SuaraBogor.id - Dinas Lingkungan Hidup (DLH) Kabupaten Bogor, mulai membersihkan tumpukan sampah di Kali Baru, Kampung Bojongsempu, Desa Cilebut Barat, Kecamatan Sukaraja, pada hari ini Jumat (21/5/2021).
Hal itu diungkapkan Sekretaris DLH Kabupaten Bogor, Anwar Anggana. Menurutnya, sementara pengangkatan tumpukan sampah di Kali Baru dilakukan secara manual, sambil menunggu alat berat dari Dinas Pengelola Sumber Daya Air (PSDA) Jawa Barat.
"Alat berat sudah ada. Tapi belum datang. Sementara pembershihan dilakukan manual sambil menunggu alat datang," kata Anwar Anggana kepada wartawan.
Anwar Anggana mengungkapkan, untuk mengangkat sampah di Kali Baru membutuhkan escavator khusus. Sementara DLH belum belum memiliki alat tersebut.
Baca Juga: Cara Buang Sampah Elektronik di e-Waste Lewat lingkunganhidup.jakarta.go.id
"Nanti sampah selanjutnya dibuang ke TPAS Galuga," kata Anwar.
Untuk penanganan jangka panjang, kata Anwar, DLH mendapatkan bantuan keuangan dari Pemerintah DKI Jakarta.
"Salah satunya untuk membeli alat pengangkut sampah di Kali Baru dan kami sedang membuat perjanjian kerja sama dengan Kostrad Cilodong untuk menangani Kali Baru," jelas Anwar.
Berita Terkait
-
Perpres Sampah Mangkrak? Menteri LH Ungkap Kendala dan Janji Percepatan
-
Kabid DLH Tangsel Nangis Kejer, Kejati Banten Kembali Tetapkan 1 Tersangka Korupsi Sampah
-
Nah Lho! Nangis Layaknya Anak Kecil, Kabid DLH Tangsel Mewek usai Ditahan Kasus Korupsi Sampah
-
Awas, Tak Lolos Uji Emisi di Jakarta Kena Denda Rp 50 Juta
-
Zonasi Sampah Regional, Terobosan Ahmad Luthfi Atasi Keterbatasan TPA di Jawa Tengah
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
- 10 HP Midrange Terkencang Versi AnTuTu Maret 2025: Xiaomi Nomor 1, Dimensity Unggul
- 6 Rekomendasi Parfum Indomaret Wangi Mewah Harga Murah
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
Pilihan
-
5 Rekomendasi HP Murah Rp 1 Jutaan Memori 256 GB Terbaik April 2025
-
Hasil BRI Liga 1: Comeback Sempurna, Persib Bandung Diambang Juara
-
RESMI! Stadion Bertuah Timnas Indonesia Ini Jadi Venue Piala AFF U-23 2025
-
Jenazah Anak Kami Tak Bisa Pulang: Jerit Keluarga Ikhwan Warga Bekasi yang Tewas di Kamboja
-
6 Rekomendasi HP Murah dengan NFC Terbaik April 2025, Praktis dan Multifungsi
Terkini
-
Sinergi BRI dan Usaha Lokal Dorong Ekspor Perhiasan Batu Alam Indonesia
-
Berkah Malam Jumat, 9 Amalan Dahsyat Raih Pahala Berlipat
-
Kronologi Tabrakan Beruntun di Cianjur: Elf Oleng Hantam 5 Kendaraan
-
Jangan Sampai Ketinggalan! Alfamart Tebar Promo Gila-gilaan di Weekdays
-
PKK Bogor Era Eva Marthiana: Fokus Ketahanan Pangan, Kesehatan dan Pendidikan Keluarga