SuaraBogor.id - Terduga teroris berhasil ditangkap Detasemen Khusus 88 Anti Teror Polri pada Jumat (9/4/2021), di kediamannya yang beralamat di kawasan Pasar Rebo, Jakarta Timur.
Kabag Penum Divisi Humas Polri Kombes Ahmad Ramadhan mengatakan, terduga teroris yang diamankan itu berinisial W. Dia ternyata mau uji coba bom di Ciampea Kabupaten Bogor.
Hal itu menjadi perhatian khusus dari sejumlah kepala desa di Ciampea Bogor, Jawa Barat. Salah satunya dari Kepala Desa Cibadak, Liya Muliya.
Liya Muliya meminta kepada seluruh warga di Desa Cibadak, Ciampea Bogor agar melaporkan ke pihak kepolisian atau TNI, jika ada warga yang dinilai mencurigakan. Apalagi, warga yang sudah terpapar Radikalisme.
Baca Juga: Aksi Teror di Indonesia Tak Bisa Dilepaskan dari Jaringan Terorisme Global
Dia meminta juga, kepada RT dan RW di Desa Cibadak Ciampea Bogor agar mendata warganya yang baru tinggal di kawasan Cibadak.
Pendataan itu tentunya bertujuan untuk mengetahui asal warga baru yang tinggal di wilayah Desa Cibadak.
"Saya imbau masyarakat, agar lebih waspada lagi. Saya juga meminta kepada RT dan RW agar mendata warga pendatang," singkatnya kepada Suarabogor.id.
Diberitakan sebelumnya, Kabag Penum Divisi Humas Polri Kombes Ahmad Ramadhan mengungkapkan, terduga teroris yang ditangkap di sebuah rumah kawasan Pasar Rebo, Jakarta Timur ternyata mau uji coba bom di Ciampea Kabupaten Bogor.
Terduga teroris yang ditangkap itu berinisial W. Dia ditangkap pada Jumat (9/4/2021) kemarin sekitar pukul 13.00 WIB, oleh Detasemen Khusus 88 Anti Teror Polri.
Baca Juga: Mengerikan! Teroris Pasar Rebo Rencanakan Uji Coba Bom di Ciampea Bogor
Saat ini, W telah dibawa ke Rutan Polda Metro Jaya untuk dilakukan pemeriksaan lebih lanjut.
Berita Terkait
-
Hilang usai Diajak Beli Makan, Bocah di Pasar Rebo Ternyata Diculik Tetangga
-
Titik Nadir Gaza? UNRWA: Tak Ada Lagi Harapan, Pasokan Kemanusiaan Kritis
-
Review 12 Strong: Kisah Heroik Pasukan Khusus AS Pasca Peristiwa 11/09/2001
-
Viral Video ART Asal Banyumas Dianiaya di Jakarta, Polisi Cek CCTV dan Bakal Panggil Majikan
-
Cek Fakta: Penghancuran Masjid Tempat Teroris Menyusun Rencana
Tag
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
- 6 Rekomendasi Parfum Indomaret Wangi Mewah Harga Murah
- Kabar Duka, Hotma Sitompul Meninggal Dunia
- HP Murah Oppo A5i Lolos Sertifikasi di Indonesia, Ini Bocoran Fiturnya
Pilihan
-
Hasil BRI Liga 1: Comeback Sempurna, Persib Bandung Diambang Juara
-
RESMI! Stadion Bertuah Timnas Indonesia Ini Jadi Venue Piala AFF U-23 2025
-
Jenazah Anak Kami Tak Bisa Pulang: Jerit Keluarga Ikhwan Warga Bekasi yang Tewas di Kamboja
-
6 Rekomendasi HP Murah dengan NFC Terbaik April 2025, Praktis dan Multifungsi
-
LAGA SERU! Link Live Streaming Manchester United vs Lyon dan Prediksi Susunan Pemain
Terkini
-
Sinergi BRI dan Usaha Lokal Dorong Ekspor Perhiasan Batu Alam Indonesia
-
Berkah Malam Jumat, 9 Amalan Dahsyat Raih Pahala Berlipat
-
Kronologi Tabrakan Beruntun di Cianjur: Elf Oleng Hantam 5 Kendaraan
-
Jangan Sampai Ketinggalan! Alfamart Tebar Promo Gila-gilaan di Weekdays
-
PKK Bogor Era Eva Marthiana: Fokus Ketahanan Pangan, Kesehatan dan Pendidikan Keluarga