SuaraBogor.id - Pengakuan Yuni Shara buat geger, pasalnya Yuni Shara sering nonton film dewasa. Tak cukup disitu, janda cantik itu sering menemani anak-anaknya menonton film dewasa.
Akibatnya, Yuni Shara ditegur KPAI perihal sering menemani anak menonton fil dewasa. Yuni Shara saat ini memiliki dua anak laki-laki yang kini tengah beranjak remaja.
Sebagai single mother, Yuni Shara pun banyak belajar dalam membesarkan kedua putranya sendirian.
Artis berusia 47 tahun itu mengaku tak mau menjadi sosok orang tua yang kolot dan banyak mengekang, misalnya dalam hal menonton film dewasa.
Baca Juga: Jarang Tersorot, Ini Sosok Ayah Krisdayanti dan Yuni Shara
Hal tersebut dibeberkan oleh Yuni Shara dalam sebuah tayangan di kanal YouTube Venna Melinda.
Di sana, Yuni Shara mengungkapkan jikalau di umur yang tengah menginjak remaja, anak-anaknya mustahil belum pernah nonton film dewasa.
Itu karena menurutnya, adegan dewasa kini banyak dikemas dalam berbagai macam jenis, termasuk diselipkan dalam anime.
“Anak-anakku kebetulan anak-anak yang terbuka. Enggak mungkinlah ya anak-anak kita nggak nonton film porno, mau yang jenis anime atau jenis apa pun segala macem, akan ada,” ujar Yuni Shara, disitat dari Terkini.id -jaringan Suara.com, Senin (28/6/2021).
Bahkan Yuni Shara mengaku pernah memergoki anaknya menonton film dewasa. Namun, bukannya melarang, ia justru menemami.
Baca Juga: Yuni Shara Temani Anak Nonton Film Porno, Ini Alasannya
Hal tersebut rupanya dilakukan Yuni untuk menjalin kedekatan dengan anak-anaknya layaknya seorang sahabat sekaligus sebagai bagian dari pendidikan seks sedari dini yang ia rasa penting.
Berita Terkait
-
Yuni Shara Lulusan Apa? Nasihati Ahmad Dhani agar Jaga Sikap Usai Jadi Wakil Rakyat
-
Kisah Mualaf Rae Lil Black Eks Bintang Film Dewasa Jepang, Depresi hingga Tenang saat Masuk Masjid
-
Profil Kae Asakura yang Putuskan Mualaf, Dulunya Bintang Film Dewasa Jepang
-
Kisah Mualaf Kae Asakura Rae Lil Black, Eks Bintang Film Dewasa Jepang Kini Hijrah
-
Tampil di Akikah Lesti Kejora Selang Sehari Manajer Wafat, Kris Dayanti Tuai Pujian
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
- 10 HP Midrange Terkencang Versi AnTuTu Maret 2025: Xiaomi Nomor 1, Dimensity Unggul
- 6 Rekomendasi Parfum Indomaret Wangi Mewah Harga Murah
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
Pilihan
-
Jadwal Dan Rute Lengkap Bus Trans Metro Dewata di Bali Mulai Besok 20 April 2025
-
Polemik Tolak Rencana Kremasi Murdaya Poo di Borobudur
-
8 Rekomendasi HP Murah Rp 2 Jutaan Memori 256 GB Terbaik April 2025
-
5 Rekomendasi HP Murah Rp 1 Jutaan Memori 256 GB Terbaik April 2025
-
Hasil BRI Liga 1: Comeback Sempurna, Persib Bandung Diambang Juara
Terkini
-
Sinergi BRI dan Usaha Lokal Dorong Ekspor Perhiasan Batu Alam Indonesia
-
Berkah Malam Jumat, 9 Amalan Dahsyat Raih Pahala Berlipat
-
Kronologi Tabrakan Beruntun di Cianjur: Elf Oleng Hantam 5 Kendaraan
-
Jangan Sampai Ketinggalan! Alfamart Tebar Promo Gila-gilaan di Weekdays
-
PKK Bogor Era Eva Marthiana: Fokus Ketahanan Pangan, Kesehatan dan Pendidikan Keluarga