Scroll untuk membaca artikel
Andi Ahmad S
Selasa, 09 Maret 2021 | 13:10 WIB
Viral pengunjung lempar sampah ke mulut kuda nil (Twitter/hiboorans).

Yulius menjelaskan, kuda nil tersebut bernama Ari. Mamalia asal Afrika itu berjenis kelamin betina di area Safari Journey.

Setelah menerima laporan itu, kata Yulius, keeper satwa langsung melakukan conditioning dan akhirnya Ari berhasil mengeluarkan sampah tersebut dari mulutnya.

“Kondisi dan nafsu makan Ari hari ini pun terpantau normal. Namun saat ini Tim Medis Satwa serta keeper masih terus memantau dan melakukan observasi terhadap kondisi kesehatan Ari,” ujarnya.

Baca Juga: Taman Safari Laporkan ke Polisi Pelaku Pembuang Sampah Botol ke Kuda Nil

Load More