut. Banyak yang mencoba menjelaskan tentang hal ini.
Berita Terkait
-
6 Kuliner Khas Wonogiri yang Bikin Lebaran Makin Spesial Bersama Keluarga
-
Ucapan Idul Fitri Anti Mainstream: Bahasa Arab dan Maknanya yang Mendalam
-
Nikita Willy Posting Makan Tempe di Amerika, Caption-nya Bikin Netizen Bahas Tren #KaburAjaDulu
-
Mudah Dibaca! Surat Yasin Full Arab per Halaman PLUS Gambar HD
-
Lagi di Amerika, Nikita Willy Kangen Makan Tempe: Di Sini Kamu Sangat Dihargai!
Terpopuler
- Jerman Grup Neraka, Indonesia Gabung Kolombia, Ini Hasil Drawing Piala Dunia U-17 2025 Versi....
- Kiper Belanda Soroti Ragnar Oratmangoen Cs Pilih Timnas Indonesia: Lucu Sekali Mereka
- Innalillahi Selamat Tinggal Selamanya Djadjang Nurdjaman Sampaikan Kabar Duka dari Persib
- Jabat Tangan Erick Thohir dengan Bos Baru Shin Tae-yong, Ada Apa?
- 8 HP Samsung Siap Kantongi One UI 7 Berbasis Android 15, Langsung Update Bulan Ini!
Pilihan
-
Tim Piala Dunia U-17 2025: Usia Pemain Zambia Diragukan Warganet: Ini Mah U-37
-
Meski Berada di Balik Jeruji, Agus Difabel Nikahi Gadis Dengan Prosesi Perkawinan Keris
-
7 Rekomendasi HP Murah RAM 12 GB terbaik April 2025, Performa Handal
-
Massa Dikabarkan Geruduk Rumah Jokowi Soal Ijazah Palsu, Hercules: Itu Asli, Jangan Cari Masalah!
-
Koster Minta Dinas Pertanian Bali Belajar ke Israel : Jangan Gitu-Gitu Aja, Nggak Akan Maju
Terkini
-
Dedi Mulyadi: 25 Persen Lulusan SMP Jabar Bisa Sekolah Gratis di SMA Swasta!
-
Sejarah Terukir! Mahkota Raja Pajajaran Kembali 'Pulang' ke Bogor Setelah Ratusan Tahun
-
Dedi Mulyadi Turun Tangan, Desain Museum Pajajaran Bogor Bakal Dirombak
-
Dedi Mulyadi Larang Pungutan Sumbangan di Jalan, Berlaku 14 April 2025!
-
Didukung Dedi Mulyadi, Museum Pakuan Pajajaran 'Bumi Ageung Batutulis' Segera Hadir