SuaraBogor.id - Banyak yang belum tahu apa itu Ciletuh yang kini menjadi salah satu wisata di Sukabumi Jawa Barat. Ya, nama objek wisata Geopark Ciletuh Sukabumi.
Ternyata, nama Ciletuh adalah nama aliran sungai kecil, lalu diabadikan menjadi nama sebuah kampung di Desa Kertajaya, Kecamatan Simpenan, Kabupaten Sukabumi.
"Ciletuh berasal dari nama sungai kecil, yang mengalir ke wilayah Kecamatan Ciemas. Dan menjadi nama kampung, berbatasan dengan Kampung Kebonkacang Desa Waluran Mandiri, Kecamatan Waluran," kata Kepala Desa Kertajaya, Asep Yusnandar dikutip dari sukabumiupdate.com -media jaringan- Suara.com, Kamis (4/3/2021).
Di kampung tersebut, kata Asep, ada 4 ke-RT-an, dan 1 RW, dengan jumlah sekitar 400 Kepala Kelarga, jumlah jiwa 780 orang.
Baca Juga: Most Wanted Spesialis Pencurian Motor di Sukabumi Akhirnya Tertangkap
"Kemudian kalau dulu ada fasilitas pendidikan berupa SDN Ciletuh, tepat berada di pinggir jalan provinsi Kiaradua - Waluran. Dulu anak- anak di sana, sekolahnya ke Kiarakoneng dan Tugu. Yah, lumayan cukup jauh jaraknya, sehingga didirikanlah sekolah di Kampung Ciletuh," jelasnya.
"Sebelum adanya Geopark Ciletuh Palabuhanratu, nama kampung tersebut sudah ada. Begitupun keberadaan sekolah tersebut sudah berdiri pada tahun 2012, saat ini jumlah siswa sekitar 125 orang," terangnya.
Berita Terkait
-
3 Lowongan Kerja Pabrik Sukabumi, Cermati di Sini!
-
Tragis! Niat Sembunyi karena Bolos Pengajian Rutin, 4 Santri di Sukabumi Tewas Tertimpa Tanggul Longsor
-
Kisah Sadbor TikToker Viral Gegara Joget Ayam, Dulu Pernah Jadi Tukang Jahit di Jakarta
-
Brutal! Komunitas Vespa Diserang di Sukabumi, Polisi Buru Pelaku
-
Sadbor TikTok Orang Mana? Daerahnya Ternyata Terkenal Sebagai Penghasil Manggis
Terpopuler
- Dicoret Shin Tae-yong 2 Kali dari Timnas Indonesia, Eliano Reijnders: Sebenarnya Saya...
- Momen Suporter Arab Saudi Heran Lihat Fans Timnas Indonesia Salat di SUGBK
- Elkan Baggott: Hanya Ada Satu Keputusan yang Akan Terjadi
- Elkan Baggott: Pesan Saya Bersabarlah Kalau Timnas Indonesia Mau....
- Kekayaan AM Hendropriyono Mertua Andika Perkasa, Hartanya Diwariskan ke Menantu
Pilihan
-
PublicSensum: Isran-Hadi Unggul Telak atas Rudy-Seno dengan Elektabilitas 58,6 Persen
-
Munawwar Sebut Anggaran Rp 162 Miliar untuk Bimtek Pemborosan: Banyak Prioritas Terabaikan
-
Drama Praperadilan Tom Lembong: Kuasa Hukum Bongkar Dugaan Rekayasa Kesaksian Ahli
-
Dua Juara Liga Champions Plus 5 Klub Eropa Berlomba Rekrut Mees Hilgers
-
5 Rekomendasi HP Infinix Sejutaan dengan Baterai 5.000 mAh dan Memori 128 GB Terbaik November 2024
Terkini
-
Inilah Kelebihan Samsung A35 dengan RAM 8 GB
-
Pemkab Bogor Akselerasi Penanganan Stunting dengan Data Digital
-
SIPD Bermasalah, Pemkab Bogor Minta Bantuan Pusat untuk Lancarkan Proyek Strategis
-
Perumda Air Pemkab Bogor Beri Diskon Spesial, Pelanggan Non-Aktif Bisa Kembali Nikmati Air Bersih Murah
-
Dapat Tiga Keluhan Utama di Dapil 5, Rudy Susmanto Janji Realisasikan Jika Terpilih Jadi Bupati Bogor