SuaraBogor.id - Perselingkuhan Ayus Sabyan dan Nissa Sabyan menyebabkan rumah tangga Ririe Fairus retak. Ririe Fairus resmi jadi janda gara-gara pelakor.
Hal itu diketahui setelah Majelis Hakim Pengadilan Agama Jakarta Utara mengabulkan permohonan cerainya terhadap Ayus Sabyan. Kini, Ririe Fairus dan Ayus cerai secara verstek.
Keputusan itu diambil lantaran Ayus Sabyan kembali absen sidang. Perempuan bernama asli Eri Fitriyah itu mengatakan bahwa dirinya resmi bercerai dengan Ayus Sabyan.
"Sidangnya udah selesai. Sudah resmi cerai perhari ini," ungkap Ririe Fairus di Pengadilan Agama Jakarta Utara, dilansir dari AyoJakarta.com - jaringan Suara.com, Rabu (24/3/2021).
Ririe Fairus memastikan hak asuh dua buah hatinya jatuh ke tangannya. Selain itu, dia juga menegaskan tidak ada tuntutan lain selain bercerai.
"Hak asuh anak disaya. Tidak ada tuntutan lain. Kita kan pisah secara baik-baik," sambung Ririe Fairus.
Selebihnya, dia hanya bisa berdoa agar keputusan tersebut bisa menjadi yang terbaik untuk dirinya dan Ayus Sabyan.
"Iya saya siH masih minta yang terbaik aja," kata Ririe.
Seperti diketahui Ririe Fairus mengajukan gugatan cerai ke suaminya, Ayus Sabyan di Pengadilan Agama Jakarta Utara pada 27 Januari 2021 lalu.
Diduga perempuan dua anak tersebut kecewa dengan Ayus Sabyan karena telah berselingkuh dengan perempuan lain yang tak lain rekannya sendiri, Nissa Sabyan.
Berita Terkait
-
Dilaporkan Istri Sah ke Polisi, Satu Cara Ini Disebut Bisa Selamatkan Inara Rusli dari Jeratan Hukum
-
Selama Ini Bungkam, Atalia Praratya Akhirnya Tanggapi Langsung Isu Ridwan Kamil Selingkuh
-
Top 10 Film Netflix Indonesia Terpopuler Akhir 2025, Jumbo Nomor Satu
-
Penjelasan Safa Marwah Soal Hubungan dengan Ridwan Kamil, Isi DM Lisa Mariana Diungkap
-
Deretan Perempuan yang Diisukan Jadi Simpanan Ridwan Kamil Sepanjang 2025, Hanya Satu yang Dibantah
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
Pilihan
-
Cek Fakta: Yaqut Cholil Qoumas Minta KPK Periksa Jokowi karena Uang Kuota Haji, Ini Faktanya
-
Hasil Akhir: Kalahkan Persija, Persib Bandung Juara Paruh Musim
-
Babak Pertama: Beckham Putra Bawa Persib Bandung Unggul atas Persija
-
Untuk Pengingat! Ini Daftar Korban Tewas Persib vs Persija: Tak Ada Bola Seharga Nyawa
-
Kriminalisasi Rasa Tersinggung: Mengadili Komedi 'Mens Rea' Pandji Pragiwaksono
Terkini
-
Euforia Berujung Petaka: Suporter Jadi Korban Pengeroyokan di Bogor Usai Nobar Persib vs Persija
-
Rela Bayar Rp90 Juta Sehari Demi Buang Sampah, Ini 4 Fakta Manuver Pemkot Tangsel ke Cileungsi
-
4 Rekomendasi Pompa Angin Injak Terbaik Penyelamat Ban Kempes
-
3 Wisata Alam di Cibinong untuk Healing Singkat Akhir Pekan
-
Jumat Kelabu di Bogor Selatan, Longsor Bonggol Bambu Timbun 2 Balita