SuaraBogor.id - Kabar Anthony Xie pindah agama sempat menghebohkan publik. Anthony Xie pindah agama dari Kristen ke Islam sejak menikah dengan Audi Marissa. Anthony Xie bersaksi di depan Gereja Kristus Depok
Saat itu lah Anthony Xie sempat dikira masuk agama Islam. Ditambah Anthony hapus ayat Alkitab yang sebelumnya dia cantumkan di bio Instagram.
Sebagai seorang Kristiani, Anthony dikatakan pernah mencantumkan ayat Alkitab yang tertulis Matius 6:33. Tapi sekarang tulisan itu telah menghilang dari media sosialnya.
Belum lama ini, Anthony Xie mengikuti acara virtual event untuk merayakan 10 tahun Gereja Kristus Di Indonesia (GKDI) Depok. Anthony Xie bicara soal belajar firman yang membuatnya mengenal dan memiliki hubungan dengan Tuhan.
“Melalui belajar firman, saya belajar bahwa Tuhan menginginkan saya untuk mengenal dia dan memiliki hubungan dengan Dia,” kata Anthony Xie melansir Instagram Stories GKDI Depok.
Video tersebut menuliskan ayat Alkitab Matius 28:18-20 dalam keterangan dan memberikan dukungan kepada Anthony.
“The Family of Christ, Matius 28:18-20, penyertaan Tuhan selalu ada bagi siapapun yang memintanya. Semangat untuk setiap langkah hidupmu bro Anthony! Tuhan bersama kita semua,” tulisnya.
Audi Marissa dan Anthony Xie sempat membahas tentang perbedaan agama yang dianut keduanya.
Kala itu, pasangan beda usia sembilan tahun ini menanggapi komentar miring yang dilontaran netizen karena mereka menjalin hubungan pacaran beda agama.
Baca Juga: 5 Potret Terkini Audi Marissa, Jadi Korban Body Shaming Usai Melahirkan
Audi menjelaskan bahwa ia tidak masalah menjalin hubungan pacaran beda agama karena Anthony tidak membawa pengaruh buruk untuk hidupnya.
“Masalahnya gue yang jalanin, fine fine aja dan dia sama sekali enggak membawa pengaruh buruk di kehidupan gue. Kalau misalkan dia bawa pengaruh buruk ke gue ngapain gue terusin, beda agama, terus dia enggak baik, buat apa. Dan masalahnya gue udah enggak mau main-main lagi, enggak mau bandel-bandel, capek,” tutur Audi Marissa kala itu dalam YouTube Ichal Muhammad.
Menurut Audi, semua agama mengajarkan umatnya untuk melakukan kebaikan terhadap orang lain.
“Bagaimana elu mendalami agama tersebut, kalau cuma baca, pelajari tapi gak diterapin itu percuma banget. Kayak semua agama pasti ngejelasin kita harus baik sama orang, harus melakukan semuanya dengan benar, enggak boleh fitnah orang, gak boleh judge orang, asal lu benar mau ngelakuin apa engga. Jangan bawa-bawa agama, tapi lu sendiri salah,” pungkas Audi Marissa.
Berita Terkait
-
Sempat Dikhawatirkan Bakal Cerai, Potret Terbaru Audi Marissa dan Anthony Xie Bikin Lega
-
Jarang Foto Bareng Lagi, Publik Khawatir Rumah Tangga Audi Marissa dan Anthony Xie Juga Goyah
-
Lucunya Audi Marissa! Dulu Panggil Sayang, Sekarang Sebut Kim Soo Hyun Tukang Bakso karena Skandal
-
Kini Kena Skandal, Jejak Digital Audi Marissa Elu-elukan Kim Soo Hyun Viral: Bikin Malu
-
Bukan Oplas, Audi Marissa Habiskan Rp42 Juta Jalani Perawatan Ini di Korea Selatan
Terpopuler
- 7 Body Lotion di Indomaret untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Rawat Garis Penuaan
- 7 Rekomendasi Lipstik Transferproof untuk Pekerja Kantoran, Mulai Rp20 Ribuan
- 27 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 14 November: Ada Beckham 111, Magic Curve, dan Gems
- 5 Sepatu Running Lokal Paling Juara: Harga Murah, Performa Berani Diadu Produk Luar
- 6 Tablet RAM 8 GB Paling Murah untuk Pekerja Kantoran, Mulai Rp2 Jutaan
Pilihan
-
Ketika Serambi Mekkah Menangis: Mengingat Kembali Era DOM di Aceh
-
Catatan Gila Charly van Oosterhout, Pemain Keturunan Indonesia di Ajax: 28 Laga 19 Gol
-
Daftar 611 Pinjol Ilegal Terbaru Update Satgas PASTI OJK: Ada Pindar Terkenal
-
Bobibos Ramai Dibicarakan! Pakar: Wajib Lolos Uji Kelayakan Sebelum Dijual Massal
-
Video Brutal Latja SPN Polda NTT Bocor, Dua Siswa Dipukuli Senior Bikin Publik Murka
Terkini
-
9 Ribu Pegawai Paruh Waktu di Bogor Diberi Peringatan Keras: Jangan Gadai SK
-
Debut Kapten Timnas U-22 Ivar Jenner: Indonesia Dipermalukan Mali 0-3 di Stadion Pakansari
-
Gus Ipul Ungkap Satu Faktor Kunci Keberhasilan Program Kesejahteraan
-
Bentuk Raperda Baru, DPRD Kota Bogor Dukung Capaian RPJMD 2025 - 2030
-
Rudy Susmanto Lantik Ribuan PPPK: Momen Haru Suradi, Penjaga Sekolah yang 20 Tahun Berjuang