SuaraBogor.id - Seorang ibu rumah tangga di Cianjur edarkan narkoba jenis sabu. Pelaku pengedar sabu itu nekat melakukan aksinya demi memenuhi kebutuhan ekonomi keluarga.
Ibu rumah tangga berinisial YS (36) itu kedapatan sedang mengedarkan narkoba jenis sabu di wilayah Cianjur kota, Senin (22/2/2021) sore.
Saat ditangkap, ibu rumah tangga berparas cantik ini tidak bisa mengelak karena terdapat barang bukti narkoba jenis sabu seberat 39,31 gram.
Kapolres Cianjur AKBP Mochamad Rifai membenarkan, jajarannya telah menangkap seorang ibu rumah tangga saat mengedarkan narkoba jenis sabu.
Baca Juga: Pengedar Narkoba di Cianjur Dikendalikan Dari Lapas Gunung Sindur Bogor
“Berdasarkan keterangan tersangka, ternyata mengaku merupakan bagian dari jaringan narkoba yang dikendalikan dari dalam Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Klas IIB Cianjur,” kata Rifai pada wartawan, dikutip dari Ayobandung.com - media jaringan - Suarabogor.id, Selasa (23/2/2021).
ia menambahkan. pelaku mengaku mengedarkan narkoba jenis sabu ini sudah dilakukan selama tiga bulan terakhir.
“Tersangka terpaksa menjalani mengedarkan narkoba karen desakan ekonomi untuk memenuhi kebutuhan keluarga sehari-hari,” katanya.
Tidak hanya YS, anggotanya juga mengamankan lima orang narapidana di Lapas klas IIB Cianjur yang diduga menjadi pengendali peredaran narkoba yang dijalankan YS.
"Ibu rumah tangga ini mengedarkan narkoba dikendalikan narapidana di Lapas Klas IIB Cianjur, berdasarkan petunjuk tersebut kami langsung memeriksa lima orang penghuni Lapas yang diduga sebagai operator,” tandasnya.
Baca Juga: Viral! 4 Ibu dan Balita Dipenjara, Warganet Bandingkan dengan Kasus Gisel
Berita Terkait
-
Kreatif dan Mandiri: Panduan Praktis Bisnis Keluarga untuk Ibu Rumah Tangga
-
7 Pilihan Karier Remote untuk Ibu Rumah Tangga, Bisa Cuan dari Rumah
-
Tips Mulai Bisnis Afiliasi, Ibu Rumah Tangga Sukses Raup Cuan dengan Sebar Tautan
-
Kronologi Kecelakaan Maut di Cianjur, Bus Serempet Motor Hingga Lansia Tewas
-
Ramzi Dilantik jadi Wabup Cianjur, Penampilan Anak dan Istri Disebut seperti Tertukar
Tag
Terpopuler
- Menguak Sisi Gelap Mobil Listrik: Pembelajaran Penting dari Tragedi Ioniq 5 N di Tol JORR
- Kode Redeem FF SG2 Gurun Pasir yang Aktif, Langsung Klaim Sekarang Hadiahnya
- Dibanderol Setara Yamaha NMAX Turbo, Motor Adventure Suzuki Ini Siap Temani Petualangan
- Daftar Lengkap HP Xiaomi yang Memenuhi Syarat Dapat HyperOS 3 Android 16
- Xiaomi 15 Ultra Bawa Performa Jempolan dan Kamera Leica, Segini Harga Jual di Indonesia
Pilihan
-
Link Live Streaming AC Milan vs Inter Milan: Duel Panas Derby Della Madonnina
-
FULL TIME! Yuran Fernandes Pahlawan, PSM Makassar Kalahkan CAHN FC
-
Libur Lebaran, Polresta Solo Siagakan Pengamanan di Solo Safari
-
Dipermak Nottingham Forest, Statistik Ruben Amorim Bersama MU Memprihatinkan
-
Partai Hidup Mati Timnas Indonesia vs China: Kalah, Branko Ivankovic Dipecat!
Terkini
-
Sejarah Bogor dalam Lensa! Pameran Foto PFI Bogor Meriahkan Open House Bupati
-
Geram ke Kades Klapanuggal, Dedi Mulyadi: Kepala Desa Peminta THR Lebih Parah dari Preman
-
Wali Kota Bogor dan Ribuan Warga Gelar Shalat Idul Fitri di Kebun Raya Bogor
-
Merakyat! Bupati Bogor Gelar Salat Id dan Perjamuan Rakyat di Lapangan Tegar Beriman
-
Ketua DPRD Kabupaten Bogor Sastra Winara Sambut Idul Fitri 1446 H dengan Pesan Kebersamaan