SuaraBogor.id - Ustaz Tengku Zulkarnain dimakamkan di Tempat Pemakaman Umum Taman Palas, Rumbai, Pekanbaru.
Ustaz Tengku Zulkarnain meninggal dunia pada Senin (10/5/2021) saat kumandang adzan, dia dimakamkan pada malam hari, sekira pukul 22.25 WIB.
Dilansir dari Riauonline.com - jaringan Suara.com, isak tangis pecah di pemakaman ustaz Tengku Zulkarnain yang dilakukan terbatas karena menjalankan protokol kesehatan atau prokes COVID 19.
Kerabat dan keluarga Almarhum tak kuasa menahan air mata.
Baca Juga: Kenang Tengku Zulkarnain, Ustaz Yusuf Mansur: Beliau Sering Menasehati Saya
"Abang, kami sudah antar abang ke tempat peristirahatan terakhir," ucap salah seorang kerabat mediang, Senin (10/5/2021).
Selain itu sejumlah kerabat almarhum memandang pemakaman mendiang dengan tatapan kosong, seakan tidak percaya abangnya dipanggil sang pencipta.
Setelah selesai membaca doa untuk almarhum, pihak keluarga secara perlahan mulai meninggalkan pemakaman.
Director HRD dan Corporate Communication Rumah Sakit (RS) Tabrani, Ian Machyar mengatakan, setelah perjalanan dakwah yang dilakukan Ustaz Zulkarnain, almarhum merasakan kelelahan dan capek.
Selain itu, diketahui alharhum Tengku Zulkarnain juga memiliki penyakit bawaan.
Baca Juga: Deretan Jabatan Penting Pernah Diemban Dalam Profil Tengku Zulkarnain
“Beliau kan baru saja melakukan perjalanan dakwah. Yang saya dengar dari asistennya, sebelumnya di Rohul. Kemudian ke Dumai, dari Dumai ke Kuansing. Dari Kuansing ke Pekanbaru. Rencananya mau kembali ke Medan. Kalau menurut perkiraan, kecapean, kelelahan. Kelelahan karna dakwah dari berbagai kota,” ujarnya.
Berita Terkait
-
Timnas Day: Suporter Wajib Catat, Ini Rute Termudah dari Pekanbaru Menuju Stadion GBK
-
Manis dan Lembut, Menikmati Kudapan Spanyol dan Portugis di Kota Pekanbaru
-
Profil Universitas Abdurrab Pekanbaru, Cek Daftar Jurusan dan Biaya Kuliah
-
9 Jam Diperiksa Kasus SPPD Fiktif, Eks Pj Walkot Pekanbaru Muflihun Ngaku Lemas
-
Suami Tewas Diduga Dikeroyok OTK, Ibu Di Pekanbaru Minta Keadilan
Terpopuler
- Siapa Intan Srinita? TikToker yang Sebut Roy Suryo Dalang di Balik Fufufafa Diduga Pegawai TV
- Andre Taulany Diduga Sindir Raffi Ahmad, Peran Ayu Ting Ting Jadi Omongan Netizen
- Beda Kekayaan Ahmad Dhani vs Mulan Jameela di LHKPN: Kebanting 10 Kali Lipat
- Kembali di-PHP Belanda, Pemain Keturunan Rp695 Miliar Pertimbangkan Bela Timnas Indonesia?
- Dear Shin Tae-yong! Kevin Diks Lebih Senang Dimainkan sebagai Pemain...
Pilihan
-
Kronologi BNI "Nyangkut" Rp374 Miliar karena Beri Utang ke Sritex
-
Misteri Gigi 4 Truk Pemicu Tabrakan Beruntun di Tol Cipularang KM 92
-
Nyaris Tiada Harapan: Potensi Hilangnya Kehangatan dalam Interaksi Sosial Gen Z
-
3 Hari Jelang Dicopot dari Dirut Garuda, Irfan Setiaputra: Siap-siap Harga Tiket Pesawat Naik Ibu-Bapak!
-
Gelombang PHK Sritex Akan Terus Berlanjut Hingga 2025
Terkini
-
Skenario Terburuk Disimulasikan, Pemkab Bogor Siap Hadapi Ancaman Gempa
-
Truk Berhenti di Bahu Jalan, Motor Tabrak dari Belakang, Balita Tewas
-
Puluhan Rumah di Jonggol Bogor Hancur Seketika Dihantam Hujan dan Angin Kencang
-
Pemkab Bogor Siapkan UMKM untuk Layani Jutaan Porsi Makan Bergizi Gratis
-
Kecelakaan Lalu Lintas di Puncak, Tukang Cilok dan Sate Ikut Jadi Korban