SuaraBogor.id - Anggota DPRD Kabupaten Bogor, H. Permadi Dalung mengusulkan untuk penataan wilayah Cigudeg dilakukan penataan ulang.
Hal itu diungkapkan Dalung sapaan akrabnya saat melakukan reses secara virtual baru-baru ini. Menurutnya, penataan itu harus dilakukan sebagai langkah persiapan wilayah Cigudeg menjadi perkotaan.
Tidak hanya itu saja, Dalung yang merupakan wakilrakyat dapil 5 itu menyampaikan, lima usulan lainnya, yakni penataan jaringan seluler (tower), penataan penduduk pendatang di tempat relokasi warga terdampak bencana, peningkatan status jalan tiga kecamatan (Cigudeg, Rumpin dan Leuwisadeng), pelebaran jalan tembus pertigaan Cigudeg-Sukajaya, serta penataan sarana rekreasi masyarakat Cigudeg.
“Kecamatan Cigudeg sudah saatnya untuk dilakukan penataan,” katanya kepada Suarabogor.id.
Baca Juga: Rayakan Hari Kemerdekaan di Rumah, Yuk Ikut Lomba 17-an Virtual di Rumah Digital Indonesia
Dalung menegaskan, bahwa Cigudeg merupakan daerah strategis untuk pengembangan wilayah perkotaan dan daerah administrasi.
“Karena secara letak wilayah, Kecamatan Cigudeg termasuk daerah yang strategis, dan berada di tengah calon wilayah daerah otonomi baru,” tegasnya.
Dia juga menyebut, sudah waktunya Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Bogor melakukan kajian stratiegis untuk pengembangan wilayah perkotaan mengingat Cigudeg merupakan kawasan penyangga yang menghubungkan antara Provinsi Jawa Barat dan Banten.
“Sehingga Cigudeg setiap hari dilalui oleh pergerakan mobilitas antar kedua provinsi ini,” tukasnya.
Kontributor : Regi Pranata Bangun
Baca Juga: Lima Tim Indonesia Juara Kompetisi Shell Eco-Marathon Virtual League 2021
Berita Terkait
-
Amankah Menggunakan VPN Mobile Legends Auto Win? Kenali Bahayanya
-
Menjajal Sensasi Haji dan Umrah Langsung dari Mekah dengan Virtual Reality
-
No Kartu Fisik, No Problem! Transaksi Online Lancar dengan Debit Virtual BRI
-
Grup Virtual PLAVE Mendapatkan Respons Positif Saat Tampil di Killing Voice
-
Cetak Sejarah Baru, PLAVE Jadi Grup Virtual Pertama di Killing Voice
Terpopuler
- Sama-sama Bermesin 250 cc, XMAX Kalah Murah: Intip Pesona Motor Sporty Yamaha Terbaru
- Robby Abbas Pernah Jual Artis Terkenal Senilai Rp400 Juta, Inisial TB dan Tinggal di Bali
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- Profil Ditho Sitompul Anak Hotma Sitompul: Pendidikan, Karier, dan Keluarga
- 7 Rekomendasi Sabun Pemutih Wajah, Harga Terjangkau Kulit Berkilau
Pilihan
-
Djenahro Nunumete Pemain Keturunan Indonesia Mirip Lionel Messi: Lincah Berkaki Kidal
-
7 Rekomendasi HP Murah Rp 2 Jutaan Layar AMOLED Terbaik April 2025
-
Perbandingan Spesifikasi vivo V50 Lite 4G vs vivo V50 Lite 5G, Serupa Tapi Tak Sama!
-
PT LIB Wajib Tahu! Tangan Dingin Eks Barcelona Bangkitkan Liga Kamboja
-
Pembayaran Listrik Rumah dan Kantor Melonjak? Ini Daftar Tarif Listrik Terbaru Tahun 2025
Terkini
-
Diduga Tercemar Limbah, Ribuan Ikan di Setu Rawa Jejed Mati Secara Misterius
-
Pengguna DANA Merapat! Klaim Saldo Gratis Ratusan Ribu Rupiah Malam Ini
-
Domba Raksasa Bogor Bobot 130 Kg Jadi Jawara Nasional, Rudy Susmanto: Bukti Potensi Peternakan Kita
-
Gebrakan HUT TNI AU, Domba Garut 'Duel' di Pakansari, Bupati Rudy Terpukau
-
Detik-Detik Mobil Tertabrak KRL di Bogor