SuaraBogor.id - Kabar Bunga Zainal pindah agama ke Hindu membuat netizen bertanya-tanya. Bahkan, banyak netizen menanyakan langsung kabar tersebut ke Bunga Zainal secara langsung.
Menanggapi beberapa pertanyaan dari netizen tentang agamanya, Bunga Zainal dengan bijak menjawab secara tegas.
Bunga Zainal agama
Dilansir dari Hops.id -jaringan Suara.com, Bunga Zainal termasuk salah satu artis yang sering berinteraksi dengan para penggemarnya lewat konten QnA yang ia lakukan di Instagram Stories.
Berbagai pertanyaan pun dilontarkan oleh warganet belum lama ini kepada wanita pemilik nama lengkap Bunga Nurlaila Martha Sari Zainal Fazri tersebut, termasuk terkait agama yang dianutnya kini.
Netizen itu menanyakan soal siapa yang pindah agama, apakah Bunga atau suaminya?
“Kak agamanya ikut suami atau suami ikut kakak?,” kata salah satu netizen di Instagram Bunga Zainal.
Menanggapi pertanaan itu, Bunga menjawab bahwa dirinya mengikuti Tuhan. Pasalnya kata dia, kalau tidak ikut Tuhan berarti tidak memiliki agama.
“Alhamdulillah, Puji Tuhan agama gue ikut Tuhan! Kalau enggak ikut Tuhan itu artinya enggak punya agama ceunah,” ungkap Bunga Zainal.
Baca Juga: 22 Tahun Anak Tanya Ayah, Rosmawaty Sebut Hotma Sitompul Sudah Meninggal
Selain itu, ada juga netizen yang menanyakan tentang agama yang dianut Bunga karena saat ini dirinya menetap di Pulau Dewata, Bali.
“Kakak, tetap Muslim kah? Walaupun pindah di Bali kak,” tutur netizen.
“Sekarang agamana apa kak?,” ucap netizen lain.
Melihat dua pertanyaan itu, Bunga Zainal mengunggah foto dirinya mengenakan pakaian adat Bali yang begitu cantik. Ia kemudian menjawab dengan balasan bijak. Bunga menjelaskan bahwa apapun agama ang dianutnya, yang paling penting adalah sebagai manusia, kita saling menebar kebaikan.
“Pertanyaan yang sangat sensitif untuk dipertanyakan, tapi sering ditanyakan. Intinya apapun agamaku, apapun agama mu yang penting kita saling menebarkan kebaikan,” ujar Bunga.
Bunga menikah kapan?
Berita Terkait
-
Diperiksa 8 Jam, Eks Stafsus Menag Gus Alex Langsung 'Ngacir' Naik Motor dari Gedung KPK
-
Kemenag Gelar Sidang Isbat Awal Ramadan 1447 H pada 17 Februari 2026
-
Anggaran Belum Ada, Pencairan TPG Guru dan Dosen di Bawah Kemenag Terancam Tertunda
-
Ramai Spekulasi soal Kematian Lula Lahfah, Bunga Zainal Semprot Netizen: Enggak Ada Empati
-
Apa Agama Ranty Maria yang Menikah dengan Rayn Wijaya di Bali? Simak Profil Lengkapnya
Terpopuler
- 5 Rekomendasi HP Memori 256 GB Paling Murah, Kapasitas Lega, Anti Lag Harga Mulai Rp1 Jutaan
- Jalan Putri Hijau/Yos Sudarso Medan Ditutup 31 Januari hingga 6 Februari, Arus Lalin Dialihkan
- 5 Bedak Wardah High Coverage untuk Flek Hitam Membandel Usia 55 Tahun
- Reshuffle Kabinet: Sugiono Jadi Menko PMK Gantikan 'Orang Jokowi', Keponakan Prabowo Jadi Menlu?
- 3 Pilihan HP Infinix 5G dengan Performa Tinggi dan Layar AMOLED
Pilihan
-
Siapa yang Meminta Iman Rachman Mundur dari Dirut BEI?
-
Skandal Sepak Bola China: Eks Everton dan 72 Pemain Dijatuhi Sanksi Seumur Hidup
-
Iman Rachman Mundur, Penggantinya Sedang Dalam Proses Persetujuan OJK
-
Purbaya: Mundurnya Dirut BEI Sentimen Positif, Saatnya Investor 'Serok' Saham
-
5 Fakta Menarik Cheveyo Balentien: Pemain Jawa-Kalimantan yang Cetak Gol untuk AC Milan
Terkini
-
Kunci Jawaban IPA Kelas 9 Halaman 53 Kurikulum Merdeka: Kupas Tuntas Reproduksi Aseksual pada Hewan
-
Iwan Suryawan Desak Pemprov Jabar Sisir Anak Jalanan dan Warga Non-Data Jelang Ramadan 2026
-
PAD Kota Bogor Bocor Miliaran! Setoran Pajak Parkir Alfamart-Indomaret Cuma Rp35 Ribu Sebulan
-
4 Rekomendasi Sepeda untuk Pekerja Urban yang Ingin Bebas Macet Tanpa Mandi Lagi
-
4 Rekomendasi Sepeda Anak Usia 4 Tahun yang Aman dan Kece, Mulai 500 Ribuan