SuaraBogor.id - Aa Gym gugat cerai Teh Ninih di Pengadilan Agama Bandung. Teh Ninih atau Ninih Muthmainmah Muhsin adalah istri pertama Aa Gym. Gugatan cerai itu diketahui dari unggahan akun gosip Lambe Turah, Rabu (17/3/2021).
Abdullah Gymnastiar dan Ninih Muthmainmah dalam Sistem Informasi Penelusuran Perkara (SIPP) PA Bandung dengan nomor perkara 1370/Pdt.G/2021/PA.Badg. Di situ juga terlihat bahwa sidang keduanya berlangsung di ruang sidang 5.
Tak pelak postingan itu pun langsung dibanjiri beragam komentar para netizen.
"Semoga yang terbaik untuk semuanya," tulis Lambe Turah sebagai caption.
"Jujur kalau saya walaupun suami sebaik apapun akhlaknya, kalau harus dimadu, saya nggak bisa. Nggak sanggup. Semoga yang terbaik buat Aa Gym dan Teh Ninih. Keduanya orang baik," ujar @puteri.tia di kolom komentar.
"Setegar-tegarnya wanita, lama-lama sakit hati kalau dimadu," timpal @nanda.oktavia.16.
"Ustadzah aja nggak kuat apa kabar aku cuma manusia biasa," tambah @aaaaryani299
Kabar cerai Aa Gym atas istri pertamanya, Ninih Muthmainmah sudah lama mencuat ke publik. Anak mereka, Muhammad Ghaza Al Ghazali sempat mengumumkan di laman Facebooknya beberapa waktu lalu bahwa ibunya sudah diceraikan sang ayah.
Aa Gym sudah menjatuhkan talak tiga kepada istrinya itu.
Baca Juga: Kabar Terkini Aa Gym Ceraikan Teh Ninih di Pengadilan Agama Bandung
“Dengan ini saya memberitahukan kepada sahabat-sahabt semua, bahwasanya ibu saya, Ninih Muthmainah telah dicerai talak tiga oleh ayah saya (Aa Gym),” tulis Ghaza dikutip dari akun @mak_inpoh, 31 Desember 2020.
Selain pengumuman mengejutkan ini, Muhammad Ghaza Al Ghazali juga menerangkan bahwa sang ibu tak lagi mengurusi keperluan pesantren yang dikelola Aa Gym.
Berita Terkait
-
Berada di Mekah, Derry Sulaiman Bagikan Momen Makan Siang Bareng Ivan Gunawan
-
Pendidikan Aa Gym Vs Ustaz Maulana, Aksinya di Jalanan Bak Langit Bumi
-
Berapa Tarif Ceramah Aa Gym? Aksinya di Jalanan Bandung Sebelum Pengajian Disorot
-
Gemas Kena Macet, Aa Gym Turun dari Mobil Tegur Pengendara Motor
-
OJK Cabut PayTren, Ustaz Yusuf Mansur Pernah Disentil Aa Gym: Dia Ceramah Habis Harta Kita
Terpopuler
- Sunscreen untuk Usia 50-an Sebaiknya SPF Berapa? Cek 5 Rekomendasi yang Layak Dicoba
- Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
- 5 Sunscreen Terbaik Harga di Bawah Rp30 Ribu agar Wajah Cerah Terlindungi
- 7 Mobil Sedan Bekas Mulai 15 Jutaan, Performa Legenda untuk Harian
- 24 Kode Redeem FC Mobile 4 November: Segera Klaim Hadiah Parallel Pitches, Gems, dan Emote Eksklusif
Pilihan
-
Menkeu Purbaya Segera Ubah Rp1.000 jadi Rp1, RUU Ditargetkan Selesai 2027
-
Menkeu Purbaya Kaji Popok Bayi, Tisu Basah, Hingga Alat Makan Sekali Pakai Terkena Cukai
-
Comeback Dramatis! Persib Bandung Jungkalkan Selangor FC di Malaysia
-
Bisnis Pizza Hut di Ujung Tanduk, Pemilik 'Pusing' Berat Sampai Berniat Melego Saham!
-
Bos Pajak Cium Manipulasi Ekspor Sawit Senilai Rp45,9 Triliun
Terkini
-
Tragedi Buanajaya dan Ancaman di Jembatan Cimapag: 4 Fakta Krusial Ini Mendesak untuk Diketahui
-
Jasinga Siap Jadi Pusat Ekonomi Baru! KRL Direncanakan Merambah 2 Rute Sekaligus
-
411 Lubang Tambang Ilegal Ditemukan di Gunung Halimun Salak, Operasi Penindakan Makan Korban
-
Akses Vital Tiga RT Terisolasi: Warga Buana Jaya Nantikan Jembatan Cimapag, Pangkas Waktu Tempuh
-
Tragedi di Tengah Sawah Bogor: 2 Remaja Tewas Seketika Disambar Petir Saat Berteduh