SuaraBogor.id - Ridwan Kamil memberikan sinyal tidak menolak dicalonkan sebagai Presiden 2024. Nama Ridwan Kamil masuk radar tokoh yang dijagokan.
Gubernur Jawa Barat itu terpilih menjadi salah satu tokoh yang masuk dalam Calon Presiden 2024 pilihan anak muda atau milenial. Ridwan Kamil tak menolak, tapi menunggu takdir.
Pada survei yang digelar oleh Indikator Politik Indonesia ini pun memposisikan Ridwan Kamil bersaing ketat dengan Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan dan Gubernur Jateng Gandjar Pranowo.
Kini Ridwal Kamil cuma mau fokus jadi gubernur. Dia fokus mengurusi Covid 19 dan mengurusi Jabar. Kedua konsentrasi ini, membutuhkan kerja yang luar biasa.
"Survei akan datang silih berganti saya akan fokus sebgai gubernur membangun Jabar menunggu takdir arahnya seperti apa. Apapun takdir itu tak ada penyesalan bagi saya karena untuk jadi gubernur saja sudah jadi cita-cita yang Allah berikan sangat luar biasa," ujar Ridwan Kamil, Kamis (1/4/2021) malam.
Ridwan Kamil mengatakan, kerja membuahkan elektoral di survei tak bisa dihindari. Karena hari ini masyarakat menilai kinerja seorang pemimpin membawa efek kesukaan atau ketidaksukaan.
"Tentu kalau ternyata kerja membangun Jabar menghasilkan dampak kesukaan elektoral itu hanya bonus saja. Tapi bukan tujuan," katanya.
Karena, menurut Emil, ia menyadari dan harus tahu diri. Dalam Pencapresan ada 3 hal. Satu elektoral, dua logistik dan tiga koalisi.
"Dua terakhir kan saya tidak punya. Jadi harus tahu diri bahwa hal tersebut masih jauh dari apa yang bisa disimpulkan," katanya.
Baca Juga: Ganjar Teratas Capres 2024, SMRC: Tetap Butuh Kerja Ekstra di Tim Ganjar
Berita Terkait
-
Ridwan Kamil Wajib Nafkahi Putri Semata Wayangnya Zahra Rp20 Juta per Bulan Usai Bercerai
-
Bocor di Medsos, Dokumen Ini Bongkar Kronologi Perceraian Ridwan Kamil dan Atalia Praratya
-
Status Arkana Terungkap di Tengah Perceraian Ridwan Kamil-Atalia, Ternyata Masih 'Anak Negara'
-
Ridwan Kamil Dapat Hak Asuh Arkana Usai Cerai dari Atalia Praratya, Kuasa Hukum Bantah Isu Liar
-
Ridwan Kamil dan Atalia Praratya Resmi Bercerai, Tak Ada Masalah Gono-Gini?
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
- Link Gratis Baca Buku Broken Strings, Memoar Pilu Aurelie Moeremans yang Viral
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
Pilihan
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
-
Klaim "Anti Banjir" PIK2 Jebol, Saham PANI Milik Aguan Langsung Anjlok Hampir 6 Persen
-
Profil Beckham Putra, King Etam Perobek Gawang Persija di Stadion GBLA
-
4 HP Snapdragon RAM 8 GB Paling Murah untuk Gaming, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terancam Tembus Rp17.000
Terkini
-
Hujan Batu di Cigudeg: Protes Penutupan Tambang Oleh Dedi Mulyadi Berujung Kericuhan
-
Cigudeg Mencekam! 'Blunder' Ucapan Camat Picu Hujan Batu, Jalan Nasional Bogor Lumpuh Total
-
Puncak Bhakti Lintas Agama di Bogor: Bukti Nyata Toleransi Bukan Sekadar Wacana
-
Ribuan Warga Blokade Jalan Nasional Bogor-Banten dengan Truk, Protes Keras Kebijakan Dedi Mulyadi
-
Euforia Berujung Petaka: Suporter Jadi Korban Pengeroyokan di Bogor Usai Nobar Persib vs Persija