SuaraBogor.id - Kabar Anthony Xie pindah agama sempat menghebohkan publik. Anthony Xie pindah agama dari Kristen ke Islam sejak menikah dengan Audi Marissa. Anthony Xie bersaksi di depan Gereja Kristus Depok
Saat itu lah Anthony Xie sempat dikira masuk agama Islam. Ditambah Anthony hapus ayat Alkitab yang sebelumnya dia cantumkan di bio Instagram.
Sebagai seorang Kristiani, Anthony dikatakan pernah mencantumkan ayat Alkitab yang tertulis Matius 6:33. Tapi sekarang tulisan itu telah menghilang dari media sosialnya.
Belum lama ini, Anthony Xie mengikuti acara virtual event untuk merayakan 10 tahun Gereja Kristus Di Indonesia (GKDI) Depok. Anthony Xie bicara soal belajar firman yang membuatnya mengenal dan memiliki hubungan dengan Tuhan.
Baca Juga: 5 Potret Terkini Audi Marissa, Jadi Korban Body Shaming Usai Melahirkan
“Melalui belajar firman, saya belajar bahwa Tuhan menginginkan saya untuk mengenal dia dan memiliki hubungan dengan Dia,” kata Anthony Xie melansir Instagram Stories GKDI Depok.
![Audi Marissa dan Anthony Xie [Instagram]](https://media.suara.com/pictures/653x366/2020/11/03/88909-audi-marissa-dan-anthony-xie.jpg)
Video tersebut menuliskan ayat Alkitab Matius 28:18-20 dalam keterangan dan memberikan dukungan kepada Anthony.
“The Family of Christ, Matius 28:18-20, penyertaan Tuhan selalu ada bagi siapapun yang memintanya. Semangat untuk setiap langkah hidupmu bro Anthony! Tuhan bersama kita semua,” tulisnya.
Audi Marissa dan Anthony Xie sempat membahas tentang perbedaan agama yang dianut keduanya.
Kala itu, pasangan beda usia sembilan tahun ini menanggapi komentar miring yang dilontaran netizen karena mereka menjalin hubungan pacaran beda agama.
Baca Juga: Audi Marissa Curhat Jadi Korban Body Shaming Usai Melahirkan
Audi menjelaskan bahwa ia tidak masalah menjalin hubungan pacaran beda agama karena Anthony tidak membawa pengaruh buruk untuk hidupnya.
Berita Terkait
-
Lucunya Audi Marissa! Dulu Panggil Sayang, Sekarang Sebut Kim Soo Hyun Tukang Bakso karena Skandal
-
Kini Kena Skandal, Jejak Digital Audi Marissa Elu-elukan Kim Soo Hyun Viral: Bikin Malu
-
Bukan Oplas, Audi Marissa Habiskan Rp42 Juta Jalani Perawatan Ini di Korea Selatan
-
Berteman Tapi Dedy Corbuzier Diam-diam Blokir Luna Maya di Media Sosial, Ada Andil Mantan Pacar
-
3 Inspirasi Gaya Outfit dari Audi Marissa, Simpel dan Elegan!
Tag
Terpopuler
- Marselino Ferdinan Dicoret Patrick Kluivert! Ini 3 Calon Penggantinya di Timnas Indonesia
- 17 HP Xiaomi Ini Tidak Didukung HyperOS 2.1, Ada Perangkatmu?
- Sebut Pegawai Luhut Sosok Asli di Foto Ijazah UGM, Roy Suryo: Saya Pastikan 99,9 Persen Bukan Jokowi
- 8 Kode Redeem FF Hari Ini 14 April 2025 Masih Aktif Siap Dipakai, Klaim Sekarang!
- Ini Syarat Pemutihan Pajak Kendaraan 2025, Warga Jateng Siap-siap Bebas Denda!
Pilihan
-
Terus Pecah Rekor! Harga Emas Antam 1 Gram Kini Dibanderol Rp1.975.000
-
Gaikindo Peringatkan Prabowo soal TKDN: Kita Tak Ingin Industri Otomotif Indonesia Ambruk!
-
Piala Dunia U-17 2025: Perlunya Tambahan Pemain Diaspora di Timnas Indonesia U-17
-
Perhatian! Harga Logam Mulia Diprediksi Akan Terus Alami Kenaikan
-
Baru Masuk Indonesia, Xpeng Diramalkan Segera Gulung Tikar
Terkini
-
Aktivitas Gempa Meningkat, Gunung Gede dalam Pantauan Ketat
-
Dirut TSI Bantah Eksploitasi: Kami Justru Rawat dan Selamatkan Mereka dari Prostitusi
-
Hadiri Launching BISKITA Trans Pakuan, Ketua DPRD Kota Bogor Dukung Pengoperasian Kembali
-
Terima Aksi Demonstrasi Mahasiswa, DPRD Kota Bogor Perjuangkan Aspirasi
-
Hasil Rapat Paripurna: DPRD Kota Bogor Tetapkan Tatib Baru dan Bentuk Empat Pansus