SuaraBogor.id - Nia Ramadhani jadi tersangka kasus penyalahgunaan narkoba. Saat ini, Nia Ramadhani dan suami Ardi Bakrie menjalani rehabilitasi.
Tapi sebelum ini, Nia Ramadhani yang merupakan artis kelahiran 1990 ini juga sempat membuat beberapa kehebohan di dunia maya.
Namun memang tidak semua itu berupa kritikan untuk Nia Ramadhani.
Kira-kira apa saja kehebohan yang pernah dibuat oleh Nia Ramadhani? Berikut ulasannya disitat dari MataMata.com -jaringan Suara.com.
Baca Juga: Daftar 5 Artis Dipenjara karena Terbelit Kasus Narkoba
1. Tidak bisa mengupas salak
Nia Ramadhani pernah mengaku tidak bisa mengupas buah salak. Pada tayangan lain, wanita 31 tahun ini juga ternyata tidak dapat mengupas buah lainnya, seperti rambutan hingga nanas.
2. Minder dengan muzdalifah
Siapa sangka jika Nia Ramadhani, yang menjadi menantu konglomerat, justru minder dengan Muzdalifah karena jumlah arisan yang dikeluarkan sang pengusaha, yakni sebesar Rp200 juta.
3. Pembawa acara TikTok Awards
Baca Juga: Selain Nia Ramadhani, 7 Artis Ini Juga Direhabilitasi karena Kasus Narkoba
Nia Ramadhani pernah menjadi pembawa acara dalam TikTok Awards Indonesia 2020 bersama Raffi Ahmad. Namun ibu dari tiga anak ini mendapat banyak kritikan karena dinilai kurang bisa membawakan sebuah acara besar.
- 1
- 2
Berita Terkait
-
Siapa Miss Indonesia 2010? Diduga Terima Aliran Dana dari Tersangka Korupsi Pertamina
-
Gugat Cerai Fachry Albar, Renata Kusmanto Pergi dari Rumah Sejak 8 Bulan yang Lalu Bawa 2 Anaknya
-
Kisah Pengorbanan Renata Kusmanto Nikahi Fachry Albar: Pindah Agama hingga Tak Dapat Restu
-
Agama Renata Kusmanto, Diam-Diam Gugat Cerai Fachry Albar sebelum Terjerat Narkoba
-
Perjalanan Cinta Fachry Albar dan Renata Kusmanto, Diam-Diam Sudah Cerai
Terpopuler
- Selamat Tinggal Denny Landzaat, Bisa Cabut dari Patrick Kluivert
- Hercules Minta Maaf ke Jenderal Sutiyoso, Tapi Tidak ke Gatot Nurmantyo: Saya Tak Takut Sama Anda!
- CEK FAKTA: Link Rekrutmen Koperasi Desa Merah Putih, Gaji Capai Rp8 Juta
- Bela Sutiyoso Dihina Bau Tanah, Gatot Nurmantyo Skakmat Hercules: Kamu Itu Preman Berkedok Ormas!
- 5 Motor Bekas Murah Harga Rp2 Jutaan: Semurah Sepeda Listrik, Mesin Bandel
Pilihan
-
Selamat Datang Mauro Zijsltra! Mau Sumpah WNI Timnas Indonesia Debut di Tim Senior FC Volendam
-
Bali Blackout Bukan karena PLTU Celukan Bawang, Ini Biang Keroknya
-
Kabar Baik! Pemprov Jatim Hapus Syarat Usia di Lowongan Kerja, Buka Peluang untuk Semua
-
Dilepeh Ajax, Simon Tahamata Kirim Sinyal Mau Jadi Dirtek Timnas Indonesia?
-
Tunda Pesta Juara Persib! Malut United Bongkar Cara Jinakkan Maung Bandung
Terkini
-
Anggaran Jumbo Rp16 Triliun! Prabowo Percepat Perbaikan 11.000 Sekolah Rusak
-
Menguatkan Peran Alumni, UIKA Bogor Ambil Posisi Strategis di IKA UIN Bandung
-
Pasarkan Gula Aren, Tangkal Kawung Sasar Pasar Ritel, Toko Roti hingga Ekspor
-
Abdul Muti Bakal Bangun Dua SD di Pelosok Bogor, Kepala Sekolah: Penantian 20 Tahun
-
Bukan Sekadar Renovasi, BRI Peduli Ini Sekolahku Bangun Masa Depan Anak Negeri