SuaraBogor.id - Presiden Joko Widodo (Jokowi) melakukan kunjungan ke Kabupaten Maros. Pada kesempatan itu, Jokowi resmikan Kolam Regulasi Nipa-Nipa, Jalan Inspeksi PAM Timur, Kecamatan Moncongloe, Kabupaten Maros, Kamis 18 Maret 2021.
Banyak warga yang antusias menyambut kedatangan Jokowi. Namun, pada kunjungannya Jokowi ke Kabupaten Maros membuat warga berkerumun.
Apalagi, saat mobil Indonesia 1 Jokowi lempar sembako saat jalan, hal tersebut membuat sejumlah warga berkerumun. Bahkan, warga pungut sembako di tanah.
Dalam satu tas bertuliskan Bantuan Presiden Republik Indonesia berisi sembako seperti, beras, teh, gula dan lainnya.
Baca Juga: Jokowi: Vaksinasi Guru Rampung, Lanjut Uji Coba Sekolah Tatap Muka
Bahkan salah satu warga sampai tersungkur ke aspal demi mendapatkan bantuan sembako dari presiden.
Selain itu, Presiden Jokowi juga membagikan masker dengan melempar ke warga dari dalam mobil RI 1.
Warga begitu sumbringan ketiak mendapatkan hadiah dari orang nomor satu di Indonesia.
"Hhmm.. harumnya baunya," kata salah satu warga yang mendapatkan hadiah masker dari Jokowi, dikutip dari Terkini.id -jaringan Suara.com.
Sementara itu, Warga Desa Moncongloe Maros, Sarafian mengaku senang dapat menyaksikan secara langsung sosok Jokowi yang selama ini dilihat di tv.
Baca Juga: Warga Sindir Gibran Ditangkap, Amnesty Indonesia Tagih Janji Jokowi
Kesenangannya pun bertambah ketika ia mendapatkan bingkisan berupa sembako yang diberikan langsung oleh Presiden.
"Saya datang ke sini (depan pintu gerbang Kolam Regulasi Nipa-Nipa), hanya untuk melihat pak Jokowi. Saya sangat senang hari ini bisa lihat langsung yang selama ini hanya bisa melihat di tv," pungkas Sarafian.
Untuk melihat kunjungan Jokowi yang membuat warga rebutan sembako bisa dilihat di sini.
Berita Terkait
-
Prabowo Minta Pabrikan Otomotif Duduk Bersama Hadirkan Mobil Indonesia
-
Ikut Kunker Prabowo ke Abu Dhabi, Momen Jurnalis Suara.com Salat Berjemaah di Masjid Jokowi yang Super Megah!
-
Bentrok dengan Jadwal di Jawa Tengah, RK Sebut Jokowi Belum Tentu Hadiri Kampanye Akbar di Jakarta
-
Sebulan Purnatugas, Berapa Gaji Pensiun Jokowi yang Kini Sudah Sibuk Cawe-Cawe Pilkada?
-
Sudah Sampaikan Undangan, RK Belum Dapat Kepastian Jokowi Hadir atau Tidak di Kampanye Akbar RIDO Terakhir
Tag
Terpopuler
- Kejanggalan LHKPN Andika Perkasa: Harta Tembus Rp198 M, Harga Rumah di Amerika Disebut Tak Masuk Akal
- Marc Klok: Jika Timnas Indonesia Kalah yang Disalahkan Pasti...
- Niat Pamer Skill, Pratama Arhan Diejek: Kalau Ada Pelatih Baru, Lu Nggak Dipakai Han
- Datang ke Acara Ultah Anak Atta Halilintar, Gelagat Baim Wong Disorot: Sama Cewek Pelukan, Sama Cowok Salaman
- Menilik Merek dan Harga Baju Kiano saat Pesta Ulang Tahun Azura, Outfit-nya Jadi Perbincangan Netizen
Pilihan
-
Komersialisasi Bandara IKN Tunggu Revisi Perpres 131/2023, Kata Wamenhub Suntana
-
Tim Resmob Tangkap Pelaku Pembunuhan Tragis di Morowali yang Kabur ke Kaltim
-
Potret Nadia Raysa Mantan Marselino Ferdinan: IG-nya Diserbu Penggemar Usai Menang Lawan Arab
-
Harga Emas Antam Terbang Tinggi Jelang akhir Pekan, Tembus Rp1.520.000/Gram
-
Dinilai Hina Janda, Ridwan Kamil Kena Semprot Susi Pudjiastuti: Mau Omong Apa?
Terkini
-
SIPD Bermasalah, Pemkab Bogor Minta Bantuan Pusat untuk Lancarkan Proyek Strategis
-
Perumda Air Pemkab Bogor Beri Diskon Spesial, Pelanggan Non-Aktif Bisa Kembali Nikmati Air Bersih Murah
-
Dapat Tiga Keluhan Utama di Dapil 5, Rudy Susmanto Janji Realisasikan Jika Terpilih Jadi Bupati Bogor
-
Soal TPS di Titik Rawan Bencana, Ini Kata KPU Kota Bogor
-
Fakta Baru Pembunuhan Sadis di Pamijahan Bogor: Motif Uang Gadai Motor di Facebook