SuaraBogor.id - Ustaz Tengku Zulkarnain dimakamkan di Tempat Pemakaman Umum Taman Palas, Rumbai, Pekanbaru.
Ustaz Tengku Zulkarnain meninggal dunia pada Senin (10/5/2021) saat kumandang adzan, dia dimakamkan pada malam hari, sekira pukul 22.25 WIB.
Dilansir dari Riauonline.com - jaringan Suara.com, isak tangis pecah di pemakaman ustaz Tengku Zulkarnain yang dilakukan terbatas karena menjalankan protokol kesehatan atau prokes COVID 19.
Kerabat dan keluarga Almarhum tak kuasa menahan air mata.
"Abang, kami sudah antar abang ke tempat peristirahatan terakhir," ucap salah seorang kerabat mediang, Senin (10/5/2021).
Selain itu sejumlah kerabat almarhum memandang pemakaman mendiang dengan tatapan kosong, seakan tidak percaya abangnya dipanggil sang pencipta.
Setelah selesai membaca doa untuk almarhum, pihak keluarga secara perlahan mulai meninggalkan pemakaman.
Director HRD dan Corporate Communication Rumah Sakit (RS) Tabrani, Ian Machyar mengatakan, setelah perjalanan dakwah yang dilakukan Ustaz Zulkarnain, almarhum merasakan kelelahan dan capek.
Selain itu, diketahui alharhum Tengku Zulkarnain juga memiliki penyakit bawaan.
Baca Juga: Kenang Tengku Zulkarnain, Ustaz Yusuf Mansur: Beliau Sering Menasehati Saya
“Beliau kan baru saja melakukan perjalanan dakwah. Yang saya dengar dari asistennya, sebelumnya di Rohul. Kemudian ke Dumai, dari Dumai ke Kuansing. Dari Kuansing ke Pekanbaru. Rencananya mau kembali ke Medan. Kalau menurut perkiraan, kecapean, kelelahan. Kelelahan karna dakwah dari berbagai kota,” ujarnya.
Berita Terkait
-
BMKG Rilis Peringatan Dini Cuaca Ekstrem di Sejumlah Kota, dari Pekanbaru Hingga Banten
-
Sekjen PDIP Hasto Lari Pagi di Pekanbaru, Tekankan Pentingnya Kesehatan dan Semangati Anak Muda
-
Bikin Polri Tercoreng: Bripka A Polisi di Riau, Ternyata Otak Jaringan Sabu 1 Kg
-
Kronologis Intimidasi Suporter Terhadap Pelatih PSPS Pekanbaru dan Kurniawan Dwi Yulianto
-
Kurniawan Dwi Yulianto Diintimidasi Suporter, APSSI Pasang Badan
Terpopuler
- 5 Sampo Penghitam Rambut di Indomaret, Hempas Uban Cocok untuk Lansia
- 5 Rekomendasi Sepatu Jalan Kaki dengan Sol Karet Anti Slip Terbaik, Cocok untuk Lansia
- 5 Mobil Kecil Bekas di Bawah 60 Juta, Pilihan Terbaik per Januari 2026
- 5 Mobil Bekas Rekomendasi di Bawah 100 Juta: Multiguna dan Irit Bensin, Cocok Buat Anak Muda
- 5 Mobil Suzuki dengan Pajak Paling Ringan, Aman buat Kantong Pekerja
Pilihan
-
Rupiah Terkapar di Level Rp16.819: Kepercayaan Konsumen Lesu, Fundamental Ekonomi Jadi Beban
-
Kala Semangkok Indomie Jadi Simbol Rakyat Miskin, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
Emiten Ini Masuk Sektor Tambang, Caplok Aset Mongolia Lewat Rights Issue
-
Purbaya Merasa "Tertampar" Usai Kena Sindir Prabowo
-
Darurat Judi Online! OJK Blokir 31.382 Rekening Bank, Angka Terus Meroket di Awal 2026
Terkini
-
BRI Salurkan Bonus dan Literasi Keuangan untuk Atlet SEA Games 2025
-
4 Fakta Tangsel Terjepit Krisis Sampah Usai Bogor dan Serang Tutup Pintu
-
Presiden Prabowo Apresiasi Prestasi Bersejarah SEA Games 2025, BRI Salurkan Bonus Atlet Indonesia
-
Pemkab Bogor Hentikan Paksa Kiriman Sampah Tangsel di Cileungsi
-
3 Rekomendasi Sadel Syte dan Gel Terbaik, Solusi Murah Agar Tulang Duduk Gak Tersiksa