SuaraBogor.id - Gisella Anastasia atau Gisel kembali menjadi sorotan. Namun kali ini bukan karena kasus video seksnya, Gisel dihujat netizen gara-gara panggil kuda dengan nama 'Aisyah'
Disitat dari MataMata.com, dalam video tersebut, Gisel memanggil kuda yang ditunggangi Gempi dengan nama 'Aisyah'. Mantan istri Gading Marten itu langsung ditegur Gus Umar.
"Asli Si Gisel pelaku video porno kurang ajar banget nama kuda dibikin nama istri Nabi Muhammad," tulis Gus Umar lewat akun Twitter-nya @Umar_Alchelsea.
Tak cuma Gus Umar saja yang mengkiritik Gisel, para netizen pun ikut melempar kritikan. Mendengar kritikan tersebut, Gisel langsung mengklarifikasi.
"Mohon maap ak tulis jg disini biar clear yaa.. jadi di @baliequestriancentre masing2 kuda memiliki nama masing2, tertulis jg d kandang masing2 kyk yg kalian lihat d foto dan video sebelumnya," tulis Gisel.
"Dengan tidak mengurangi rasa hormat, demikian adanya kita sebagai pengunjung juga memanggil mereka sesuai dengan nama pemberian dari pemilik kuda tersebut..," lanjutnya.
Sebelumnya, Gisel memperlihatkan momen Gempi terinjak kaki kuda yang ia tunggangi. Wanita 30 tahun itu pun memanggil kuda tersebut dengan panggilan 'Aisyah'.
“Ke injek Aisyah, ga janjian siih waktu kaki gempi turun, eh si Aisyah mundur dikit..Untung emg pake sepatu yg proper, jadi no drama. Hebat empitul hihi maapin mama yg malah ketawa soalnya lucu banget brasa lg scene di OVJ gt lo,” tulis Gisel dalam keterangan caption-nya.
Berita Terkait
-
Andien Ungkap Pernah Dibully Artis Senior Sampai Nangis Saat Live di TV
-
Kini Ditangkap, dr Aisyah Dahlan Sempat Curiga Onadio Leonardo Pakai Narkoba Saat Podcast Bareng
-
Sinopsis Modual Nekad: Sekuel Film Modal Nekad, Gisella Anastasia Tampil Berhijab
-
Gempi Mulai Didekati Cowok, Gading Marten Ketar-ketir
-
4 Shio Paling Beruntung Besok 29 Oktober 2025, Siapa Saja yang Hoki?
Terpopuler
- 5 Mobil Bekas Punya Sunroof Mulai 30 Jutaan, Gaya Sultan Budget Kos-kosan
- 3 Pilihan Cruiser Ganteng ala Harley-Davidson: Lebih Murah dari Yamaha NMAX, Cocok untuk Pemula
- 5 HP Murah Terbaik dengan Baterai 7000 mAh, Buat Streaming dan Multitasking
- 4 Mobil Bekas 7 Seater Harga 70 Jutaan, Tangguh dan Nyaman untuk Jalan Jauh
- 5 Rekomendasi Mobil Keluarga Bekas Tahan Banjir, Mesin Gagah Bertenaga
Pilihan
-
Tragedi Pilu dari Kendal: Ibu Meninggal, Dua Gadis Bertahan Hidup dalam Kelaparan
-
Menko Airlangga Ungkap Rekor Kenaikan Harga Emas Dunia Karena Ulah Freeport
-
Emas Hari Ini Anjlok! Harganya Turun Drastis di Pegadaian, Antam Masih Kosong
-
Pemilik Tabungan 'Sultan' di Atas Rp5 Miliar Makin Gendut
-
Media Inggris Sebut IKN Bakal Jadi Kota Hantu, Menkeu Purbaya: Tidak Perlu Takut!
Terkini
-
Viral! Purbaya Buka Suara Praktik 'Tutup Kasus' di Lembaga Pemerintah
-
Dukungan Netizen Membanjiri Usai Menkeu Purbaya Tolak Masuk Parpol: Jangan Mau Diatur!
-
Bukan Marah, Tapi Karena Cinta: Deddy Corbuzier dan Sabrina Cerai, Alasannya Bikin Publik Bingung
-
Pasca Atap Ambruk, Rudy Susmanto Evaluasi Total Infrastruktur Sekolah
-
Rp100 Miliar Jalan Tol Tambang Bogor: Rudy Susmanto Dorong Proyek Kilat, Target Tuntas Sebelum 2027