SuaraBogor.id - Jalan Setu Pedongkelan jebol oleh pengendara motor, jala itu berlokasi di Kecamatan Cimanggis, Kota Depok. Sebelumnya, Jalan Setu Pedongkelan ditutup sejak Kamis (8/7/2021) sore. Namun penutupan jalan hanya bertahan selama satu jam.
Sejumlah pengendara motor dan warga setempat dengan mudah membuka jalan. Sebab, setelah petugas Satpol PP dan Kepolisian dari Jakarta Timur membentangkan beton untuk menutup jalan, tidak ada satu pun yang menjaga tutup jalan tersebut.
Jalan Setu Pedongkelan adalah jalur alternatif terdekat bagi pengguna jalan yang menghindari penyekatan lalu lintas di Jalan Raya Bogor.
Jalan ini terletak di perbatasan Depok dan Jakarta Timur. Dengan lebar yang tidak sampai 6 meter, jalan menghubungkan Cimanggis, Depok dengan Pekayon, Jakarta Timur.
Baca Juga: Warga Kota Bandung Boleh Lewati Jalan yang Ditutup dengan Syarat Ini
Akibat penutupan jalan ini, ratusan pengendara motor sempat tidak bisa melintas dan menimbulkan kemacetan di kedua arah.
Menurut keterangan warga sekitar, A, Jalan Setu Pedongkelan baru ditutup hari ini.
"Sampai tadi sebelum ashar, motor masih bisa lewat. Setelah ashar baru ditutup semuanya," katanya.
Menurut pantauan SuaraBogor.id, warga yang prihatin pada pengendara motor, sempat bergantian menjadi juru parkir.
Mereka mengarahkan pengendara motor melintas secara bergantian di bahu jalan, perbatasan antara jalan Setu Pedongkelan dan badan jalan.
Baca Juga: Transportasi Umum Masuk Jalan Kecil, Organda Depok: Kami Dilema
Menurutnya, warga mengerti kesulitan para pengendara motor. Karena itu, mereka berinisiatif membantu.
- 1
- 2
Berita Terkait
-
Miris! Kondisi JPO di Jakarta Timur Ini Bikin Geleng-Geleng Kepala, Lihat Penampakannya!
-
Bayar Pajak Kendaraan di Jakarta: Panduan Lengkap Lokasi Samsat dan Aturan Terbaru
-
Dean Zandbergen: Ibuku dari Depok
-
Update Terbaru! Jadwal dan Lokasi Samsat Keliling Depok, Plus Syarat Pemutihan Pajak 2025
-
Penangkapan Berujung Ricuh, Ini Kronologi 3 Mobil Polisi Dibakar Massa di Pondok Ranggon
Terpopuler
- Pascal Struijk Aneh dengan Orang Indonesia: Kok Mereka Bisa Tahu
- 3 Klub BRI Liga 1 yang Memutuskan Pindah Homebase Musim Depan, Dua Tim Promosi Angkat Kaki
- Pascal Struijk: Saya Pasti Akan Memilih Belanda
- Bakal Bela Timnas Indonesia, Pascal Struijk: Saya Tak Akan Berubah Pikiran
- Rekomendasi Mobil Bekas Harga Rp60 Jutaan: Pilihan untuk Keluarga Baru, Lengkap Perkiraan Pajak
Pilihan
-
Geely Auto Luncurkan Galaxy Cruiser, Mobil Berteknologi Full AI di Auto Shanghai 2025
-
Jakmania Bersuara: Lika Liku Sebarkan Virus Orange di Kandang Maung Bandung
-
Ikuti Jejak Doan Van Hau, Bintang Thailand Kena Karma Usai Senggol Timnas Indonesia?
-
Hasil BRI Liga 1: Dibantai Borneo FC, PSIS Semarang Makin Terbenam di Zona Degradasi
-
5 Rekomendasi HP dengan Kecerahan Layar Maksimal di Atas 1000 Nits, Jelas dan Terang di Luar Ruangan
Terkini
-
Warga Cianjur Panik! Gempa Terasa Kencang, Trauma Gempa Dahsyat Kembali Muncul
-
Miris! Puluhan Ribu Warga Bogor Menganggur, Pusat Pemerintahan Jadi Sorotan
-
Kabar Baik Warga Batutulis! Pemkot Bogor Siapkan Jurus Jitu Atasi Jalan Ambles
-
Kronologi Kecelakaan Maut di Jalan Sholis Bogor: Motor Pelajar Tabrak Truk Parkir, Satu Tewas
-
Rudy Susmanto Pamer 'Kartu AS' 100 Hari Kerja, Siap Umumkan ke Publik!