SuaraBogor.id - Banyak yang belum tahu apa itu Ciletuh yang kini menjadi salah satu wisata di Sukabumi Jawa Barat. Ya, nama objek wisata Geopark Ciletuh Sukabumi.
Ternyata, nama Ciletuh adalah nama aliran sungai kecil, lalu diabadikan menjadi nama sebuah kampung di Desa Kertajaya, Kecamatan Simpenan, Kabupaten Sukabumi.
"Ciletuh berasal dari nama sungai kecil, yang mengalir ke wilayah Kecamatan Ciemas. Dan menjadi nama kampung, berbatasan dengan Kampung Kebonkacang Desa Waluran Mandiri, Kecamatan Waluran," kata Kepala Desa Kertajaya, Asep Yusnandar dikutip dari sukabumiupdate.com -media jaringan- Suara.com, Kamis (4/3/2021).
Di kampung tersebut, kata Asep, ada 4 ke-RT-an, dan 1 RW, dengan jumlah sekitar 400 Kepala Kelarga, jumlah jiwa 780 orang.
Baca Juga: Most Wanted Spesialis Pencurian Motor di Sukabumi Akhirnya Tertangkap
"Kemudian kalau dulu ada fasilitas pendidikan berupa SDN Ciletuh, tepat berada di pinggir jalan provinsi Kiaradua - Waluran. Dulu anak- anak di sana, sekolahnya ke Kiarakoneng dan Tugu. Yah, lumayan cukup jauh jaraknya, sehingga didirikanlah sekolah di Kampung Ciletuh," jelasnya.
"Sebelum adanya Geopark Ciletuh Palabuhanratu, nama kampung tersebut sudah ada. Begitupun keberadaan sekolah tersebut sudah berdiri pada tahun 2012, saat ini jumlah siswa sekitar 125 orang," terangnya.
Berita Terkait
-
Libur Lebaran? 5 Kolam Renang Terbaik di Karanganyar Ini Wajib Dicoba
-
Ancol Targetkan 660 Ribu Pengunjung Selama Libur Lebaran
-
Belasan Ribu Pengunjung Padati Kawasan Monas saat H+2 Lebaran 2025
-
Nyalakan Sirine Darurat, Sopir Ambulans Bukan Bawa Pasien Tapi Warga yang Ingin Wisata ke Sukabumi
-
7 Makanan Lebaran Khas Sukabumi yang Bikin Kangen saat Lebaran Tiba
Terpopuler
- Jadwal Pemutihan Pajak Kendaraan 2025 Jawa Timur, Ada Diskon hingga Bebas Denda!
- Pemain Keturunan Maluku: Berharap Secepat Mungkin Bela Timnas Indonesia
- Marah ke Direksi Bank DKI, Pramono Minta Direktur IT Dipecat hingga Lapor ke Bareskrim
- 10 Transformasi Lisa Mariana, Kini Jadi Korban Body Shaming Usai Muncul ke Publik
- Jawaban Menohok Anak Bungsu Ruben Onsu Kala Sarwendah Diserang di Siaran Langsung
Pilihan
-
Dari Lapangan ke Dapur: Welber Jardim Jatuh Cinta pada Masakan Nusantara
-
Dari Sukoharjo ke Amerika: Harapan Ekspor Rotan Dihantui Kebijakan Kontroversial Donald Trump
-
Sekantong Uang dari Indonesia, Pemain Keturunan: Hati Saya Bilang Iya, tapi...
-
Solusi Pinjaman Tanpa BI Checking, Ini 12 Pinjaman Online dan Bank Rekomendasi
-
Solusi Aktivasi Fitur MFA ASN Digital BKN, ASN dan PPPK Merapat!
Terkini
-
Bukan Sekadar Nama, Kisah di Balik Pemberian Nama Titiek Puspa oleh Bung Karno
-
Rumah di Bogor Ludes Saat Pemilik Hendak Merokok
-
Catat! Ini Syarat Pembangunan Sekolah Rakyat: Harus Punya Tanah Minimal 5 Hektare
-
Penampakan Lokasi Pembuatan Uang Palsu di Bogor, dari Alat Cetak Hingga Bahan Baku
-
Waspada! Ada Pabrik Uang Palsu Rp3,3 Miliar di Bogor