SuaraBogor.id - Pembelakaran Tatap Muka Terbatas (PTMT) untuk tingkat sekolah SMP di Kota Depok menggunakan sistem hybrid.
Kabid SMP Disdik Kota Depok, Sada, menurutkan, sistem hybrid memadukan PTMT dengan metode Pembelajaran Jarak Jauh (PJJ).
"Istilah kita, Pembelajaran Terpadu," kata Sada saat memantau pelaksanaan hari pertama PTMT di SMAN 3 Depok, Senin (4/9/2021).
Seperti diketahui, kata Sada, Perwal membatasi jumlah siswa maksimal 50 persen di tiap kelas selama PTMT.
Akibat pembatasan ini, tidak mungkin seluruh siswa bersamaan menjalani pembelajaran daring atau tatap muka.
"Kan siswa diatur untuk masuk ke sekolah. Ada yang pengaturannya berdasarkan nomor absen ganjil- genap ataupun absen pertengahan," bebernya.
Sistem hybrid, terang Sada, menjamin materi yang diterima siswa PTMT di sekolah sama dengan yang diterima siswa di rumah.
"Jadi tidak ada siswa yang tidak belajar. Dan materinya sama di kelas maupun daring," tukasnya.
Sada menyebut, terdapat 33 SMP Negeri dan 214 SMP swasta yang memulai PTMT hari ini.
"Seluruh SMP di Depok serentak dimulai PTMT hari ini. Tapi ya itu, secara hybrid," bebernya.
Menurut Sada, PTMT akan digelar sampai Desember 2021. Lalu untuk semester 2 di Januari 2021, konsepnya diganti dengan Pembelajaran Adaptasi Pembiasaan baru.
"Teknis pelaksanaan Pembelajaran Adaptasi Pembiasaan Baru ini akan kami tetapkan setelah mengkahi uji cobadi PTMT 3 bulan terakhir," pungkasnya.
Berita Terkait
-
BYD Siap Lengkapi Produk Elektrifikasi di Indonesia Dengan Hadirkan Model Hybdrid
-
Gegara Pendidikan Gibran Janggal, Warganet Curiga Sekolah Menengah Orchid Park Bukan SMA Tapi SMP
-
Catat! Jadwal Libur Sekolah Desember 2024 untuk TK, SD, SMP, dan SMA
-
Wuling Berikan Garansi Seumur Hidup Komponen Inti New Almaz RS Hybrid
-
Yamaha Sapa Gen Z di Jakarta Lewat Produk Fazzio Hybrid
Terpopuler
- Diminta Cetak Uang Kertas Bergambar Jokowi, Reaksi Bank Indonesia di Luar Prediksi: Kalau Gitu...
- Ragnar Oratmangoen Akui Lebih Nyaman di Belanda Ketimbang Indonesia: Saya Tidak Menonjol saat...
- Warga Jakarta Jangan Salah Nyoblos Besok, YLBHI Bongkar 'Dosa-dosa' Cagub Nomor Urut 2 Dharma Pongrekun
- Pelatih Jay Idzes: Saya Tidak Senang, Ini Memalukan!
- Pratiwi Noviyanthi Ditinggal Pengacara Usai Tak Mau Selesaikan Kisruh Donasi Pengobatan Agus Salim
Pilihan
-
Tak Ada Muka Jokowi, Ini Daftar Pahlawan di Uang Kertas Rupiah
-
Jelang Akhir Pekan, Harga Emas Antam Berbalik Merosot
-
Maskapai Rela Turunkan Harga Tiket Pesawat Selama Libur Nataru
-
Review Hidup Peternak Lele: Game Simulasi Bagaimana Rasanya Jadi Juragan Ikan
-
Jangan Lewatkan! Lowongan Kerja OJK 2024 Terbaru, Cek Syaratnya Di Sini
Terkini
-
Kereta Api Bawa Berkah, Pemkab Bogor dan KAI Jalin Kerja Sama Kembangkan Kawasan
-
Hasil Quick Count Pilkada Depok: Supian Suri-Chandra Rahmansyah Unggul 54,5 Persen
-
Akui Kekalahan, Mantan Ajudan Iriana Jokowi Ucapkan Selamat kepada Dedie A Rachim
-
Drama Kecelakaan di Bogor, Pajero Ugal-ugalan Tabrak Lari Lima Kendaraan, Satu Orang Luka Berat
-
KPU Kabupaten Bogor Salahkan Paslon 1 dan 2 Gara-gara Partisipasi Pemilih Turun?