SuaraBogor.id - Prakiraan cuaca BMKG 19 September, Badan Meteorologi Klimatologi dan Geofisika (BMKG) memberikan prediksi cuaca hari ini di Bogor dan Depok, Minggu (19/9/2021).
Berdasarkan prakiraan cuaca BMKG, untuk cuaca pada pagi ini pukul 07.00 WIB berawan.
Cuaca hari ini pada pagi pukul 10.00 WIB di Bogor cerah berawan.
Baca Juga: Sebelum Terbang, Pilot Pesawat Rimbun Air Kapten H. Mirza Video Call Istri
Cuaca hari ini pukul 13.00 WIB hujan petir.
Pada pukul 16.00 WIB Bogor hujan petir.
Untuk suhu udara di Bogor hari ini antara 23 hingga 31 derajat Celcius. Kelembapan udara berkisar 65 sampai 90 persen.
Berdasarkan prakiraan cuaca BMKG, untuk cuaca pada pagi ini pukul 07.00 WIB cerah berawan.
Baca Juga: Pesawat Rimbun Air Jatuh di Papua, Pilot H. Mirza Tinggalkan 4 Anak di Bogor
Cuaca hari ini pada pagi pukul 10.00 WIB cerah berawan, 13.00 WIB hujan sedang, pukul 16.00 WIB hujan sedang.
Untuk suhu udara di Depok hari ini antara 24 hingga 30 derajat Celcius. Kelembapan udara berkisar 65 sampai 90 persen.
BMKG juga memberikan peringatan dini terkait cuaca di wilayah Jawa Barat pada umumnya, Minggu (19/9/2021).
"Waspada potensi terjadinya hujan dengan intensitas sedang hingga lebat yang dapat diserti kilat/petir antara siang hingga menjelang malam hari di wilayah Bogor, Sukabumi, Cianjur, Bekasi, Karawang, Purwakarta, Subang, Bandung barat, Bandung, Kota Bandung, Sumedang, Majalengka, Kuningan, Cirebon, Indramayu, Garut, Tasikmalaya, Ciamis, Banjar, Pangandaran," demikian peringatan dini dikutip SuaraBogor.id—grup Suara.com—dari laman resmi BMKG.
Berita Terkait
-
Hanya Butuh 4 Menit Saja, Damkar Bogor Gercep Antar 3 Remaja Terlantar Pulang karena Ini
-
Polisi Tangkap Komplotan Ormas FBR Bojongsari yang Peras Pedagang di Depok, Korban Sampai Dicekik
-
Warga Grand Alifia Bogor Laporkan PT Manakib Realty ke Polisi, Tak Kunjung Dapat Legalitas Rumah
-
Kuliah Gratis di IPB Jalur Beasiswa Dibuka Lagi, Begini Mekanisme dan Proses Pendaftarannya
-
BGN Beri Teguran ke SPPG Buntut Keracunan MBG di Bogor dan Bakal Setop Pemasok jika Bahan Tak Segar
Terpopuler
- Ogah Ikut Demo Besar-besaran Ojol di Jakarta 20 Mei, KBDJ: Kami Tetap Narik Cari Rezeki!
- 10 Mobil Bekas di Bawah Rp100 Jutaan: Kabin Lapang, Keluaran Tahun Tinggi
- 8 Rekomendasi Sunscreen Mengandung Vitamin C, Ampuh Hilangkan Noda Hitam
- 7 Sunscreen Mengandung Salicylic Acid, Ampuh Atasi Jerawat dan Kulit Berminyak
- Kritik Suporter PSS ke Manajeman Viral, Bupati Sleman: Ya Harus segera Berbenah
Pilihan
-
7 Brand Skincare Korea Terbaik, Auto Bikin Kulit Mulus Harga Mulai Rp19 Ribu
-
3 Rekomendasi HP Samsung Rp 3 Jutaan RAM 8 GB Terbaik Mei 2025, Performa Handal Memori Lega
-
5 Rekomendasi Sunscreen Terbaik: Cocok untuk Semua Jenis Kulit, Cegah Penuaan Dini
-
Ratusan Pengusaha Tekstil Tolak Keras BMAD Benang Impor, Ancaman PHK Massal di Depan Mata!
-
Sah! Prabowo Tunjuk Petinggi TNI Jadi Bos Bea Cukai
Terkini
-
Akhiri Polemik TPA Galuga, Bupati dan Wali Kota Bogor Sepakat Kelola Sampah Bersama
-
Klaim Sekarang! DANA Kaget Ratusan Ribu Menanti di Sini, Buruan Klik
-
Viral! Mobil Dinas Bappenda Bogor Palsukan Plat Nomor, Kena Tilang Polisi
-
Angka Kematian Bayi Baru Lahir di Bogor Capai 800 per Tahun, Apa Solusinya?
-
Hari Kebangkitan Nasional, Ini Cara BRI Jadi Lokomotif Kebangkitan Ekonomi Rakyat di Era Modern