SuaraBogor.id - Identitas penumpang pesawat jatuh yang sebelumnya dikabarkan di Depok diketahui seorang kapten berinisial L dan O, pesawat jatuh di Depok itu ternyata berlokasi di Danau Buperta Cibubur, masuk kawasan Jakarta Timur.
Informasi pesawat jatuh itu disampaikan Kabid Humas Polda Metro Jaya Kombes Yusri Yunus. Dia mengatakan, bahwa pesawat jatuh itu merupakan jenis Helikopter latih.
Peristiwa Helikopter latih jatuh itu terjadi pada pukul 09.00 WIB di daerah Rawa Jemblug di Cibubur.
"Pagi tadi sekitar pukul 09.00 WIB di daerah Rawa Jemblug di Cibubur telah terjadi kecelakaan helikopter latih jenis Robinson R44 yang masuk ke rawa," kata dia di Mapolda Metro Jaya, Jakarta Selatan, Jumat (28/5/2021).
Baca Juga: Ayah Ayu Ting Ting Bocorkan Lokasi Rumah Barunya
Kedua penumpang helikopter latih yang jatuh di Danau Buperta CIbubur itu berinisial Kapten L dan O.
Keduanya berhasil selamat dari kecelakaan helikopter tersebut dan langsung dilarikan ke rumah sakit.
"Dua penumpang baik itu pelatih dan penumpang siswanya berhasil selamat," ujarnya.
Lebih lanjut, Yusri menjelaskan, helikopter latih itu sempat berputar-putar di atas danau sebanyak tiga kali sebelum akhirnya jatuh.

"Setelah tiga kali mutar di atas rawa itu ada trouble (gangguan) dan jatuh," tambahnya.
Baca Juga: Pedangdut Nabilla Gomes Resmi Menikah
Meski begitu, Yusri belum bisa menjelaskan secara detail penyebab jatuhnya helikopter latih tersebut.
Berita Terkait
-
Penangkapan Berujung Ricuh, Ini Kronologi 3 Mobil Polisi Dibakar Massa di Pondok Ranggon
-
Andre Onana Hobi Blunder: Gegara Sarung Tangan dari Mal Depok?
-
Dedi Mulyadi Minta Wali Kota Depok Minta Maaf, Buntut Bolehkan Mobil Dinas untuk Mudik
-
Rumah Hindati Warga Depok Dibobol Maling saat Ditinggal Salat Ied, Motor Scoopy hingga HP Lenyap
-
Liburan Hemat Tapi Seru di Depok: 10 Kolam Renang Keren Mulai Rp15.000
Tag
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
- 6 Rekomendasi Parfum Indomaret Wangi Mewah Harga Murah
- Kabar Duka, Hotma Sitompul Meninggal Dunia
- HP Murah Oppo A5i Lolos Sertifikasi di Indonesia, Ini Bocoran Fiturnya
Pilihan
-
Hasil BRI Liga 1: Comeback Sempurna, Persib Bandung Diambang Juara
-
RESMI! Stadion Bertuah Timnas Indonesia Ini Jadi Venue Piala AFF U-23 2025
-
Jenazah Anak Kami Tak Bisa Pulang: Jerit Keluarga Ikhwan Warga Bekasi yang Tewas di Kamboja
-
6 Rekomendasi HP Murah dengan NFC Terbaik April 2025, Praktis dan Multifungsi
-
LAGA SERU! Link Live Streaming Manchester United vs Lyon dan Prediksi Susunan Pemain
Terkini
-
Sinergi BRI dan Usaha Lokal Dorong Ekspor Perhiasan Batu Alam Indonesia
-
Berkah Malam Jumat, 9 Amalan Dahsyat Raih Pahala Berlipat
-
Kronologi Tabrakan Beruntun di Cianjur: Elf Oleng Hantam 5 Kendaraan
-
Jangan Sampai Ketinggalan! Alfamart Tebar Promo Gila-gilaan di Weekdays
-
PKK Bogor Era Eva Marthiana: Fokus Ketahanan Pangan, Kesehatan dan Pendidikan Keluarga